tentang sahabat

114 6 0
                                    

Sahabat yang selalu membahagia kan kita, ketika kita bersamanya, bercanda, tertawa, menghibur, mencair kan suasana yang ada.

Tetapi ada satu hal yang harus kamu ketahui, bahwa juga sahabat tidak selalu membahagia kan, terkadang membuat kita merasa kecewa terhadapnya, ntah apapun itu.

Rasa ketidak nyamanan terkadang hadir bersamanya, ntah apayang ku fikirkan itu.

Berbeda pendapat, meributkan suatu hal, yang mungkin sepele, yang sebenernya mudah untuk dipecahkan bersama.

Tetapi tidak semudah itu, bahwa semua manusia mempunyai keegoisan masing², pendapat masing², yang membuat kita tak senalar, yang bisa membuat kita merasa kecewa terhadapnya, karena berbeda pilihan atau berbeda pikiran, dan mungkin ini hanya kesalah pahaman? Mungkin?

Sebagian dari mereka mungkin pernah merasakan hal yang sama, bahkan semua orang, karna kita tidak tau aja, atau mungkin mereka memang tidak ingin bercerita atau mencurahkan hatinya, cukup dipendam sendiri aja

Cari sahabat yang benar - benar bisa menghargai kita, mengerti kita, itu susah
Kadang memang suka menyebalkan, dikala waktunya yang sedang tidak pas untuk bersamanya

Sepertinya sikap kita masih seperti anak kecil saja, belum bisa dewasa sepenuhnya, belum bisa mengerti sepenuhnya, masih belom bisa menghargai teman, bahkan masih meributkan hal sepele dan masih memikirkan keegoisan masing², karna tak ingin kalah dari orang, memang tak ada abisnya. Apakah kita sadar?

Karena ia tau apayang harus ia lakukan. Bercerita kepada teman pun kadang merasa takut salah, atau bercerita kepada seorang pujaan hati kita? mending dipendam sendiri aja, nantinya juga kan mereda, lakuin aja apayang kamu suka, itu yang membuat mu bahagia sendiri

Apakah kita sama? Pernah alami seperti ini?

Your DiaryTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang