pagi pagi aku sudah melihat umi yang sedang memasak banyak di dapur
"assalamualaikum umi...."ucapku
"waalaikumsalam....udah sholat?"tanya umi padaku
"udah umi...."ucap ku
"emm ya udah sini bantuin umi"ucap umi menyuruhku
"iya umi....emang nya banyak ya tamunya kok sampai masak banyak"ucap ku
"ya nggak banyak cuma ada tiga orang...tapi kan
"emang siapa sih umi....orangnya?tanyaku
"udah nanti kan kamu tau"ucap umi
kemudian aku segera membantu umi memasak di dapur
.
.
.
setelah beberapa jam kemudian
terdengar suara mobil di teras rumahku
setelah aku lihat ada mobil putih yang terparkir pas di depan rumahku
aku pun segera memanggil umi dan abi"umi.....abi....ada tamu"ucapku namun aku tak tau siapa yang ada di dalam mobil itu
"iya....."ucap umi
aku masih bertanya tanya pada diriku sendiri...sebenarnya siapa yang datang
tak menghiraukan siapa yang akan datang aku pun segera ke kamar untuk tadarusan
.
.
.
setelah selesai tadarusan
aku dipanggil umi untuk keluar"na...tolong buatin teh ya na..."suruh umi sambil mengetuk pintu kamarku
"iya umi...sebentar"
aku pun segera membuatkan teh
setelah selesai aku langsung membawanya ke ruang tamuaku menaruh teh ke meja sambil menundukkan kepala
"silahkan diminum"ucapku sambil mendongakkan kepala
assragfirullah sungguh tak ku duga sama sekali..dosen galak itu....kenapa sekarang ada di sini bersama dua orang yang mungkin itu adalah orang tua pak alif
"lho....pak alif...."ucap ku kaget
"udah kamu duduk disini na"ucap umi menyuruhku
aku masih memikirkan kenapa pak alif ada di sini apa yumna gak ngerjakan tugas atau apa,??
"jadi kedatangan kami kesini....saya mau melamar nak yumna untuk anak saya ALIF"ucap laki laki yang mungkin itu orang tua pak alif
"HA.....APA INI MIMPI"ucap ku dalam hati sampai aku terbelalak oleh ucapan itu tadi
"nak yumna mau jadi pendamping anak saya??"ucap laki laki itu lagi
aku masih terdiam tak percaya
"soal jawaban mau atau tidak nya biar saya serahkan ke anak saya "ucap abiku
"maaf sebelum nya....boleh nggak yumna kasih jawaban nya besok" ucapku sambil menundukkan kepala
"saya tunggu jawaban kamu"ucap pak alif yang membuatku kaget
tak lama setelah berbincang bincang
keluarga pak alif pamit untuk pulang"saya sama abi dan umi pulang ya pak..."ucap pak alif
"iya"ucap abiku
"semoga kita jadi besan ya pak farid"ucap ayah pak alif kepada abiku
"aminnnn"ucap abiku sambil tertawa lepas
setelah keluarga pak alif pulang kemudian aku segera kekamar
¤♡¤
☆dear diary☆
bismillah....
ya allah....
aku takut berharap pada dia belum tentu milikku.....aku takut berharap pada dia
aku takut jika harapan itu musnah
aku takut jika aku tak bisa bangkit kembali
aku hanya berharap pada engkau jangan tautkan hatiku kepada sesuatu yang tidak tertulis untuk menjadi milikku.
ya allah....
maha membolak balikkan hati teguhkanlah hatiku berada diatas agamamu....aminnnaku menulis semua curahan hatiku pada buku diary ku
dan shalat malam yang kulakukan dan lagi lagi wajah pak alif yang muncul_¤¤_
aku menghampiri umi dan abi yang sedang menonton tv
umi....abi...."ucapku"yumna udah ambil keputusan kalo yumna menerima lamaran pak alif" ucapku
"alhamdulillah"ucap umi dan abi
"yaudah biar abi bilang sama ayahnya alif kalo kamu nerima lamaran nya"ucap abi
"iya abi"
.
.
setelah abi menelfon pak faris(ayah pak alif)
abi bilang kalau acara pernikahan akan dilaksanakan secepatnya
"kamu siap kan na??"tanya abi"insyaallah abi"ucapku
"semoga suamimu nanti adalah ia yang mengerti akan fitrahmu sebagai perempuan dimana kamu ingin selalu dimengerti serta diperhatikan setiap waktu
"iya abi aminnnn"ucapku
---------------------------------------------------------
gimana nih??udah pada greget belum
maaf baru bisa update sekarang...karena sibuk .
#terimakasih untuk semua vote dan dukungan dari kalian....tanpa kalian mungkin saya nggak akan lanjutin cerita ini"
*karena ada kalian juga saya semangat untuk update terus
#yang mau rekomendasi cerita ini dm aja ya di instagram aku
@astriiprima
tunggu ya kealanjutan nya lagi?
maaf kalo cerita nya jelek
karena saya juga baru belajar buat novel
#SEMANGAT #
KAMU SEDANG MEMBACA
ANAUHIBBUKAFILLAH my Dosen
Fanfiction*YUMNA AIDA ZAHRO Mas alif engkaulah jawaban disetiap sholat istikharah ku...bayangan mu selalu muncul di setiap mimpiku... ANAUHIBBUKAFILLAH...mas alif *MUHAMMAD ALIF ALFARIZQI Dek yumna...engkaulah....sesosok wanita yang aku kenal dari ketulusan h...