Rembulan di atas awan terlihat hampa
Dengan setia mengintari bumiSepi nian tiada penghuni
Mengisi lintasan malam manusia.Dingin biru tak pernah mengeluh
Hingga burung gagak terenyuhKita seperti bulan
Terlihat bersinar terang , namun tak dapat bercahaya sendiriKita terkadang terlalu sibuk berlari
Tanpa tersadar sudah kelelahanKita seperti bumi
Berputar untuk mengais oksigen demi yang di dalam nyaDan selalu seperti pluto
Di buang tanpa ada yang pedulikan.
KAMU SEDANG MEMBACA
-TERSUDUT -
Poetry"Saat masalah, musuh , kesakitan, kekecewaan mengelilingi mu cobalah mundur satu langkah , lompati mereka semua, bila memang tidak bisa bergerak , cobalah untuk diam ketika diam mu tertindas, tiada yang paham apa yang kamu rasakan , menangislah un...