Setelah Nisa menjelaskan siapa laki-laki itu kepada ku, Kami pergi berjalan menuju kedalam kelas, Karna sebentar lagi akan masuk.
***
(Bel masuk berbunyi)
Mahasiswa berlarian untuk masuk ke kelas.
Tidak lama kemudian
Dosen pun masuk kelas"Bagaimana kabarnya anak-anak?" tanya dosen
"Baik, pak" Jawab Mahasiswa
Aku dan teman-teman mulai mengeluarkan alat tulis kami, dan seperti biasa kami mencatat yang ada di papan tulis dan apa yang disampaikan dosen.
Jam Pelajaran pun telah selesai, hari ini Matkul hanya 2 pelajaran,
Ditengah perjalanan Menuju Parkiran, aku melihat Laki-laki yang tadi Menghampiriku, saat jam istirahatAku dan Nisa melihat Laki-laki itu sedang berdiri di dekat parkiran motor,
"Bentar deh, itu bukannya laki-laki yang tadi ya?" tanya aku kepada Nisa
"iya itu dia, lagi ngapain ya dia disitu?" jawab Nisa
Tidak lama kemudian laki-laki itu melihat kearah kami, dan menghampiri kami. Lalu mengapa kami.
"Hai.." sapa laki laki, itu.
Aku tidak menjawab, Hanya Memberi senyum tipis.
"Haii.." jawab Nisa
Laki laki itu hanya menyapa, aku tidak mengerti apa yang dia inginkan, dia datang menghampiri tapi hanya sebatas menyapa. setelah itu dia pergi, Huh sangat misterius bukan?
Aku dan Nisa kembali berjalan menuju tempat parkir dan mencari kendaraan kami.
Kendaraan Aku dan Nisa tidak begitu jauh.
Kami pun keluar dari kampus, dan berpisah karena beda arah pulang."Hati-Hati nis" Teriak ku kepada Nisa
"Iyaa, kamu juga hati hati wuri" jawab Nisa
Aku menikmati perjalanan sambil bernyanyi-nyanyi, ya walaupun suaraku tidak bagus dan tidak jelek juga si, Ya lagian kan yang denger cuman aku hehehe.
***
(Sesampainya dirumah)
"Assalamualaikum, ibu" Ucap aku, sambil membuka sepatu,
Aku masuk kedalam rumah, aku menghampiri ibu yang sedang duduk di ruang tamu
"Waalaikumsalam nak" jawab ibu, dan melanjutkan ucapannya "gimana hari ini dikampus?, Pelajarannya gimna?"
"Alhamdulillah Bu, Engga ko Bu, gak susah. Malah dosen hari ini tidak memberikan tugas" jawab aku,
"Kamu Uda makan? Makan dulu nak, ibu sudah memasak makanan kesukaanmu" ucap ibu
"iya Bu, aku ganti baju dulu baru makan" jawab aku
Aku berjalan menuju kamarku, sambil memikirkan laki- laki misterius itu, yang ada di fikiranku. Entahlah untuk apa aku memikirkannya. Tidak penting.
Aku sudah ganti baju, dan pergi menuju dapur untuk makan,
***
(Di Dapur)
"ibu sudah makan?" Tanyaku kepada ibu,
"kamu makan saja nak, ibu sudah makan tadi" jawab ibu
Aku pun menyantap makanan yang dibuat ibu,
Makanan buatan ibu memang sangat lezat. Tak ada yang bisa mengalahkan, bahkan Lebih enak dari Masakan Chef Juna, ya walaupun belum pernah Makan masakan chef Juna haha.***
(Malam hari)
Aku Berada dikamar ku, setelah selesai makan malam bersama keluarga kecilku,
Aku Duduk di Kasurku sambil membaca Buku novel.Lagi lagi aku memikirkan lelaki itu, bukan Karna aku suka, tapi Karna aku penasaran, dia itu kenapa si? Dia siapa si sebebarnya?apa dia Ga waras ya? Datang menghampiri hanya untuk menyapa setelah itu pergi hadehhh. Sudah lah sudah malam, gak usah mikirin hal yang ga penting. Mending tidur.
----------------------------------------------------------------
Mohon maaf kalau ada kata yang Typo hehehe :)
Happy reading!
KAMU SEDANG MEMBACA
Pengantin Maut ku
RomantikTidak semua pergi akan kembali. Tidak semua hilang akan terulang. Kisah ini akan mengajarkan bagaimana kepergian menjadi begitu terkesan.