Select All
  • MESS
    19.4K 3.1K 50

    [DAFTAR PENDEK WATTYS 2023] Makka---manusia berdarah campuran MESS---harus menemukan ibunya di ujung dunia sebelum keempat Kaisar memulai kiamat untuk membinasakan MESS dan manusia. *** MESS, Mortal Entity: Special Species, manusia mengenalnya sebagai 'makhluk mitos' yang tak pernah ada. Manusia menyembunyikan MESS se...

    Completed  
  • ✔Rebirth (The Promise)
    68.8K 7.1K 35

    [The Wattys 2023 winner & penghargaan "Awalan Paling Menarik"] [Minor fantasy/Thriller] Ketika menyadari dirinya hendak dikembalikan ke penampungan, Mooney melarikan diri. Bayangan suntik mati selalu menghantuinya. la lebih senang menggelandang di jalanan, mengais sampah dan mencari teman baru. Di dunia ini hanya ada...

    Completed   Mature
  • Dream Walker [END]
    91.7K 17.4K 70

    🏆 The Wattys Winner 2022 (Wild Card) 🏆 Wattpad Ambassadors ID's Pick 2024 🏆 Reading List WIA Indonesia Periode 3 Konon, seorang dream walker hanya terlahir satu di setiap generasi. Selama ini, Tadashi Reyes menyangka kemampuannya yang langka adalah sebuah anugerah. Namun, kemampuan itu menyeretnya ke dalam 'dunia'...

    Completed  
  • TRIBHUANA TUNGGADEWI (Kemelut Takhta dan Cinta) - COMPLETED
    94.3K 15.9K 59

    --Pemenang Wattys 2022 (Fiksi Sejarah)-- Blurb: Anggita yang bekerja di stasiun radio S di Surabaya, diminta atasannya untuk merancang program drama sandiwara radio, bahkan harus menyiapkan naskah cerita drama tersebut yang harus bertema kolosal. Kedatangan Arya Bhanu yang mengaku sebagai salah satu kesatria dari pasu...

    Completed   Mature
  • Once Upon A Time | ✓
    2.2M 277K 39

    Pemenang The Wattys 2021 Kategori Fantasi Raja Alexander Thaurin tidak memiliki Ratu. Setiap tahun seorang wanita dipilih dari berbagai kalangan, bila dia berhasil menghasilkan seorang keturunan penerus takhta Kerajaan Thaurin, dia akan menjadi seorang Ratu. Satu per satu, para wanita mencoba peruntungan mereka untuk...

    Completed  
  • Turnamen Mentari | Seri 1 | END
    680K 146K 68

    Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen...

    Completed  
  • RENJANA⚜ ✔
    3.1M 216K 31

    Pemenang Wattys Award 2020 kategori Historical Fiction May contain some mature scenes Genre: Romance, Fantasy, Mystery Tanah Para Leluhur Universe #1 ren·ja·na -n- rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya) Dikisahkan jauh dahulu sebelum Nusantara berubah nama menjadi Indonesia, ketika zaman di m...

    Completed   Mature
  • Putra Penyihir : Fajar Kegelapan (END)
    20.8K 5.3K 42

    [Buku Kedua dari Seri Putra Penyihir] Setelah berhasil selamat dari Pulau Amui, Peter pergi mengikuti Ronald untuk belajar sihir. Namun, setelah beberapa lama, ternyata ia sama sekali gagal. Ronald akhirnya memutuskan untuk membawa Peter ke Kota Bergstone di mana terdapat sebuah sumur ajaib yang bisa membantu pemuda...

    Completed  
  • Putra Penyihir : Ritual Kematian [END] - Sudah Terbit (Sebagian Part Dihapus)
    84.8K 9.4K 19

    Wattys2020 Winner - Fantasi Peter dan Borin, yang pada awalnya hanyalah dua orang pelayan di sebuah kastel tiba-tiba harus menghadapi petualangan seru di suatu pulau terpencil demi menyelamatkan tuannya. Dengan bantuan dari Anna, Susan, dan Pogna, mereka harus membongkar misteri di balik upacara pengurbanan manusia ya...

    Completed  
  • Jilid I. Celena and The Born of New Sword [END]
    93.7K 14K 38

    #Wattys2020 Winner - Fantasy Kehilangan bukan sesuatu yang dapat dijadikan alasan untuk menyerah. Menyerah untuk tertawa, menyerah untuk bertarung, atau menyerah untuk hidup. Meski kehilangan identitas dan jati dirinya, gadis itu tak menyerah. Dengan pedang yang ada di genggamannya, ia akan kembali berjuang untuk sese...

    Completed   Mature
  • Alamanda (dan Sihir yang Berujung Salah) (Novel - Tamat)
    212K 32.9K 35

    [SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Enchanting cover by @fairygraphic [15+] Alamanda Garthran, sang penyihir abadi, terbangun dari tidur panjangnya selama dua ratus tiga puluh lima tahun. Reputasinya tidak begitu baik di kalangan komunitas sihir, tetapi kebangkitannya cukup menimbulkan hiruk pikuk. Bersama Mogwa...

    Completed  
  • THE HALF BLOOD
    407K 45.3K 31

    [IMMOSENCE SERIES #3] Seana Rosemarline Horesten. Nama indah yang diberikan Mrs. Bethany Horesten saat melahirkannya, ibunya yang terlahir sebagai Bangsa Werewolf yang bernaung di bawah naungan Kingmoon's Pack. Cucu dari Gideon Horesten, sang kepala suku. Dan sahabat dari Keenan Rutherford, putra dari Alpha Bangsa Wer...

    Completed  
  • The Hidden Assassin (END)
    344K 3.7K 6

    Ayah bilang, caraku memandang dunia harus berbeda dari manusia kebanyakan. Ayah bilang, dunia tempatku berada tidak mengenal belas kasih. Ayah selalu menuntunku menjadi diriku yang sebenarnya, yaitu seorang manusia dengan kegelapan sebagai tempat untuk pulang. Original Story by Pepperrujak (2015-2017) Cerita...

    Completed  
  • Seven Serpents
    18.3K 1.8K 21

    Bermula dari sebuah mimpi yang aneh namun terasa sangat nyata, Nikolai Trevor, pelajar SMA, menemukan bahwa mimpi tersebut adalah hasil manipulasi seseorang. Berkat kejeniusannya, ia berhasil membongkar pelaku di balik kejadian itu yang ternyata adalah seorang malaikat bernama Anthonius Putra alias Tony. Mahkluk etern...

    Completed  
  • Gadis Penenun Mimpi dan Pria yang Melipat Kertas Terbang
    39.7K 947 6

    Pengumuman penting: Berhubung versi cetaknya sudah terbit dan tersedia di Gramedia & toko buku lainnya, maka kini di Wattpad hanya akan tersedia sampai bab pertama. Akan ada perubahan di versi cetaknya, semoga kalian semakin suka :) *** Ini adalah dongeng sederhana bagi kamu, yang sudah cukup dewasa untuk kembali berm...

    Completed  
  • ATTACHED
    446K 44.2K 35

    Buku Kedua dari empat buku dalam seri T.A.C.T. (Fantasy - Romance) Apa yang akan kamu lakukan saat mencuri dengar seorang penyusup sedang menantang majikan tuamu untuk bertarung? Atau ketika seseorang yang kau ketahui bukan manusia normal sedang mengancam nyawa majikanmu? Akankah kau mengorbankan diri dalam pertarunga...

    Completed  
  • The Demon (SUDAH DITERBITKAN)
    388K 7.3K 12

    SUDAH DITERBITAKAN! Open PO The Demon by Eva Yuniati Kehidupan Emily selama 18 tahun terakhir terasa begitu normal dan membosankan. Tapi sejak ia mendapatkan sebuah mimpi aneh tentang kakaknya yang telah menghilang, ia harus melewati berbagai rintangan di dunia yang penuh dengan kekuatan iblis demi menyelamatkannya...

    Completed  
  • TALENT
    629K 51.8K 24

    Buku Pertama dari empat buku dalam seri T.A.C.T. (Fantasy - Romance) Apa yang akan kamu lakukan saat melihat api tiba-tiba muncul di rok kepala sekolah? atau ketika seseorang yang kau ketahui masih hidup, terlihat berjalan begitu saja menembus dinding sekolah? Akankah kau lari? Atau malah mencari tahu? Clarine mendapa...

    Completed  
  • Loizh
    663K 41.7K 18

    SUDAH TERBIT ! Una adalah sosok elf namun dengan derajat dan kemampuan yang lebih tinggi di bandingkan para peri maupun elf. Ketika mereka mulai tertarik pada Manusia, mereka akan menjiwainya dan seiring berjalannya waktu, merekapun mulai memiliki kehidupan dan perdaban layaknya Manusia. Karin, seorang gadis yang ters...

    Completed  
  • Avrora : Black Air
    209K 1.8K 5

    [Selesai pada tahun 2016] Musim dingin yang indah. Pertandingan terakhir Tessera Clocear. Namanya Ben Wincessor yang memiliki 'Alam' angin. Anak baik yang lahir dari keluarga baik-baik, tidak ada hal yang menghebokan ataupun menyedihkan yang dialaminya. Sekaranglah, ia akan mengalami sesuatu yang pahit. Apakah dia aka...

    Completed  
  • Avrora : Fire Heart
    245K 2.2K 4

    [Selesai pada tahun 2016] Noah Dracred bukanlah seorang pangeran ataupun laki-laki lembut yang mengerti akan perasaan perempuan. Dia hanyalah laki-laki yang penuh akan rasa sakit. Sang 'Alam' api yang membakar hatinya agar tidak sedingin es. Di musim gugur ini, ia bertemu dengan seseorang yang dicintainya tetapi terkh...

    Completed  
  • Avrora : Red Thunder
    311K 3.1K 4

    [Selesai pada tahun 2016] Musim Panas pertama sebagai murid Tessera Academy dan pemain Tessera Clocear. Mereka tidak dapat berlibur dengan tenang. Rey Heavender adalah teman masa kecil Inna yang memiliki 'Alam' petir. Dia menyadari ada yang tidak beres dengan tubuhnya. Bukan hanya tubuhnya saja, kekuatannya juga. Di s...

    Completed  
  • Avrora : Water Voice
    655K 9.6K 5

    [Selesai pada tahun 2014] dan [Perbaikan dari 1/4/2018] Tahukah kalian dengan 'Alam'? 'Alam' adalah energi yang dimiliki manusia agar dapat mengendalikan kekuatan. Ada banyak jenis 'Alam' di dunia ini dan Akademi Tessera adalah salah satu dari beberapa sekolah yang dikhususkan untuk melatih energi 'Alam'. Tidak hanya...

    Completed  
  • Pure Vampire
    4.9M 160K 57

    [DITERBITKAN OLEH BUKUNE] Cover by: @Ariski Bagaimana jika kamu menjadi seperti Claire Watson, seorang 'budak' yang digunakan sebagai 'makanan' pangeran vampire seperti Luke? Mungkin kalian juga akan ketakutan setiap tengah malam ketika jam berdentang karena di saat itulah... Pangeran itu akan mulai 'minum'... Claire...

    Completed  
  • Shadow (old ver)
    502K 31.9K 47

    [NEW VERSION AVAILABLE! READ NOW ON OUR PROFILE] We do not own any of J.K. Rowling, Stephenie Meyer and Rick Riordan characters. Highest rank #1 in fantasy © 2015 by Melia F, Azarina W, Rani D, Fadhila D.

    Completed  
  • Fairy Tale (The Queen of The Three World)
    816K 40.3K 34

    alam semesta yang kau huni ini,, terdiri dari 3 dunia yang saling berdampingan. dunia manusia, dunia peri, dan dunia kegelapan. ketiga dunia itu terhubung oleh sebuah gerbang. 1 orang terpilih dari setiap dunia memegang kunci gerbang tersebut. hingga suatu hari, gerbang itu terbuka dengan sendirinya dan menyebabkan ke...

    Completed  
  • THE LAST AMETHYST
    3.1M 207K 54

    THE LAST AMETHYST - [Immosence Series #1] Sejak bangsa terkuat yaitu Bangsa Amethyst dilenyapkan dari dunia Immosence oleh penyihir kegelapan, dunia Immosence menjadi tidak seimbang dan diambang kehancuran. Dunia Immosence bergantung pada perputaran Gloewrance yang hanya bisa dikendalikan oleh Bangsa Amethyst. Te...

    Completed  
  • Another 5%
    720K 35.4K 24

    Bagaimana jika kau bisa mengaktifkan kekuatan otakmu hingga 95% ? Bagaimana jika kau mempunyai kekuatan hampir setara kekuatan Tuhan? Bagaimana jika kehancuran dunia ini ada dalam genggamanmu? dan bagaimana jika pilihannya adalah memiliki kekuatan tak terbatas, atau kehilangan kekasih yang sangat kau cintai? Dua manu...

  • Dunia Semu
    115K 3K 41

    Eril Nusantara, seorang mahasiswa baru, tiba-tiba terbangun pada suatu tempat dan tubuh yang asing baginya. Seekor kucing yang dapat berbicara mengaku telah membawanya ke tempat tersebut dan memasukannya pada tubuh seseorang bernama Enutra. Beberapa misi harus ia selesaikan agar dapat kembali ke dunianya.

  • Snow White and The Vampire Prince
    1.7M 47.6K 38

    WARNING!!! BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS Kalian tahu cerita snow white? Tentu, siapa yang tidak tahu dongeng legendaris itu. ya... Hidupku memang seperti kisah itu. Di benci oleh ibu tiriku yang berkali kali mencoba membunuhku Sampai akhirnya datanglah pangeran yang akan membuatku bahagia Tapi.... Baga...

    Completed