Select All
  • Alone
    4.3M 210K 26

    Semua perhatian dan kasih sayang hanya diberikan pada dia. Apakah aku egois jika aku juga menginginkan semua itu juga? Aku juga butuh perhatian dan kasih sayang sama seperti dia.

    Completed  
  • Jodoh?? Mungkin.
    1M 46.8K 43

    Perjodohan, menikah, dan hidup bersama dengan setumpuk berbedaan. membuat mereka tidak saling bertengkar namun dengan begitu bukan berarti membuat mereka untuk saling menerima. Natasya yang memiliki hidup penuh kesopanan dan pendiam. bertolak belakang dengan Alfran yang memiliki sifat brutal dan hoby berhura-hura deng...

    Completed  
  • I Love You, Captain (COMPLETED)
    2.9M 103K 31

    WARNING!!! BEBERAPA BAGIAN PADA CERITA INI DI PRIVATE SECARA ACAK KARENA ADA ALASAN TERTENTU. Silahkan FOLLOW aku terlebih dahulu untuk mendapat part lengkapnya. Maaf untuk ketidak nyamanannya hehehe. Cerita masih acak-acakan (maklum pertama kali), membuat pusing, mual, karena jalan cerita/plotnya yang juga acak-acak...

    Completed  
  • CREATING DESTINY
    2.5M 60.8K 40

    Semua berawal dari perjodohan yang ku anggap konyol untuk dilaksanakan. Jujur, aku tak pernah membayangkan sedikitpun untuk duduk di pelaminan dengannya. Ditambah lagi merasakan cinta dan kasih sayang sebagai pria dan wanita bersamanya. It's impossible! Karena bagiku, dia adalah seorang pelindung. Seseorang yang sang...

    Completed  
  • Baby & I
    439K 25.9K 20

    Nabila menemukan bayi tepat di depan rumahnya! Ia kira itu anak Adnan, kakaknya. Namun, Adnan menolak mentah-mentah dugaan itu. Tadinya, Nabila tak ingin merawat anak itu. Dan membuangnya jauh-jauh karena, sungguh, tangisannya membuat telinga sakit. Tapi, akhirnya, ia siap merawat bayi itu. Menjadi ibu muda di umur ya...

    Completed  
  • WOUNDS OF LOVE (REPUBLISH)
    2.3M 239 1

    Kesakitan ini selalu mengingatkanku akan cintaku yang kamu tepis dengan keacuhanmu. Kamu banyak berubah sejak saat itu. Aku bahkan tidak lagi mengenali laki-laki yang kucintai. Dimanakah dirinya yang dulu? Apakah kini dia telah bermetaforsa menjadi laki-laki angkuh dan dingin? Lantas kemanakah janji suci yang dia ungk...

    Completed  
  • Stupid Bi
    1M 45.5K 30

    Cerita ini sudah bangun dari tidur panjangnya. Mungkin kau akan tahu akhir cerita ini. Klise. Biasa. Sederhana. Tapi, percayalah, cerita ini punya rasa yang berbeda.

  • To Be With Mr. Popular (PUBLISHED)
    2.1M 61.1K 43

    Okay, siapa sih yang ga kenal dia? Dari seluruh penjuru kampus, ato mungkin bahkan dari kampus lain pun juga pasti kenal dia. Tapi justru itu masalahnya. Status dia, temen-temen dia, kepopulerannya, kok dia mengabaikan itu semua dan memilih untuk tetap bareng gue? Bukannya gue ga suka, tapi yah, siapa gue? - Tiffany ...

  • Sunrise Addict [ completed ]
    620K 54.5K 36

    Cowok ganteng itu cuma ada dua, kalo nggak brengsek, ya dia homo! - Sunrise Maheswari Bisa banget lo ngatain cowok ganteng? bilang aja lo minder karena nggak mungkin ada cowok yang ngelirik cewek macem lo begini, paling-paling tukang gorengan! - Arsenio Prasaja Jadi menurut lo gue paling brengsek? diam-diam menghanyut...

  • Pernikahan Bisnis
    1.1M 27.1K 10

    Menikah karena bisnis mungkin sudah nasib Ziya, gadis 17 tahun ini terpaksa harus menikah dengan orang yang membencinya. Please kritiknya ^^

    Completed  
  • It's You
    1.4M 52.7K 30

    .

    Completed  
  • Young Marriage [✓]
    9.2M 21.5K 41

    Rebecca, gadis berusia 16 tahun terpaksa menikah dengan pria sebaya nya oleh karena perjodohan gila yang dilakukan orang tua mereka berdua. Akankah pernikahan itu akan berlangsung lama? Highest ranking : #1 in ChickLit #2 in ChickLit

    Completed  
  • If You Come Back
    2M 41.6K 13

    Enam tahun Halim Perdana Kusuma hanya merasakan benci terhadap Mahira, mantan istrinya. Hingga suatu saat ia tak sengaja melihat Mahira lagi dan membuntutinya hingga ke rumahnya. Ia masih membenci perempuan itu. Namun ternyata kehadiran anak laki-lakinya---yang tidak pernah ia ketahui sebelumnya--- justru membuat sega...

    Mature
  • Black Paper
    1.2M 17.3K 15

    Kau adalah putih. Aku adalah hitam. Seharusnya sudah dari dulu kusadari putih dan hitam tak akan pernah bersatu. Bagai tinta hitam tercoret diatas lembaran putih bersih, aku lah parasit dalam hidupmu. Terlalu banyak kata, terlalu banyak tindakan yang menjelaskan dengan jelas bahwa kau membenciku sebagaimana aku ada. ...

  • ALDEBARAN
    3M 6.3K 6

    "Lo nggak capek, hidup seperti ini terus?" "Hidup seperti apa?" "Gonta-ganti perempuan nggak jelas," "Lo sendiri kapan, bisa menahan diri untuk nggak terlalu cepat jatuh cinta, jadi nggak perlu selalu ngerepoti gue tiap kali lo patah hati," Bagi Aldebaran, Siera adalah gadis yang walaupun baik hati dan jago masak, tap...

  • Love Breakfast!
    1.1M 41.8K 18

    Kehidupan Alexa Bratawijaya berubah sejak kepergian kedua orangtuanya. Tetapi Alexa berusaha untuk tetap meraih cita-cita dan juga melaksanakan amanat kedua orangtuanya. Termasuk menjadi asisten dari desainer interior ternama di Jakarta, Abi Alzadisastra.. “tolong begitu sampai di rumah saya, panggil saya Abi aja, ngg...

    Completed  
  • putri yong in
    8K 379 24

    cerita ini murni imaginasi saya,dan hanya untuk pengisi waktu sebelum tidur. yong in seorang putri dari kerajaan madora harus menelan kepahitan karena perjodohannya dengan pangeran charles harus berakhir,dikarenakan pangeran charles terpikat oleh kecantikan putri dari menteri ,inkana sebuah kenyataan pahit menghantamn...

  • Remarried Because Of Baby
    2.2M 109K 36

    sudah gantiiii

  • Friendship With(out) Love
    1.7M 106K 20

    Mencintaimu adalah hal termudah sekaligus hal tersulit dalam hidupku. Entah sejak kapan Gwen menyimpan perasaan kepada Abi, sahabatnya sendiri. Ini seperti hal yang haram di lakukan, dia dan Abi sudah seperti saudara sekandung. Saat Gwen sedang menimbang-nimbang perasaannya, Abi bertemu Sofie, mantan kekasihnya saat d...

    Completed  
  • [1]My Lovely Baby
    3.6M 72.6K 22

    TELAH DITERBITKAN

  • My Love From The Past
    5.8M 199K 27

    Pernikahan yang sangat dinantikan oleh Ferlyn Edwardo. Menikah dengan pria yang dulu di sukainya. Pria itu bernama Delvin Arfa Patterson. Ternyata dalam pernikahan ini, Ferlyn selalu nangis tiap malam karena Delvin hanya menganggapnya sebagai pembantu. Lantas, mau dibawa kemana pernikahan ini? Apakah Ferlyn dapat bert...

    Completed  
  • Captain, I'm Yours
    8.3M 314K 39

    [Sudah diterbitkan sejak September 2016 oleh Elex Media Komputindo] "Kenapa harus menyakiti jika kamu tau sesakit apa rasa kesakitan itu?" 11-07-2015 Copyright©2015 by Ayu Cynthia Dewantari

    Completed  
  • Forced Wedding
    2.8M 102K 39

    Inez Mahestari tidak suka dijodohkan! Baginya, pernikahan itu seharusnya atas dasar sama-sama suka, sama-sama cinta. Tapi dia tidak bisa berbuat apa-apa, karena ternyata orang tuanya sudah mempersiapkan semuanya! ∞ Ramakrisna Handaru hanya bisa pasrah. Di saat sedang mempersiapkan skripsi dan menjalani kehidupan-s...

    Completed  
  • #1 | Love in Chaos [Sudah Terbit]
    3.6M 234K 45

    [Sudah tersedia di toko buku terdekat. Sebagian part sudah dihapus.] "Jadi kalau nggak ada halangan, kita akan menikah satu bulan lagi." Pernyataan itu membuat Olin mengangkat sebelah alisnya. "Atas dasar apa kamu berpikir kalau saya akan menyetujui pernikahan bodoh ini?" Arjuna tersenyum miring mendengar pertanyaan i...

    Completed  
  • Do You Love Me? (TELAH TERBIT)
    6.7M 174K 31

    Sinopsis ada didalam

    Completed  
  • Get Married!
    549K 25.3K 8

    Cerita ini pindah ke platform Dreame.Kalian bisa cari namaku Pandanello dan baca ceritanya di sana. Makasih😘

    Completed  
  • Cool Boy (Bagian cerita Kali Kedua dan Double El)
    2.5M 85.8K 15

    Sequel Kali Kedua dan Double El Sudah ada di toko buku Menjadi pacarnya mungkin impian banyak cewek-cewek di sekolahku bahkan di luar sekolahku. Tapi bagiku dia itu penghambatku buat punya pacar anak band. Impianku itu punya pacar super lucu, romantis, dan pinter main alat musik. Bukan cowok super dingin dan ngga...

  • Almost Broken
    3.3M 63.7K 12

    [Seri Ke-2 Annoying Boy] [SUDAH TERBIT] ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Terpisah oleh jarak, waktu dan kebudayaan yang berbeda selama bertahun-tahun, mampukah mereka mengatasi konflik yang datang? Kedewasaan diri pun semakin dibutuhkan pada tahap ini. Kali ini bukan hanya sekedar ci...

  • Freza Dan Franda
    201K 9.2K 31

    "Menunggu itu resikoku mencintaimu" -franda "Bertahan untuk tidak mengungkapkan lebih sakit dari patah hati" -freza

    Completed