Setelah semua persiapan makan malam sudah selesai, meja makan sudah di hias dengan rapihnya, Vas bunga di tengah meja makan dengan bunga mawar putih didalmnya, alas meja dengan warna yang hangat perpaduan coklat dengan warna krim sudah terpasang di atas meja, lilin telah diletakkan di samping vas bunga, dan juga yang paling penting ialah makanan sudah siap dihidangkan.
Carilyn dan Mom greta sudah menunggu kedatangan Mom pattie dan drew. Jam menunjukkan pukul 08.30 tetapi belum juga ada yang memencet bel pintu.
Tanpa diduga diluar mendung dan angin bertiup kencang, sepertinya akan hujan.
"Carilyn!! Bisakah kau memasukkan kelinci-kelinci di taman belakang ke rumahnya? Karna sepertinya diluar akan turun hujan lebat..."tanya mom
"Ya mom tentu saja, aku akan ke taman belakang sekarang..." jawab carilyn.
Carilyn pun pergi ke taman belakang...
Ditaman..
"Ohh mendung sekali! Seperti akan turun hujan badai!".Carilyn bicara sendiri."Hei! Kelinci lucuu, ayo kemari aku akan memasukkan kalian ke rumah kalian karena akan hujan" kata Carilyn kepada kelinci-kelinci itu.
Author POV
Carilyn asik berusaha untuk menangkap kelinci kelinci itu, tetapi sangat sulit, karena mereka meloncat jauh dari Carilyn setiap akan ditangkap.Hujan pun turun, Carilynpun terkena hujan, bajunya basah, rambutnya kusut juga basah, padahal sudah sedari tadi dia persiap untuk kedatangan Mom Patt dan Drew.
Sedangkan didalam rumah Mom Greta sedang mempersiapkan Buah-buahan dan dezert, Mom Greta mengambilnya dari kulkas dan meletakkannya di atas meja makan.
Seketika Bel Pintupun berdenting....
Mom Greta POV
"Carilyn lama sekali memasukkan kelinci-kelinci itu..". Heran Mom Greta.
Ting..tong...Ting...tongg!!!! Bel pintu berbunyi. Dan ada yang mengetuk-ngetuk pintu.
"Wahh siapa yaa yang mengetuk pintu? Apakah Itu mereka sudah datang??". Tanya Mom Greta pada diri sendiri.
Mom Greta berlari kecil menuju pintu depan dan membukakan pintu...
Pintu dibuka...
"Hei! Patt akhirnya kau datang.. bagaimana kabarmu?". Tanya Mom Greta.
"Hei Greta! Aku lebih dari baik... ohh sungguh maaf... aku sangat telat karena Mobil yang kami kendarai Mongok dijalan karena 5 km dari sini jalannya banjir! Lihat hujan ini benar-benar brutal..". Jelas Mom Patt panjang lebar.
"Iya aku mengerti, dan kau sendirian?".tanya mom Greta.
"Tidak, aku bersama drewku... ia sedang membawakan barang-barang kami dan oleh-oleh untukmu, nah itu dia".tunjuk Mom Patt.
"Halo tante aku Justin...". Ucapnya seraya salam dan memperkenalkan diri kepada Mom Greta.
"Panggil aku Mom Greta saja,Hmmm.. Justin??!! Bukankah anakmu bernama Drew?". Bingung Mom Greta kepada Pattie.
"Ya Justin adalh Drew". Jelas Mom Patt.
"Drew adalah nama kecilku dan lebih jelas lagi Drew adalah nama tengahku Mom Greta..". Lebih diperjelas oleh Justin.
"Ohh baiklahh.. akuluoa mempersilahkan kalian untuk masuk! Tuan rumah macam apa aku ini.. ayoo masuk".Tegas Mom Greta.
"Dan Drew... kau bisa meletakkan barang-barang itu didalam kamar di atas , naik tangga dan sedikit berbelok ke kanan dan juga bajumu basah!! Kau bisa mengganti bajumu di kamar Ganti diatas.. anggap saja rumah sendiri". Jelas Mom Greta Panjang kali lebar.
"Baik Mom Gret.. terimakasih banyak". Jawab Drew yang langsung menaiki tangga dan langsung memasuki kamar ganti lalu meletakkan barang bawaan di samping pintu.
KAMU SEDANG MEMBACA
Coldest heart
Roman pour Adolescents"Not all people can taste love, not at all ! Love can be an amazing thing for some people, can be a great story for everyone . but how you can taste love if you can't try to find that love?" Terang panjang lebar Mom pada Justin. " yaa itu benar! Tap...