Select All
  • Invalidite [Completed]
    30.1M 2.5M 69

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradi...

    Completed  
  • Y O U
    3.7K 111 15

    karena menulis, adalah satu dari banyak cara menjaga kewarasan.

  • Ketua OSISku Psikopat (PUTIH)
    2.5M 60.8K 18

    JANGAN COPY CERITA INI! KAMU AKAN BERNASIB SAMA SEPERTI PARA TOKOH!! "Aku sayang angkatanku. Aku sayang mereka. Aku tidak ingin menyakiti mereka. Tapi, mengapa mereka menyakitiku bahkan tidak menghargai pengorbananku? Aku kecewa. Rasa kecewa ini membesar, lalu mengubah diriku menjadi monster menakutkan yang haus akan...

  • Putih Abu-Abu
    1.8M 109K 62

    [NEW VERSION] Ini kisah tentang mereka Cinta, keluarga, pertemanan, pertikaian sampai menuju kehancuran. Saling berteman semenjak memasuki awal sekolah membuat mereka menjadi mengenal dan berteman secara akrab menjadikan mereka popular di kalangan sekolah. Kemana-mana selalu berdelapan. Tapi, tanpa sadar ada sesuatu...

    Completed  
  • Clorine and The Delmorine
    225K 13.1K 39

    Clorine Cambleroof seorang gadis yang terlahir dari keturunan penyihir murni. Sejak bayi dia dikirimkan ke dimensi lain agar terjauhi dari segala macam masalah. Takdir sudah menghantuinya sejak kecil karena sebuah ramalan yang menyebutkan bahwa dialah yang akan menghentikan permainan Delmorine yang berlandaskan perjan...

    Completed  
  • Benang Merah | ✓
    204K 24.4K 9

    Benang merah. Benang penanda sang jodoh. Tidak ada yang bisa melihat benang merah yang melilit di jari kelingking tangan kiri selain Mei Ling. Mei memiliki kekuatan supernatural luar biasa yang diturunkan dari nenek buyutnya, satu-satunya orang yang ia kenal bisa melihat benang merah. Sayangnya, mempunyai kekuatan mel...

    Completed  
  • Okhiolis
    5.8K 409 1

    Cerpen pertama dari antologi Obscure Sorrows. Occhiolism: (n.) the awareness of the smallness of your perspective. Semua orang merasa bahwa dirinya adalah tokoh utama. Semua orang merasa bahwa sudut pandangnya berarti. Dan semua orang tidak sadar bahwa mereka hanya setitik kecil benda yang, sangat mungkin, tidak punya...

    Completed  
  • Fearless
    1.8M 166K 48

    [SUDAH DITERBITKAN. Part 4 s/d epilog telah dihapus untuk kepentingan penerbitan] Tahun 3012. Teknologi telah lenyap. Semua hal yang berbau kecanggihan menjadi tersendat perkembangannya sejak kelahiran penemuan baru dari seorang profesor, yang dengan nekatnya berusaha membangkitkan sistem saraf manusia yang telah mati...

    Completed  
  • Dreamcatcher
    1.6K 145 1

    Bagian dari HITAM: Kumpulan Cerita Pendek. Seorang pria muda terjebak di sebuah tempat kecil bersama teman-temannya dalam sebuah dunia penuh mayat hidup...namun ternyata semuanya tidak seperti yang mereka kira.

    Completed  
  • Myth Jumpers [Archived]
    15.9K 757 13

    [Bahasa Indonesia] Musim dingin tidak berhenti selama empat bulan tambahan – badai salju tidak berhenti, bahkan turun hujan es sesekali – dan anehnya, ini terjadi di seluruh dunia. Keadaan ini memaksa semua orang berlindung ke rumah masing-masing untuk bertahan hidup. Lucas Andrews belum mau mati, dan di atas segalany...

    Completed  
  • Gravedancer [ID]
    60.9K 5.5K 20

    [Bahasa Indonesia] Alden Jackson yakin bahwa Calamity, Oregon, adalah kota paling membosankan di dunia: sangat membosankan sampai kota itu punya ritual Halloween (yang dibenci semua orang) mengirimkan anak-anak delapan belas tahun mereka pergi ke rumah hantu lokal untuk ditakut-takuti. Dan persis ketakutan itulah yang...

    Completed  
  • Lapse
    55.3K 8.1K 14

    Dali boleh saja terlihat seperti seorang gadis berumur lima belas tahun biasa yang akan kautemui di jalan tanpa dilihat dua kali, tetapi kemungkinan besar, ia bisa melihatmu--senyata-nyatanya wujudmu. Setiap hari, selama satu jam, Dali melihat hal-hal yang tidak bisa dilihat oleh orang lain--segalanya berubah menjadi...

    Completed  
  • The Shelf (or Good God Help Me Why Can't I Write Faster)
    16.6K 1.2K 20

    [Secara teknis tidak sedang dipublish, jadi tidak didaftar di bio.] Suatu hari, seorang Alfi Rizky R. terbaring demam di kasurnya dan menyadari bahwa ada terlalu banyak pekerjaan untuk dilakukan: tugas, organisasi, band, olahraga ... dan menulis. Yang paling mengganggunya adalah semakin banyaknya ide-ide yang harus di...

    Completed   Mature
  • Ragnarökr Cycle: Myth Jumpers
    471K 44K 42

    [Buku pertama Ragnarökr Cycle] Lucas Andrews tahu ada yang salah waktu salju tidak berhenti turun setelah musim dingin harusnya usai. Dan semua orang setuju dengannya saat tingkat bahaya mendadak naik drastis dalam waktu singkat. Semua orang terisolasi dari satu sama lain. Ayahnya hilang saat mencarikan obat untuk...

    Completed  
  • Jurit Malam: Prasasti Psikis
    6.4K 534 2

    "Akhirnya mata Alvin kembali terbuka. Mungkin dia tidak akan pernah tahu jawaban pertanyaan itu hingga waktunya nanti." BUKU SAMPINGAN JURIT MALAM. Telusuri kembali dunia Jurit Malam melalui sudut pandang mereka yang terkesampingkan: orang-orang lewat yang juga memiliki nyawa, mimpi, hidup, dan mati yang sama kompleks...

    Mature
  • Jurit Malam: Tudung Saji
    13K 1.2K 4

    "Malam ini tampak gelap. Bagus. Ayo kita mulai." BUKU 2 JURIT MALAM. Rabu. Tepat pukul sebelas siang. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, gedung yang terisi rata-rata seribu orang setiap jamnya, tengah ramai karena jam mata kuliah baru saja selesai. Tetapi keramaian itu berubah ketika mendadak semuanya menjadi gela...

    Mature
  • Remember Us
    7.9M 315K 45

    Randi tidak bisa mempercayai penglihatannya saat ini. Perempuan yang 8 tahun lalu sempat menjadi pacarnya selama tiga hari sebelum ia pergi ke luar negeri, yang tidak bisa dihubunginya sama sekali, dan yang dicari-carinya setengah mati. Kini ia menemukannya! Tapi... kenapa perempuan itu menggandeng seorang anak laki-l...

    Completed  
  • Love in Apartement
    3.7M 83.7K 30

    Kamu tidak percaya akan takdir begitupula denganku. Pertemuan dan Kisah kita tidak seperti 'Undian gosok-gosok berhadiah' yang apabila gagal dapat mencoba lagi. kita diikat oleh sebuah tali yang di sebut pernikahan. Jadi, sekuat apapun aku mencoba menjauhkan hatiku, kita pasti akan bertemu kembali. Karena tanpa ku sad...

    Completed  
  • BAYU - PADMI : BUKAN CINTA BIASA
    1.5M 140K 27

    "Never love anyone who treats you like you're ordinary." - Oscar Wilde - COVER BY : @crowdstroia (makassiiiihhh makasiiiihhh udah dibikinin cover yahhh... :D )

    Completed  
  • SENNA
    524K 19K 22

    Arseto Senna mengalami perceraian pertama dalam sejarah keluarga Muslimnya yang taat. Ia merasa gagal karena tak mampu membimbing Ninet menjadi seorang istri yang baik. Lebih dari itu, Ia merasa telah mengkhianati mendiang Ayahnya karena gagal mempertahankan mahligai rumah tangga. Rio Ariya adalah seorang pemuda penyu...

  • The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan]
    4.3M 301K 68

    [REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tida...

  • The Half Blood Princess
    380K 22K 29

    Legenda 1000 tahun itu benar benar ada. Legenda The half blood yang siapapun pemiliknya akan memiliki kekuatan 2 kerajaan langit yang sangat kuat dan tak terkalahkan. Legenda half blood yang hanya muncul 1000 tahun sekali itu diramalkan akan berada di Kerajaan bulan biru, Alceline. Mengetahui tentang hal itu, kerjaan...

  • Avrora : Fire Heart
    245K 2.2K 4

    [Selesai pada tahun 2016] Noah Dracred bukanlah seorang pangeran ataupun laki-laki lembut yang mengerti akan perasaan perempuan. Dia hanyalah laki-laki yang penuh akan rasa sakit. Sang 'Alam' api yang membakar hatinya agar tidak sedingin es. Di musim gugur ini, ia bertemu dengan seseorang yang dicintainya tetapi terkh...

    Completed  
  • Avrora : Other Games
    125K 1.4K 6

    It's not The End Venus Lockhart bukannya menyesal dengan masa lalunya. Dia hanya bingung bagaimana caranya mengatasi masa lalu yang datang kembali. Sang 'Alam' cahaya itu bahkan tidak dapat menyinari dirinya sendiri. Perang akan datang sekali lagi dan Venus adalah salah satu dari anak yang terpilih untuk mengikuti Per...

  • Avrora : Red Thunder
    311K 3.1K 4

    [Selesai pada tahun 2016] Musim Panas pertama sebagai murid Tessera Academy dan pemain Tessera Clocear. Mereka tidak dapat berlibur dengan tenang. Rey Heavender adalah teman masa kecil Inna yang memiliki 'Alam' petir. Dia menyadari ada yang tidak beres dengan tubuhnya. Bukan hanya tubuhnya saja, kekuatannya juga. Di s...

    Completed  
  • Avrora : Black Air
    209K 1.8K 5

    [Selesai pada tahun 2016] Musim dingin yang indah. Pertandingan terakhir Tessera Clocear. Namanya Ben Wincessor yang memiliki 'Alam' angin. Anak baik yang lahir dari keluarga baik-baik, tidak ada hal yang menghebokan ataupun menyedihkan yang dialaminya. Sekaranglah, ia akan mengalami sesuatu yang pahit. Apakah dia aka...

    Completed  
  • Avrora : Water Voice
    655K 9.6K 5

    [Selesai pada tahun 2014] dan [Perbaikan dari 1/4/2018] Tahukah kalian dengan 'Alam'? 'Alam' adalah energi yang dimiliki manusia agar dapat mengendalikan kekuatan. Ada banyak jenis 'Alam' di dunia ini dan Akademi Tessera adalah salah satu dari beberapa sekolah yang dikhususkan untuk melatih energi 'Alam'. Tidak hanya...

    Completed  
  • Angel Pleasure (EXO Saga)
    218K 2.5K 5

    Malaikat berteman dengan vampir? Gak mungkin... Tapi itu terjadi pada Luhan. Dalam eksistensinya yang panjang, Luhan memiliki hal-hal yang tidak pernah dibayangkan oleh para malaikat lain. Berteman dengan makhluk yang seharusnya menjadi budaknya, tinggal di tempat makhluk yang seharusnya takut padanya, dan meningg...

    Completed  
  • Midnight Dance (EXO Saga)
    259K 3K 7

    Satu-satunya alasan kenapa aku tidak mau berhubungan terlalu dekat ataupun terlalu lama dengan kaum wanita adalah aku tidak mau terikat. Kebebasan adalah segalanya bagiku.Tapi bersama Amelia, segalanya tidak jelas, tidak pernah ada yang sesuai keinginanku. Dan aku membenci kenyataan ini, bahwa aku mulai merasakan kete...

    Completed  
  • ...
    400K 3.1K 6