Sebelum kamu pergi, kamu mengatakan padaku bahwa nanti kita akan dipertemukan kembali, kita akan berakhir bersama. Dan saat itu, kita akan bersama selamanya. Kamu mengatakannya padaku seoalah-olah itu akan membantu, seolah-olah itu mampu mengobati rasa sakitku. Tapi tidak, itu tidaklah cukup untuk menghentikan rasa sakit didadaku saat melihatmu bersama orang lain. Itu tidak mampu menghapus air mataku dan membuat mataku kembali berbinar cerah.
Aku tidak butuh waktu "nanti" itu akan tiba. Yang kubutuhkan adalah kamu tidak pergi, kamu akan tetap disini, bersamaku, bukan bersama dia.
KAMU SEDANG MEMBACA
QUOTES ME
PoetryDicintai dan disayangi kamu adalah anugerah terindah yang tuhan berikan padaku. #1-Quotes me [ Quotes dari berbagai sumber ] [ Tidak mengcopy dari quotes manapun ]