#0008-Tanganmu

63 8 0
                                    

Tanganmu adalah tangan terhangat yang pernah aku genggam. Ketika aku menggenggam tanganmu, aku merasa bagaikan dijaga oleh semestaaman.
Dan seandainya aku tahu bahwa saat itu adalah saat terakhir bagiku untuk menggenggam tanganmu, seharusnya aku menggenggamnya lebih erat.

–e.g.

ThoughtsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang