24

27 0 0
                                    

❇ Pembicaraan yang Bermanfaat

Kebanyakan percakapan yang dilakukan manusia cenderung membicarakan suatu keburukan atau hal sia- sia yang mengundang Murka Allah. Kecuali jika pembicaraan itu tidak terlepas dari tiga hal, yaitu dalam rangka mengajak orang lain untuk bersedekah (membantu orang miskin atau memenuhi kebutuhan orang lain); dalam rangka mengajak orang lain untuk melakukan kebaikan; dan dalam rangka mendamaikan orang yang berselisih atau bermusuhan. Pembicaraan yang demikian jika diniatkan semata- mata untuk mencari keridhaan Allah, yang demikianlah yang akan mendatangkan pahala."
(Dr. Wahbah Zuhaili, Tafsir Munir, Jilid III: 271)

Jangan lupa jadikan Al- Qur'an sebagai bacaan utamanya ya!

Kajian IslamiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang