-awal

112 24 16
                                    

Happy reading😊.

....

"Takdir yang sama tapi keadaan yang berbeda."

#FRAGILE 1.

****

Pagi buta,hawa yang masih dingin membangunkan seorang gadis yang masih tertidur nyenyak.

"Huaaaaaaa."

Dengan nyawa yang belum terkumpul gadis itu langsung meraba meja yang berada disisi tempat tidurnya untuk mengambil sesuatu,sambil merenggangkan otot-otot yang masih kaku sesekali ia melirik layar handphone yang menunjukan jam 04.00 WIB.

"PLISH,KESIANGAN LAGI!!!!" Teriak gadis itu.

Dengan cepat ia beranjak dari tempat tidurnya dan langsung menuju dapur,lanjut menyiapkan peralatan untuk menggoreng pangsit ayam untuk berjualan disekolah.

....

Kini gadis itu telah berdiri didepan cermin,rambut yang dikuncir kuda menampilkan beberapa helai poni,wajah natural tanpa olesan make up.

"Semangat untuk hari ini,"Gumamnya.

Lanjut,ia menghitung barang dagangannya yang belum sempat kehitung karena waktunya mepet.

"1...2...3...4..........15," Hitungnya,Untung saja bisa ngejar bikin pangsit ayam,walau bangun kesiangan gara-gara semalem gadang ngejar tugas.

"Huhhhhh" Keluhnya.

Sudah terbiasa hanya dia sendiri dikontrakan yang hanya dibatasi barang barang mewah,sesungguhnya ia sangat rindu dengan keluarganya tapi....ah sudahlah biar takdir yang menjawabnya.

"Yah,lupa beli roti buat sarapan lagi,"Ucap gadis itu kesal,"yaudah,kali ini ga sarapan dulu deh," Omongnya lagi.

Setelah mengunci pintu kontrakannya ia langsung dengan semangat jalan kaki menuju sekolahnya dengan membawa pangsit ayamnya yang sudah ia siapkan di tas rajut plastik.Ya,gadis ini sangatlah sederhana tapi dibalik kesederhanaannya banyak kemisteriusan yang belum pernah diketahui oleh orang lain.

Sepuluh menit ia sudah sampai sekolah kesayangannya,untung saja ia tidak telat lagi seperti kemarin,walaupun bangunnya kesiangan tapi ia mampu membagi waktu dengan cepat.

SMA PERAHU

Ia langsung saja memasuki sekolah tercintanya,satu lagi ia tidak tau kenapa sekolah yang diinjaknya selama 1 tahun ini bernama Perahu apa mungkin yang menamai pertama sekolah ini suka sekali dengan perahu?

"Lisaaaaa!!!!" Sapa seorang gadis dengan tampilan culun.

"Apaa?"Tanyanya kesal,"gausah ngikut,aku mau kekantin dulu nitipin pangsit,mending kamu langsung kekelas aja,"Ucapnya lagi melewati gadis culun itu.

"Lah kenapa si dia?"gerutunnya.

....

Sesampaimya dikantin sekolah ia langsung menyapa salah satu pedagang dikantin,"Assalamualaikum mpok Naniiiiii!!!!!!!"Teriak Lisa.

"Waalaikumsalam," Balas mpok Nani.

"kok ngga kaget sih?!" Protes gadis itu.

"Setiap pagi sudah terbiasa sarapan triakan dari kamu jadi ga kaget." Ucap datar simpok.

"Buset,datar amat tu muka," Canda Lisa,"Oh,ada yang perlu dibantu tuan putri?" Tawar Lisa dengan candaannya.

"Tuanputrituanputri!,cepet taro pangsit kamu bentar lagi mau bel!" Printah simpok.

"iya-iya galak amat si mpok,"Kesal Lisa sambil merapihkan barang dagangannya,"aku nitipin 15 pangsit ya mpok" Ucapnya lagi.

"Lah,biasanya 30 pangsit ko ini setengahnya?"

Fragile(slow update)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang