PART 3 -- NOMOR MISTERIUS 1

2 1 0
                                    

Bismillah..

Assalamu'alaikum.

Jangan lupa ALLAH!

Perhatian!!!
Jika kamu membaca ini sebelum sholat,maka sholat lqh jika sudah waktunya. Nanti dilanjut sesudah sholat.

Semangat, Happy Reading😊😍

----

Sesampainya dirumah, aku langsung berlari kekamar dan menenggelamkan wajahku dibanta dan berteriak "Aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa" sampai aku capek dan engap "Ya allah ada apa ini, aku harus langsung cerita sama kak Desi, nih harus"  aku merogoh handphone ku dan langsung mencari kontak Kak Deees tanpa menunggu lama ku tekan symbol memanggil, aku menceritakan semua yang terjadi tadi, dimenit ke empat ada pemberitahuan dari instagram, aku melihat daaaan...

"@rakahidayat meminta anda untuk mengikutinya"

aku berteriak sampai mungkin kak Desi kaget dan menutup telinganya

"Alisha,Dek? Heh kenapa ada apa?" terdengar suara kak Desi disebrang sana,

"Huh..huh..hu.." Aku mencoba untuk mengatur pernapasanku
"Kak, kak, Raka,dia follow ig aku"

"hah? Demi apa?,jadi penasaran deh jadi pengen tahu dia yang mana" ucapnya,

"Aaaahh kak, nanti deh kalau ada aku tunjukin" . Aku mulai lagi menceritakan kejadian tadi pulang sekolah.

Setelah aku menceritakan semuanya kepada kak Des, aku simpan hp ku dilaci tak lupa aku matikan datanya agar aku fokus menghafalkan hafalan al-qur'an ku, harus seperti itu memang jika mau hafalanku lancar, kalau data aktif bisa-bisa nanti jadi fokus ke hp.
Aku mulai dari muroja'ah surat Al-mulk sampai Al-jin, dan dilanjut menghafalkan surat Al-Muzzammil.

"Alhamdulillah"
ucapku sambil menutup Al-Qur'an ku, setelah kurang lebih aku menghafalkan surat al-muzzammil lima belas Ayat akhirnya lancar juga,tingg aku setorkam nanti.

Karena memang untuk mencapai apa yang kita inginkan itu harus berusaha semaksimal mungkin.

Keinginam aku hafal al-Qur'an 30 Juz, Aamiin... Supaya aku bisa memasangkan mahkota ke kedua orang tuaku di Syurga nanti.

Eh bagi kalian pejuang 30 Juz semangat yaa!.

Aku kembali membuka ponselku dan kembali mengaktifkan datanya, aku diamkan dulu karema banyak sekali notif dari grup dan juga yang lainnya.

Aku mulai membuka whatsapp ku,
Ada pesan dari grup kelas,kak Des,Ayah,Ibu,Dann.... Tunggu, ini nomor siapa? Kok aku tidak mengenalinya, aku coba membuka pesan dari nomor yang aku tidak kenal itu.

081234567899 : Alisha?

Aku mengerutkan keningku,
'Siapa?' batinku.

081234567899 : Sha?

'Ishh risih deh, siapa sii?'
Alishaaa: Iya? Siapa?

...

...

"Dih dibaca doang?,gak penting bat dah, sudah lah..."
Aku banting asal hp ku ku ke arah belakang (Kasur)
Aku berjalan ke kamar mandi sambil ngoceh sendiri.

"Siapa sih itu nomer punya? Ha? Bikin bingung banget, kenapa gak langsung aja 'Assalamu'alaikum Alisha aku ini mau ini ini ini, penuh tika teki banget"

_jeblug_

suara pintu kamar mandi tertutup,

"Apa dia .. Jangan-jangan... Ah tidak tidak, tidak mungkin lah. Darimana Raka punya nomer aku?"
suaraku terdengar menggema.

"Lisha?... _tok...tok..tok_" suara ibu diluar sana.

"Iya ibu?"

"Kamu sama siapa didalam?"

"Sendirilah bu!"

"Jangan ngobrol dikamar mandi pamali"

Aku disini membungkam, "Aku tadu ngomong keras ya? Ko ibu dengar?" batinku. "Oh iya ibu, maafkan Lishaa".

Aku beraktivitas mengaji seperti biasa, mendengarkan lantunam adzan yang belum aku ketahui siapa milik suara itu,belajar dan pulang.

Hah, 'Tiing' suara notifikasi dari hp ku,aku langsung melihat bilah status.

"081234567899 : Alisha yah?".

ah malas rasanya aku meladeni orang tak jelas seperti ini.

"Astaghfirullah"

aku menepuk keningku
"Aku lupa ,kenapa aku gak cerita ke kak Dess tadi di kajian bahwa ada nomer gak jelas, ya allah kenapa aku lupa sii haaah" karema memang sepenting itu aku cerita ke kak Dess, apapun aku pasti cerita. Ya allah aku harus menceritakannya.

Kira-kira siapa yaa pemilik nomor itu?

Raka kah?

Atau jangan-jangaaaaann

Next
👇👇👇

Adzan Love StoryTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang