1. Anak baru

38 4 1
                                    

Sebelumnya gue mau ucapain makasih buat kalian yang udah mau baca cerita gue, atau hanya sekedar mampir ke work gue.

Gue ga tahu bagus apa enggak yang terpenting gue tetep mau nulis cerita. Gue baru pemula sih jadi di maklum ya, masih banyak typo dan tanda baca yang berantakan.

Terima vote dan vommet juga loh, anggap aja kalian ngasih sedekah ke gue, dengan cara klik bintang di bawah bagian kiri. Wkwk

Trimakasih😍

H a p p y r e a d i n g

Yang datang belum tentu akan menetap dan yang pergi belum tentu akan kembali.

~wf~

Jam sudah menunjukan pukul tujuh lewat sepuluh menit dan lima menit lagi gerbang sekolah akan ditutup. Tapi Meli Anantyasa Putri belum juga menampakan batang hidungnya di kelas.

Padahal sebelumnya, Meli tidak pernah yang namanya telat ataupun tidak sekolah tanpa keterangan apapun seperti sekarang ini.

"Meli mana tan?" tanya siska

"Duh, justru itu gue juga ga tahu Meli kemana, dihubungin juga ga diangkat angkat Sis"jelas Intan merasa khawatir

"Lah, tumben itu anak" Intan hanya mengangkat bahu nya tidak tahu.

Woyyy!! Ada bu dewi masuk" teriak salah satu teman kelasnya, Semua temen temennya mulai berhemburan menuju tempat duduk nya masing masing.

"Assalamualaikum, pagi semuanya"ucap bu dewi

"Waalaikumsalam, pagi juga bu"balesnya serempak

"Bagaimana kabar kalian semua?"

"Baik bu"

"Baiklah anak anak kelas kita kedatangan murid baru"ayo silahkan masuk" bu Dewi meminta anak baru itu untuk masuk kedalam kelas tapi siapa sangka.

" Maaf bu saya terlambat" dengan nafas yang ngos engosan Meli masuk dan ternyata sudah ada wali kelasnya didalam.

Hahahaha... Hahahaa

Sontak semua temen temennya tertawa, entahlah Meli tidak mengerti apa yang mereka tertawakan.

"Meli mah bu, bukan anak baru tapi anak bau" ucap salah satu teman kelasnya sontak mengundang gelak tawa semuanya.

Hahahhaa hahaha!!

"Yang dipanggil anak baru kenapa yang muncul si Meli."

"Ibu jago ngelucu nya, selain jadi guru ibu juga harus ikut stand up comedy bu. Hahaha!"teriakan dodit teman sekelasnya.

seisi kelas sangat ramai"sudah sudah, Meli cepet kamu duduk." Meli langsung berjalan kekursinya dan mendudukan bokongnya disamping Intan.

Tak lama seorang laki laki masuk kedalam kelas, dengan bertubuh tegap, tinggi, rahang yang kokoh dan terlihat sangat tampan.

"Pantes tadi gue liat tu cowo di depan kelas, anjirr ganteng juga ternyata." teriak batinnya

Kelas yang tadi nya ramai sekarang hening, Mereka pikir tadi hanya candaan wali kelasnya, ternyata bener dan kaum hawa yang tampak terkagum kagum melihatnya.

"Ayo perkenalkan nama kamu"

"Kenalkan nama gue Riko praditiya P. Panggil riko aja"ucapnya simpel terkesan seperti cuek.

"Ya sudah silahkan duduk riko"

****

Istirahat sudah bunyi sejak tiga menit yang lalu, kini Meli dan temen temenya sudah berada di kantin, karena sudah menjadi peraturan sekolah ketika istirahat tidak ada yang boleh di dalam kelas, wajib diluar kelas.

wrong feelingTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang