Anganku

8 1 0
                                    

Malam ini.....
Kupandangi bintang-bintang yang menghiasi langit biru......
Indahnya malam ini tak seindah perasaanku yang begitu merindukanmu...
Teringat keinginan sederhana kita akan menua bersama...
Menikmati setiap waktu berdua
Walau hanya sekedar menikmati indahnya hamparan bintang
Cita-cita sederhana dari insan yang mencinta.....
Namun apa daya...
Takdir berkata lain.....
kita dpisahkan sebelum bisa memenuhi semua keinginan dan cita-cita kita.
10 tahun...
waktu yang begitu singkat untuk kita habiskan bersama
Belum sempat kita menikmati masa-masa berdua
Masih banyak yang ingin ku lakukan bersamamu
Masih banyak hal yang ingin kucapai bersamamu
Masih banyak asa yang ingin kugapai denganmu
Takdir ini memusnahkan semuanya
Hangus
Lenyap
Tak berbekas

Maya's

Kata hatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang