LEMAHNYA NEGERIKU

33 3 0
                                    

Negeri subur dan makmur
Kekayaannya sudah tak terukur
Tapi, mengapa masih tersungkur
Mrdekapun bukan tolak ukur

Banyak orang pintar yang terkubur
Dalam ikatan tali simaphore
Hingga semuanya menjadi bubur
Negara orang sampai ikut bercampur lebur

Pintar tak berpotensi, hingga pakar otak pergi keluar negeri
Karena negara tak menfasilitasi, hingga petinggi menyesali diri

Gengsi yang di tinggikan
Hingga saham jadi permainan
Rakyatpun jadi tawanan
Pendidikan sudah tak mendominasi lagi
Sungguh malangnya negeri ini
Sudah hilang rasa percaya diri

Nibung, 25 agustus 2020

@haz_alsaedia

Komplikasi Aksara (Antalogi Puisi)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang