29 April 2020 | Rabu
Halo para pembaca setia cerita ini! Mohon dibaca hingga akhir dan tidak di skip yaa.
Saya mau mengucapkan terimakasih sebanyak-banyaknya kepada kalian para pembaca entah itu silent readers, atau yang suka komen dan vote.
Terimakasih banyak karena mau membaca cerita ini dan menyempatkan diri untuk memberi apresiasi.
Semoga cerita ini bisa menghibur kalian dikala pandemi virus ini. Dirumah aja ya! Jangan keluar kecuali membeli bahan makanan. Jangan keluar kalau kepentingannya ngga mendesak. Jangan egois ya, tenang aja jangan panik. Kalau virus ini hilang dan musnah pasti hidup berjalan kembali normal. Tahan ya tahan!
Tetap jaga kesehatan dan kebersihan. Keluar rumah pakai masker, hindari kontak fisik dulu. Rajin cuci tangan dan cuci baju setelah berpergian. Intinya jaga diri sendiri dan stop penyebaran virus ini dengan #dirumahaja!
Jika kalian merasa cerita ini belum cukup, silahkan cek cerita saya yang lain yaaa. Sok atuh di cek aja siapa tau ada yang cocok sama kalian.
Sekian, terimakasih dan sampai jumpa di cerita lain!🙌
KAMU SEDANG MEMBACA
#dirumahaja | K. Idols ✔
HumorWabah Corona sedang merajalela di dunia ini sekarang. Semua manusia dihimbau untuk berdiam diri di rumahnya, mengisolasi diri masing masing. Nah, bagaimana jika K. Idols ini menjadi warlok (warga lokal) sini yang ikut #dirumahaja. Yuk simak cuitann...