Aku hanya inginkan kamu selalu ada,
Maaf jika terkadang tingkahku seperti memaksa,
tapi jika memang kamu tak bisa,
tak mengapa,
aku sudah terbiasa tanpa siapa siapa.

KAMU SEDANG MEMBACA
Never Ever
PoetrySetiap pertemuan pasti ada perpisahan dan aku percaya semua kan indah pada waktunya,meski aku tidak tau kapan waktu itu akan tiba.