Cipta: Ismail Marzuki
Tanah airku Indonesia
Negeri elok amat ku cinta
Tanah tumpah darahku yang mulia
Yang ku puja sepanjang masaTanah airku aman dan makmur
Pulau kelapa yang amat subur
Pulau melati pujaan bangsa
Sejak dulu kalaMelambai-lambai
Nyiur di pantai
Berbisik-bisik
Raja kelana
Memuja pulau
Nan indah permai
Tanah airku Indonesia
KAMU SEDANG MEMBACA
Untuk Tanah Pertiwi
PoetryNegriku bak batu permata di rantai biru Tersebar di lengkung garis khatulistiwa Serpihan surga yang jatuh ke bumi Dan didamba oleh banyak bangsa lainnya. Bertujuan untuk meningkatkan nasionalisme ku dan jika mungkin kamu, ingin berguna dengan segala...