Pada sebuah garis waktu yang merangkak maju,akan ada saatnya kau bertemu dengan satu orang yang mengubah hidupmu untuk selamanya.
Kemudian satu orang tersebut akan
menjadi bagian terbesar dalam agendamu. Dan hatimu takan memberikan pilihan apapun kecuali jatuh cinta, biarpun logika terus berkata bahwa risiko dari jatuh cinta adalah terjerembab di dasar nestapa.-fiersa besari-
Tringgggg tringggg... Suara alaram di pagi hari yang berhasil menghancur kan mimpi indah seorang ALMA. Dengan mata yang masih ter tutup, ia meraba nakas yang ber ada di samping tempat tidur nya untuk mencari jam alaram yang sudah mengganggu tidur nya.
"mampus gue" betapa terkejut nya dia ketika melihat jam menunjuk kan pukul 06:20 WIB.
Dengan kecepatan kilat ia langsung bergegas menuju kamar mandi.
Setelah ber kemas, ia langsung ber lari menuruni anak tangga tanpa menghirau kan ibu nya yang sedari tadi memperhati kan nya.
"sayang sarapan dulu" kata dewi yang tak lain adalah ibu tiwi.
"nggk ma.. Alma sarapan di sekolh aja udah telat ini" jawab tiwi sambil berpamitan pada ibu nya.
Di halte yang letak nya tak terlalu jauh dari prumhan Tiwi ia sedang menunggu bus namun tiba tiba
"byurrrr.."
rok Alma tercimprat genangan air karna ulah motor yang sedang melintas itu
"woi berhenti.. Tanggung jawab dong lo!!! "
Reflek Alma melempar pengendara itu dengan kaleng kosong yang di temu kan nya di pinggir jalan
"aww, woii lo apa apaan sih?! " geram pengendara itu, sambil turun dari motor sport dan melepas kan helm. Dan ternya pengendara itu adalah cowk SMA.
" lo yang apa apaan, punya mata nggk sih lo?! liat rok gue kotor semua lo harus tanggung jawab!! "
"jadi lo mau gue tanggung jawab?"
"ya iya lah..lo nggk liat apa rok gue kotor gara lo" emosi Alma.
Cowok itu langsung mengeluar kan beberaa lembar uang 100ribu dari dompet nya dah memberi kan nya pada Alma.
"lo fikir gue cewek apaan? Dasar orng kaya bisa nya menilai orng dari uang!!"
Alma langsung merapampas uang itu dan melempar nya tept di depn wajah cowok itu
"makan tu duit, gue nggk butuh!! " tegas alma sambil ber lalu pergi menaiki angkot.
"dasar cewek gila" geram cowok itu dan langsung menaiki motor nya.
"awas aja lo kalo ketemu sama gue lagi! Gue ilangin tu ban motor lo" geram Alma.
Akhir nya Alma pun tiba di sekolah nya.
Tepat ketika ia tiba di sekolh pintu gerbang sekolah tersebut di tutup.
" yah pak tolong dong bukain gerbang nya.. Saya kan baru telat 2 menit"
"nggk bisa neng.. Kamu harus nunggu buk Farida patroli dulu baru kamu bisa masuk" tegas satpam tersebut.
"yah pak..plisss"
"nggk bisa neng, tuh buk farida tuh"
"hey kamu terlambat ya?" tanya buk farida tegas.
KAMU SEDANG MEMBACA
Alma
Teen FictionMenceritakan perjalanan kisah cinta remaja SMA yang selalu mendambakan agar memiliki kisah cinta layak nya novel yang selalu ia baca