Disaat hatiku menangis hujan juga menangis dengan tetesan air yang berjatuhan dari langit, Hujan memang memahami keadaanku. Tapi aku gak ingin kamu jadi hujan, cukuplah jadi payung yang melindungiku sampai berhentinya air hujan.
_Raina
KAMU SEDANG MEMBACA
Kiasan Hati
PoetryAku hanya bisa menulis apa yg ada didalam isi hatiku, itulah caraku mengungkapkannya hanya dalam tulisan tanpa ucapan ataupun isyarat.
Hujan dan Payung
Disaat hatiku menangis hujan juga menangis dengan tetesan air yang berjatuhan dari langit, Hujan memang memahami keadaanku. Tapi aku gak ingin kamu jadi hujan, cukuplah jadi payung yang melindungiku sampai berhentinya air hujan.
_Raina