From Alaska.
Seharian ini Verlin mengajak Jane keliling kota Anchorage. Semua tempat wisata mereka kunjungi.
Terkadang Jane akan menyuruh Verlin mengambilkan foto untuknya bahkan mereka juga ber-foto bersama
Hari sudah sore dan sekarang mereka masih asik duduk sambil menikmati makanan ringan di salah satu taman di pusat kota. Rasa dingin tak menjadi penghalang oleh Verlin maupun Jane.
"jadi kau dari australia sayang? " tanya VerlinJane mengangguk mengiyakan pertanyaan Verlin. Sebenarnya pria itu sudah tau segala hal tentang Jane semalam sekarang dia hanya berbasa-basi saja.
"Verlin mengapa kau melakukan ini? " tanya Jane
"melakukan apa? " bukannya menjawab Verlin malah bertanya balik pada Jane
"kau mengajak ku keliling kota, membayar semua yang kita perlukan padahal kan kau dan aku baru saja saling mengenal" memang benar kalau Verlin dari tadi membayar semuanya dari tiket masuk ke semua tempat yang mereka kunjungi dan juga makan siang.
"tak ada hanya ingin" ucap Verlin acuh
"ck.. " Jane berdecak sebal, jawaban macam apa itu
"tentu saja karena aku menyukai mu sayang" lanjut Verlin lagi setelah melihat respon Jane tadi
Deg
Jane merasakan jantung nya berdebar-debar tak karuan
Lalu memilih kembali memalingkan wajah nya.Cukup lama kedua insan tersebut hanya berdiam diri dan larut pada pikiran masing-masing hingga Verlin membuka suaranya.
"ayo pulang, kurasa kau mulai kedinginan sayang" ucap Verlin sembari bangkit dan mengulurkan tangan nya di depan wajah Jane
Gadis itu tanpa ragu meraih uluran tangan Verlin dan segera bangkit, jujur saja ia sudah kedinginan sejak tadi tapi saat melihat ke arah Verlin yang nampak menikmati udara sore itu membuat Jane tak enak hati untuk mengajak nya pulang.
Setelah sampai di mobil Verlin membukakan pintu untuk Jane setelahnya pria itu setengah berlari memutari mobil dan masuk ke kursi pengemudi.
"kau mau ke mall dulu mungkin? " tanya Verlin
Jane menoleh ke arah Verlin dan menggeleng pelan
"tidak usah Verlin langsung pulang saja" ucap gadis itu
"kau yakin sayang? "
"sebenarnya iya, tapi ini sudah malam lagipula aku tak mau merepotkan mu Verlin" ucap Jane pelan
Verlin menggelengkan kepalanya
"aku tak pernah merasa direpotkan oleh mu sayang, aku akan mengantar mu "
Jane tersenyum manis pada verlin
"terimakasih Verlin"Verlin tersenyum dan mengacak rambut jane gemas, kemudian mobil milik Verlin mulai melaju keluar dari kawasan taman tersebut
Kini jane dan verlin sudah memasuki area mall, verlin memarkir mobil nya dan keluar lebih dulu, membukakan pintu untuk gadis cantiknya.
"kau bisa berkeliling sesuka mu dulu Verlin, aku akan menunggumu disini nanti" sontak Verlin menggelengkan kepalanya
"aku ikut dengan mu saja" ucap nya
Jane hanya mengangguk dan mulai berjalan untuk mencari beberapa pakian dan kebutuhan yang belum sempat ia beli kemarin
Jane kini tengah berada di salah satu store yang disana terdapat berbagai jenis pakian seperti tanktop, croptop, dan banyak lagi jenis-jenis pakian terbuka lainnya

KAMU SEDANG MEMBACA
From ALASKA[VJ]
De Todo[VJ] ALASKA adalah tempat dimana semuanya berawal. negara dimana hidupku yang normal dan biasa-biasa saja, seketika berubah drastis dan bisa dikatakan menjadi abnormal. Hanya karena seorang pria bernama Verlin Anderson, pria tampan, tinggi, aroga...