1

2 0 0
                                    

"yyyeeaaaahhh" teriakan yang terdengar disela-sela suara dentuman musik bergenre edm dan gerakan tubuh yang otamatis menyeimbangkan musik tersebut.

yaa ketiga sahabat karib tersebut menikmati hal ini untuk menghabiskan malam layaknya tanpa ada beban yang tersirat didalamnya.

"kau tahu, aku sangat senang memiliki kalian disisiku" ucap Natasha secara random, dan di balas pelukan oleh Virginia dan Selene "aku serius kalian lah yang terbaik dalam hidupku, aku senang melihat kalian senang begitu juga sebaliknya" tambah Natasha

menoleh ke arah Virginia dan dibalas dengan ekspresi yang menyiratkan bahwa ia setuju namun bingung bersikap apa "hey tidak cocok sekali rasanya menjadi melankolis ditempat seperti ini" jawab Selena

"dan bukan hanya dirimu yang merasakan itu, aku pun merasakan seperti itu" sambung Virginia dan memeluk kembali kedua sahabatnya tersebut

"lihatlah sa, banyak sekali yang ingin menerkam dirimu dari tadi kalau kau sadar itu" ucap random Selena kepada Natasha sambil meninggalkan dance floor

"i don't care" jawab Natasha singkat

"kau tidak berubah, terlalu kejam" jawab Selena sambil menghela nafas panjang

Bisa dipastikan banyak pasang mata yang melihat Natasha secara saksama setiap harinya, bagaimana tidak dia memang memiliki kecantikan tersendiri tanpa perlu memperlihatkan bagian tubuhnya secara erotis, ada keanggunan yang terselip didirinya.

Dengan mengenakan atasan berwarna hitam dengan bahan cashmere berbentuk v-neck dipadupadankan dengan short skirt bermotif kotak senada dengan atasannya dan riasan diwajahnya yang tipis memperlihatkan bahwa ia cantik apa adanya dan pantas di gilai banyak pria disekitarnya.

"halo, ohh ya sudah mampir saja kita sekalian pulang bersama" jawab Natasha dengan seseorang jauh di sebrang sana.

"wahhh aku akan bertemu dengan Tom" pekik Selena kegirangan

"darimana kau tau itu ?" sedikit terkejut

"pasti aku tau, laki2 mana lagi yang akan menelepon mu dan kau ajak pulang bersama kecuali Tom setelah kau tidak bersama lagi dengan Jonas" menyesal aku menggucapkanya batin Selena diikuti dengan datangnya Virginia dari belakang yang mendengar hal itu lalu dengan cepat memukul kepala Selena dengan pelan

Natasha hanya terdiam dan dengan cepat mengubah ekspresi seriusnya dengan gurauannya secara cepat "dia dekat dari sini pasti akan segera sampai"

"ohh iya jangan lupa sa, besok malam kita ada reuni SMA berdandan yang cantik dan ajaklah Tom kalau ia tidak sibuk" Virginia berusaha mengalihkan pembicaraan "kau tidak lupa kan ?" tambah Virginia

"Wahh wahh pasti aku sedang dibicarakan ya, rasanya gatal sekali kupingku ini.. aku tau aku setampan itu" tiba2 seseorang dari belakang datang dengan cepat dan langsung duduk disebelah Natasha tanpa perlu diminta

Ya dia adalah Tom Gilbert adik kandung Natasha Gilbert yang memiliki ketampanan menurun dari sang ayah dan selalu dianggap lebih cocok menjadi kakak Natasha ketimbang adiknya atau pasangan (pendapat orang awam) dengan tingkah yang terkadang cukup ...

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Ya dia adalah Tom Gilbert adik kandung Natasha Gilbert yang memiliki ketampanan menurun dari sang ayah dan selalu dianggap lebih cocok menjadi kakak Natasha ketimbang adiknya atau pasangan (pendapat orang awam) dengan tingkah yang terkadang cukup menyebalkan membuat dia dan Natasha harus sering beradu mulut tetapi ia sangat melindungi kakak tercintanya, walaupun hal tersebut tidak disadari oleh Natasha terkadang.

"ohh lihatlah banyak sekali lalat2 yang kelaparan disini saat melihat kakakku, dan kau kenapa memaki rok yang sangat pendek seperti ini" dengan mata membelalak membangunkan lamunan Natasha

"lihatlah dirimu mulai lagi, pergilah ke gereja di ujung jalan ini dan kau cocok sekali berada disana dengan ceramah mu yang barusan" balas Natasha geram

"sudah-sudah cukup, Tom bisakah besok malam datang menemani Natasha ke acara reuni sekolah kami?" lerai Virginia dengan mengganti topik

"ahh tidak bisa, Tom harus bersama dengan ku Vir aku akan bersama siapa jika tidak mengandalkan Tom aku pun tidak punya pasangan" tukas Selena sambil menunjukan cemberut andalannya dan dibalas tatapan tajam dari Virginia membuat cemberutnya pun seketika menghilang

"hey girls, tenang aku akan datang menemani kakak tercintaku ini dengan menjadi pasangan Selena disana jadi tidak ada masalahkan kan ? adil aku bisa bersama kakakku dan juga menjadi pasangannya Selena" Jawab Tom santai dan dibalas anggukan cepat Selena

"Bagaimana sa?"

"Terserah aku tak punya pilihan lain" jawab Natasha sebelum tersadar dari lamunannya

----

"kak jangan seperti ini terus, lupakan lah aku sedih melihatmu seperti ini" ucap Tom secara random

"maksudmu ?" jawab Natasha belum sempat dijawab lagi oleh Tom "dia yang terbaik.... dan aku sudah melupakannya dan cukup untuku mengaguminya saja sekarang kau tenang saja tak perlu khawatir"

dan diakhiri dengan diamnya mereka satu sama lain sampai mereka tiba dirumah

"Jonas, aku bersalah kepadamu" renung Natasha dalam hati

----

"hai ma, pa" mencium kedua orangtuanya dan langsung menuju kamar

"hai ma, pa dimana tamu kalian" mengikuti Tom dengan mencium orangtuanya

"mereka berada dikamar tamu dan sudah tidur sayang, pelankan suara kalian dan cepatlah beristirahat" ucap mira

"baiklah, selamat malam"

"selamat malam sayangku"

----

"aku mendengar langkah kakinya dan suaranya dari balik bilik ini, bagaimana wujud rupanya aku penasaran sekali aku tidak sabar akannya esok pagi" gumam seseorang




Bagi yang sudah read boleh minta tolong gak kasih comment gak & vote ? hehehe..

Jujur i need your comment so much for improvment to be better writer.....

Maaf yaa saya masih pemula dan baru belajar juga

Terima Kasih

NightmaresWhere stories live. Discover now