Pergi

293 22 1
                                    

Kusapa hujan
Kutanyakan padanya tentang dirimu
Dia bilang tidak tahu
Kuberbisik pada angin
Kuceritakan segala kerinduanku
Dia hanya berlalu & meniup rambutku perlahan
Senja pun datang mengantarkan sendu
Kerinduan-kerinduan yg kini tlah berakar
Terlalu sulit melepasnya
Tertanam begitu dalam
Tidak bagimu, yang tak pernah mengerti segalanya
Bahkan tak membuka matamu
Hanya kebisuan yg kau tinggalkan
Dan jejak air yang tlah mengering di pipiku

Senja ini milikkuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang