Zayyan merendam emosinya dikamar mandi, waktunya masih banyak untuk berhenti dari pekerjaan. Namun bagaimana dengan kebutuhannya sehari hari?
Ngepet gitu?, Balap liar lagi?. Gak mungkin kan.
Kamar mandi kini sedang penuh, orang orang dari luar tengah mengantri penuh, namun lihatlah anak ini, ia tak memperdulikan orang luar. Malah memikirkan masalah hidup sendiri.
Tiba tiba pintu kamar mandinya di ketuk ketuk kasar. " Woi ada orang gak!"
"Lagi be!" Sahut zayyan
" Cepetan goblok!"
"Dilama lamain ah," ujar zayyan dari dalam.
" Wah ngajak gelud Lo!"
"Di siapa takut." Zayyan keluar dari kamar mandi, dan melihat kakak kelas yang mengatakannya goblok.
"Oh jadi ini yang dikamar mandi dilama lamain, ha?!"
" Bukan kak, yang onoh." Zayyan menunjuk sembarangan orang.
Kakak kelas tersebut langsung menjambak rambut zayyan, karena merasa dipermainkan oleh zayyan. "Lu anak baru jangan sok sama gue!!, gak kenal gue Lo?!".
"Di ngapain kenal situ!" Jawab zayyan sembari berusaha melepas jambakan dari kakak kelas tersebut.
" Oh jadi anak beasiswa, Lo gak kenal gue berarti lu anak beasiswa kan?. Sini gue kasih tau Lo siapa seorang Cakra. gue CAKRA MAHENDRA, gue anak dari keluarga terkaya nomor 10."
"Waw aku terkejut." Zayyan melepas kasar tangan Cakra dari kepalanya.
Seketika ringisan kecil keluar dari mulut Cakra
" Stop berlaku seenaknya karena Lo kaya. Karna percuma lu kaya otaknya gak dipake!" Dumel zayyan
"Sok berani, belum kenal gue yah?" Ujar Cakra menunjukkan senyum smrik nya.
"Apa?!, hebat Lo apa kasih tau gue sini. Modal cuman ngeyel doang belagu Lo anj--"
Rambut zayyan kembali di tarik Cakra, kali ini lebih keras dari yang tadi. Karena kesal rambutnya ditarik, zayyan pun menendang tukang kering Cakra
" Rambut gue rontok goblok!" Umpat zayyan.
Cakra meringis kesakitan sembari memegang kakinya yang kesakitan.
Demi apapun kakinya sangat sakit."Tunggu pembalasan gue!!".
" Gue tunggu, kenalin gue zayyan anak terganteng dari kelas 10!" Sambung zayyan, dan keluar dari kamar mandi dengan langkah kesal.
Anak anak yang lain menatap zayyan tak percaya. Sampai hari ini tak ada satu pun anak yang berani dengan Cakra apalagi memukul seperti tadi.
********
"Anak yang nama zayyan tadi baru buat ulah, di kamar mandi lantai 2."
"Apa ulahnya?" Tanya Wain
"Berantem sama Cakra."
Atensi mereka langsung mengarah pada Dion yang memberikan informasi, ini pertama kalinya mereka mendengar kasus, Cakra ternistakan oleh anak lainnya.
" Bang siap siap sana, dikit lagi nama Lo berkumandang di TOA sekolah."
Bukan Wain yang melakukan kesalahan namun namanya, setiap hari melayang di atas udara SMA NARENDRA.
"OSIS MANA OSIS!!" teriak salah seorang guru lewat pengeras suara sekolah.
" Baru juga gue omong. " Ujar Davin sembari menatap Wain yang berlari terbirit-birit ke ruang BK.
*************
Brian terdiri sembari menatap biang kerok yang membuatnya dipanggil dari tempat nongkrong.
" Hukuman apa yang cocok buat lu berdua yah?"
"Gue disini gak salah yah!!, keluarin dia dari sekolah cepat!!"
Zayyan melirik Cakra ngeng, " dih najis, sekolah bukan punya bapak Lo!" Sambung zayyan.
"Tutup mulut Lo anj--"
"Diam!!" Bentak Brian
Zayyan dan Cakra langsung terdiam sembari menunduk, saat melihat wajah Wain yang lumayan mengerikan.
" Kalian berdua sekarang bersihin lapangan pake satu lidi, cepat!" Suruh Wain tanpa berfikir panjang.
"Otak lu jadi OSIS dimana?, satu lidi sapu lapangan besar itu, apanya yang bersih?!"
"Itu hukuman!"
🌹🌹🌹
Zayyan Melangkah sembari memegang dulang yang di atasnya ada makanan. Dia sekarang tengah bekerja di kafe.
" Selamat malam, ini pesanan nya."
Zayyan menaruh satu persatu pesenan." Selamat menikmati, saya permisi."
Zayyan berniat undur diri dan kembali melanjutkan kerjanya." Sebentar sebentar, namanya siapa?"
"Zayyan tan."
"Nama panjang nya?"
"ZAYYAN GABRIELLA N." Jawab zayyan lagi sambil tersenyum.
Kedua orang tersebut saling bertatapan, antara ibu dan anak seperti menyadari sesuatu tentang anak didepan mereka itu.
__________________________________
________
KAMU SEDANG MEMBACA
ZAYYAN GABRIELLA NARENDRA
Novela JuvenilIni cerita tentang seorang anak laki laki yang terpisah dengan keluarga Nya saat menginjak umur 1 tahun. Ia bertemu dengan seorang leader mafia wanita, yang membesarkan anak laki laki kecil ini dengan cara nya ****** ZAYYAN GABRIELLA NARENDRA, nama...