Hey kamu,
Dunia ini, tak berputar dihubungan asmara saja.
Tapi juga hubungan keluarga.Jadi kamu, jangan terlalu terpaku terhadap siapa yang akan menjadi pacarmu, gebetanmu, atau objek bucinmu.
Tapi pikirkan keluargamu.
Karena mereka, kamu ada, kamu berdiri tegak, tersenyum, tertawa dan menangis. Syukuri itu, singkirkan yang lain dulu.Jangan sampai, kamu merasakan kehilangan dulu, baru sadar, bahwa yang kamu perlukan sekarang adalah keluargamu.
Jadi, turunkan gengsi mu, peluklah Ayah, Ibu, atau Kakakmu, lalu ucapkan 'aku sayang kalian, keluargaku'
▶▶▶▶
Happy reading!
KAMU SEDANG MEMBACA
From Heart To Heart ✔
PoesieSekumpulan kata dan kalimat yang mungkin mewakili perasaan kalian. Jangan lupa tambahkan cerita ini ke perpustakaan kalian ya! # 2 Poutry #15 Poem