Bel pelajaran pun berbunyi 3 kali, menunjukkan bahwa jam pelajaran akan di mulai, kelas 11 MIPA 1 akan memulai pelajaran dengan perwalian
" Selamat pagi anak - anak " Sapa pak guru
" Selamat pagi pak " Seluruh siswa serentak menyapa pak guru
" Perkenalkan nama bapak adalah Marwoto Bambang Biasanya bapak di panggil pak Marwoto , Bapak tinggal di perumahan dekat Nusantara, dan disini bapak akan menjadi wali kelas kalian selama 1 tahun. Bapak mohon kerja samanya ya .. Apakah ada yang ingin ditanyakan dari diri bapak ? "
" Saya pak, sebelumnya perkenalkan nama saya Shinta, mau tanya bapak udah nikah belum ?
Serentak kelas menjadi heboh seketika ketika pertanyaan shinta terlontar dari bibirnya
"Oh ..Bapak gimana ya , mau jawab jujur atau bohong ? "
" Ya jujurlah pak " Kata siswa perempuan serenta
" Ya bapak sebenarnya sudah menikah, kemarin 2 minggu yang lalu " Jelasnya pak Marwoto
" Yahh...patah hati nih gua " Kata Shinta terlihat pasrah.
" Emang, kenapa nak shinta tanya begitu ? " Tanya pak guru
" Siapa tahu pak bisa daftar , tapi sudahlah "
" Ya ampun nak shinta kasihan banget " Kata Dea menambah kericuhan kelas
" Sudah - sudah ada lagi yang ingin di tanyakan dari bapak ?"
" Saya pak , Namanya saya Rina, kenapa bapak ganteng banget , plus ituloh bapak hidungnya bikin gemas mancung banget "
Kelas kemabali ricuh dengan pertanyaan konyol dari sahabat gua ini
" Yah.. Bapak juga ngak tahu, tapi emang dari dulu bapak mancungnya" Kata pak Marwoto
" Cie- Cie yang jadinya curhat nih pak , Kata salah satu murid laki - laki
" Sekali - kali ngak papa lah " Jelas Pak Marwoto
" Oke cukup saya rasa perkenalannya serta pertanyaannya , kalau ingin tahu bapak lebih dalam ya tanyakan saja secara langsung pasti bapak jawab kok " Jelas pak Marwoto
" Iya pak " Serentak anak murid
" Oke , Selamat pagi anak - anak semoga sukses pelajarannya hari ini "
" Te - ri -ma - ka- sih - pak - Mar-wo- to "
" Iya sama - sama " Kata pak Marwoto sambil meninggalkan kelas
Setelah selesai perwalian, guru - guru berdatangan menuju kelas mereka masing - masing, hari ini sekolah sangat hening dan tertib .
*******----******
Jam menujukkan pukul 17.00 WIB, bel pun berbunyi menandakan jam pulang sekolah
" Ruth , Rin ayo pulang gua capek nih " Ajak Dea
" Maaf aku ngak bisa pulang bareng kalian ya, solanya aku ada eskol basket , Maaf ya " Kata ku memohon kepada mereka .
" Ih masa langsung eskol sih, kan baru pertama masuk sekolah Ruht " kata RIna sebal kepada ku
" Gimana sih kan udah jadi kakak kelas, lagian aku juga rindu dengan teman - teman basket, palingan jam 18.00 aku dah pulang kok, kalian pulang aja diluan , aku bawa mobil kok " Jelas ku panjang
" Tapi ngak boleh gitu , bokap nyokap loh ngerti tentang ini ? " tanya Dea
" Udah kok tadi aku dah kirim pesan melalui line kok "
" Oke kalau gitu , gua pulang dulu sama bandit yang satu ini " Ejek Dea
" Iyah hati - hati ya "
"Oke kalau ada apa - apa telpon gua ya " kata Rina
" Gua juga "
" Iyah Iyah dadah "
Setelah mereka pergi pulang , aku pun menuju basecamp basket, aku bertemu dengan teman - teman basket. Menyapa mereka satu persatu sampai tiba di giliran lelaki yang dulu menjadi prioritas dalam hidup ku.. Ya Bram adalah namanya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Love You Hurts Me
RomanceKisah dimana seorang wanita diajarkan untuk menjadi wanita yang kuat dan tabah dalam mengahadapi masalah percintaan yang membuat dirinya binggung untuk memilih siapa yang akan mengisi hatinya tersebut. Berawal dari sebuah pendekatan yang membua...