Love (1)

400 106 13
                                    

Aku mencintaimu, amat mencintaimu
Begitupun kamu yang dulu berikrar janji akan setia denganku
Bahkan kita pernah bersumpah untuk selalu bersama saat suka maupun duka
Kala itu aku amat bahagia
Berharap semua janji itu menjadi nyata
Namun nyatanya. . .
Sekarang sampingmu bukan lagi aku tapi dia orang baru yang menganti posisiku persis dihatimu
Lalu aku? Hanya menunggu kamu sadar untuk kembali pulang
Namun sepertinya itu mustahil terealisasikan

Antariksa🌿

Antariksa, Antartika, Antar Kita?Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang