~part 2

29 4 2
                                    

Ini part 2 nya

Aku kasih saran,sambil baca sambil denger lagu yang diatas ya kalo mau aja oke

__________________________________________

Bruuuk!!....

"Aw sakitt" Adel mengusap kepalanya yang baru saja terbentur kasur milik nya,ia berpikir sejenak ia masih berusaha mengingat apa yang baru saja terjadi,ya.. kini iya tau bahwa barusan ia telah bermimpi bertemu dengan seorang lelaki.

"Kalau dipikir pikir ya kok kaya pernah melihat tuh cowok deh,tp dimana ya?" Gumam nya

"Au ah mending lanjut tidur" suara alarm yang menggelegar membuat Adel terlonjak kaget.

"Ishh...ni alarm pen tak pentung aja,udah tau Adel jantung an masih aja ngagetin" ucap Adel bernada kesal

Tok..tok...tok...

Suara ketukan pintu membuat ia menoleh ke sumber suara,ia tau siapa yang telah mengetuk pintu,lalu ia mengizinkan yang ada di balik pintu masuk.

"Non udah bangun?" Tanya asisten rumah tangga nya Adel

"Iya"

"Itu non udah pagi, sekarang kan hari pertama non Adel ke sekolah baru nanti telat loh non" Adel mengangguk lalu pergi ke arah kamar mandi,tak sampai 15 menit ia telah siap dengan seragam nya,memang Adel adalah tipikal orang yang tidak suka mandi lama lama buat apa juga kan?

"Non ga sarapan" tanya Bu inah ( asisten rumah tangga nya Adel)

" Nggak lah Bu masih kenyang" yang adel ucap kan barusan hanya lah palsu, bohong jika ia tidak lapar, bahkan ia sangat lapar tapi ia sedang kurang nafsu untuk makan sekarang, bahkan di hari pertama sekolah ayah nya tidak hadir mengantarnya

" Yaudah Adel pamit ya Bu"ucap nya sambil mencium telapak tangan Bu inah

"Iya" ia tersenyum,ia terlalu kasihan untuk remaja se usia Adel yang harus ditinggali oleh kedua orang tua nya, walaupun ayah nya kadang kemari tapi percuma ia kemari hanya memarahi Adel

Kini Adel telah berada di gerbang SMA permata,Adel adalah orang yang mudah gugup buktinya keringat nya saja kini telah bermunculan huh... Sedih nya

"Haii" ucap seseorang dari belakang

"Aaaa" bersamaan dengan tepukan seseorang dari belakang

"Kamu siapa?"

"Kamu kaget ya,hihihi aku Zara" ucap nya sambil menjulurkan tangan nya

"Adel" Adel masih cukup gugup Sekarang, lingkungan sekolah masih menatap Adel dengan tatapan julit nya

"Udah ga usah diliatin,mereka tuh iri doang Ama kamu,abis kamu cantik" kata Zara sambil mengajak pergi Adel,Adel hanya tersenyum...

"Ih tu orang ga tau malu amat baru masuk aja udah teriak teriak"

"Iya emang nya nih sekolah punya dia apa"

"SISWA GA TAU DIRI"

ya itu lah ucapan ucapan tak enak dari Kaka kelas baru Adel,hmm rasa nya Adel mau pindah sekolah aja deh...

" Ekhem... Tes  1 2 3, selamat pagi semuanya" suara yang begitu nyaring terdengar ke seisi sekolah

"Pagiii" jawab murid murid baru yang kini menginjak kelas X

" Oke jadi kakak mau kenalin ke kalian,kakak kakak yang ada diatas panggung ini,ini semua adalah anggota pengurus osis yang akan membimbing kalian, langsung aja nama kakak avero winata selaku ketua OSIS disini kalian bisa panggil kakak, kak Vero "

Mic kini bergantian ke arah kakak cantik yang ada di sebelah nya

" Kenalin nama kakak safira adywiyanti selaku wakil ketua OSIS kalian bisa panggil ka fira "

Mic kini berjalan ke arah cowo yang ada disebelah nya

"Hai nama kakak Aksa Pradipta,selaku sekretaris OSIS ,kalian bisa panggil kak Aksa"

Adel yang dari tadi sibuk memperhatikan kini terlonjak kaget saat mendengar nama Aksa hmm seperti nama seseorang yang tadi di mimpi nya...

"Hai nama kakak Satya gemilang selaku bendahara OSIS ,kalian bisa panggil kak satya"

"Sekian terima kasih wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh"

"Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh" sorak siswa siswi yang sejak tadi telah memuji ketampanan dan kecantikan mereka

"Omaygattt hai kak aksaa"

"Kak aksaa ganteng bangeet"

" I love you kak Aksa"

(Itulah ucapan adek kelas memuji ketampanan Aksa)

"I love you kak aksaaa" satu pukulan mendarat di muka Vero

" Apaan sih homo tau gak" ucap Aksa ,ya memang barusan vero telah meledek nya, mengucap ulang apa yang baru saja di ucap kan oleh para adek kelas nya

" Jan galak galak si mang nanti ga ada yang suka loh" Vero mulai menggoda

" Ga bakal gua kan ganteng" mulai guys,mulaiii

"Narsis Ama Luh,dah lah yuk kumpul"

Di aula....

Adel kini telah duduk di barisan depan,ia duduk disamping Zara,ia terus menatap kakak kelas yang memenuhi pikirannya, kenapa dia begitu mirip dengan yang ada di mimpi nya?

"Aaaaaaaaaaaa"

---------------------------------------

AYO KENAPA ADEL KAGET ?

-NAJ~

AdelineTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang