*Gedung B.W grup*"Tumben sekali kau yg mendatangi aku, bukan aku yg mencarimu" ujar ayah sehun yg terkejut dengan kedatangan anaknya yg tiba2..
"Apa aku mengganggumu ayah?"tanya sehun.
"Tidak, jelas tidak.. Cuma, apa yg kau inginkan hingga repot-repot kemari"
Mr. Brian paham sehun tidak akan repot2 kemari jika tidak ada sesuatu..
"Begini ayah.. Kau pernah bilang kalau aku adalah pewaris bisnis ayah.. Apakah aku layak?" sehun menatap ayah nya serius.
Mr. Brian menyesap kopi hitam nya sebelum menjawab pertanyaan putranya itu..
"Aku sudah pernah bilang padamu, aku akan mengangkat mu menjadi pewaris hanya jika kau berusia 25 dan siap menikah" jelas mr. Brian
"2 minggu lagi usia ku 25 tahun dan aku tentu saja siap menikah"
Ayahnya tersenyum senang.. Dia senang melihat sehun yg penurut.. Daripada sehun yg beberapa bulan lalu dengan keras menolak untuk menikah, apalagi menikah dengan alasan bisnis..
Ditambah lagi dengan prinsip sehun bahwa ia tidak ingin menikah.. Kecuali dengan seseorang yg ia tidak tahu keberadaannya.. Lagipula wanita2 anak relasi ayahnya adalah wanita2 sosialita yg hobi menghambur-hamburkan uang..
Sehun tidak mau hasil jerih payah nya berubah menjadi tas, sepatu, atau bahkan terbuang begitu saja..
"Ayah senang mendengarnya kalau begitu ayah akan mengatur perjo-"
"Maaf, tidak ayah.. Aku tidak menginginkan perjodohan" potong sehun.
"Apa maksudmu?" tanya ayah nya bingung.
"Ayah menginginkan aku menikah bukan?"
Mr. Brian mengangguk
"Maka biarkan aku menikah dengan caraku sendiri dan pilihan ku sendiri" lanjut sehun.
"Kau yakin? Aku tidak ingin kau sembarangan memilih calon menantuku" ketus mr. brian
"Tidak ayah.. Pilihanku sempurna.. ayah pasti akan menyukai nya" ucap sehun percaya diri.
"Memangnya siapa calon istrimu itu?"
"Dia adalah diamond of b.w hotel"
Mr. Brian menatap kebingungan..
Sampai..
Nama itu terucap dari bibir sehun..
"Erine james"
"Apa??? Kau tidak sedang bercanda kan? Sejak kapan kalian berhubungan, bahkan kau baru beberapa hari menginjakan kaki di hotel" pertanyaan beruntun dari ayahnya sukses membuat nathan senyum penuh kemenangan.
"Ayah tidak perlu kaget, aku mengenal erine 3 bulan lalu dan dia bahkan tidak tahu aku ini siapa.. Begitu juga aku, kami sama2 terkejut sama seperti ayah" jelas nathan penuh kebohongan.
"Kau yakin dengan dia sehun?"
"Kenapa tidak? Dia karyawan terbaik hotel kita dan dia punya citra yg baik dengan relasi2 ayah bukan?" sehun yakin ia akan berhasil meyakinkan ayahnya.
Mr. Brian tampak berpikir sejenak..
Kemudian menghela nafas..
"Baiklah ayah setuju, kapan kalian akan menikah?" Tanya nya.
KAMU SEDANG MEMBACA
"THE CONTRACT" [Sehun EXO]
FanfictionKerja.. kerja.. kerja hanya itu yg ada dalam benak erine.. hingga seseorang mengancam karir yg telah ia bangun lalu apa yg harus dilakukannya? hanya satu yg dapat menyelamatkan nya.. yaitu... "sebuah kontrak"