Hidup Yang Menyedihkan

897 64 14
                                    

Di pagi hari, seorang gadis bernama Jung Eunbi atau disebut Eunha saat ini sedang terburu-buru. Yap, ia lagi dan lagi bangun kesiangan.

"Eomma.. Aku berangkat dulu ya.." ucapnya sambil menalikan sepatunya.

"Kau tidak sarapan dulu?"

"Eomma.. Aku udah telat. Kalau begitu aku berangkat dulu ya, ma.."

"Yaa.. Hati-hati..! Yaampun dia itu selalu saja rusuh" ucap Eommanya sambil menggelengkan kepalanya melihat tingkah putrinya.

Eunha pun segera menaiki Bus yang untungnya sudah stay di hadapannya.

Yap, setiap ke sekolah Eunha selalu memakai kendaraan bus atau jalan kaki. Karena bagaimana lagi? Ia tidak mempunyai motor ataupun sepeda.

-***-

Sesampainya Eunha di gerbang sekolah.

"Yah yah yah.. Hosh hosh gerbangnya sudah di tutup? Aduhh gimana nihh??"

"Ada apa nak?" tanya Pak satpam yang melihat seorang murid di luar gerbang.

"Ah pak tolong bukakan gerbangnya pak.." pinta Eunha.

"Ohh rupanya kamu telat lagi ya nak? Duh, sampai kapan kamu telat terus huh?"

"Pak saya mohon.. Berikan saya kesempatan satu kali.. Lagi aja ya pak?"

"Hemm.. Yasudah kalau begitu. Cepat masuk" ujar pak satpam sambil membukakan gerbang tersebut.

"Khamsamnida.."

-***-

Tok tok tok

Ceklek~

"Ssaem.. Permisi. Bolehkah saya masuk?"

"Apa?? Kamu lagi kamu lagi
Kenapa kamu selalu telat huh?" tanya ssaem yang sepertinya kesal Eunha.

"E-emm itu.. Karena aku telat bangun"

"Memangnya kamu tidur jam berapa?"

"Aku tidur sekitar jam.. 5 sore"

"Apa?? Kamu ini ya Eunha! Dasar kebo" ucap ssaem yang membuat seisi kelas menertawai Eunha.

"Sudah sudah kenapa kalian tertawa??"

"Jadi, bolehkan saya masuk Ssaem?"

"Tidak!! Kamu diam di luar. Berdiri tegak dan jangan duduk" perintah ssaem

"Baiklah.."

-***-

Eunha Pov

Sudah berapa kali aku dihukum seperti ini?? Kenapa sih aku selalu aja telat? Hufft ini sangatlah membosankan! Aku selalu ingin mendapatkan kebahagiaan. Tapi kapan?? Aku selalu mendapat masalah.. Hampir setiap hari.

Appa..Oppa... Aku sangatlah merindukan kalian. Kenapa kalian harus pergi secepat ini? Hanya ada aku dan Eomma di keluarga kita.

Seandainya kejadian 10 tahun yang lalu itu tidak pernah terjadi, pasti Appa dan Oppa masih ada bersama aku dan Eomma. Kami benar-benar kesepian.

-Flashback on-

10 tahun yang lalu,

"Eomma.. Appa dan oppa akan segera pulang kan?"

"Tentu saja mereka akan pulang.. Kenapa memangnya?"

"Karena aku merindukan mereka"

High School:Triangle Love(Eunkook Or Euntae)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang