Jika benar kau adalah tinta, maka bisakah kau hanya menggoreskan hal yang indah?. Karena bagaimana pun juga, goresanmu tidak akan pernah hilang meskipun tertutupi tipex.
Ps: nah, siapkah kalian menjadi kertas putih yang akan di berwarnai oleh si dia?
Jangan lupa vote atau comment yaa!
KAMU SEDANG MEMBACA
Semesta Beraksara
PoetryBilang pada angkasa jika semesta menyimpan berjuta rasa yang tersurat tanpa bisa terucap. [Judul sebelumnya : Goresan Sang Embun] Ps : berisikan quotes tentang hati, rasa, dan mungkin cinta.