Select All
  • Rival in Love
    68.6K 5.3K 34

    Rahel Davinia adalah murid SMA yang terkenal pintar karena berhasil mendapat juara umum sekolah 4 kali berturut-turut. Meski pun begitu Rahel tak pernah merasa sombong. Sampai akhirnya dia bertemu dengan Wikan Admiraharja si juara olimpiade sains, yang mengolok-olok Rahel dengan mengatakan bahwa nilai tidak penting da...

  • QUADRILATERAL
    16.3K 1.3K 11

    Namaku Salsa, Salsabila. Aku gadis biasa yang tanpa tahu malu, menyukai Bima, Bimantara. Pemuda tampan yang justru menyukai temanku, Clara. Tiga tahun-hampir-, selama itu aku menyukainya walaupun kutahu semuanya tak berbalas. Awalnya biasa karena kutahu bahwa yang disukai Clara bukanlah Bima, melainkan Riko, sahabat...

    Completed  
  • Mars & Venus [REVISI]
    117K 6.7K 25

    [ REVISI ] [ 19 DES 2019] - Revisi dipending tidak tahu sampai kapan- - [ ] Klise, ada cewek sama cowok saling membenci. Yang cewek mulutnya pedes, apalagi mukanya jutek minta ampun. Yang cowok jahilnya setengah mati. Ketemu gara-gara salah paham di kamar mandi. - - Takdir yang indah akan datang pada waktunya, Tapi k...

  • Diam-Diam Suka Kamu (Audiobook)
    74.4K 3K 9

    "Untuk kamu yang hanya bisa mengagumi sahabatmu dalam diam. Percayalah, kamu nggak sendiri." ___ Alika ditembak Gavin! Cowok itu menyanyikan lagu romantis untuk Alika pada hari ulang tahunnya. Saat hati Alika mulai melambung, ternyata adegan itu hanya rekayasa. Gavin dan teman-teman mengerjainya. Nggak ada yang tahu b...

  • Catatan Tentang Hujan
    6.3M 155K 17

    [BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan...

    Completed  
  • Kala Hujan
    101K 5.8K 26

    On revision Biarkan hujan menjadi saksi hubungan ini. Copyright © 2016 by rnauran

    Completed  
  • Find You
    2.2K 188 10

    Dear lo, Gue gak nyangka bakal ngalamin hal ini dalam hidup gue. Dan gue gak pernah punya keinginan buat jalanin ini semua.... Gue lakuin ini cuman demi lo. - Find You -

    Completed  
  • Takut Jatuh Cinta
    19.8K 1K 8

    Sigit Adhyastha, siapa yang tak mengenalnya? Pemuda tampan kapten team basket sekolah. Semua gadis di Amani menginginkan untuk menjadi kekasihnya. Anita Putri Permana, siapa yang tidak megenalnya? Gadis idaman Sigit dari kelas sepuluh. Semua gadis di Amani menginginkan ada diposisinya, dapat dicintai oleh Sigit. Ini...

    Completed  
  • Married High School
    4.2M 186K 59

    [PROSES REVISI] "Ya apa? Kasih aku 5 alasan yang masuk akal dan buat aku bertahan disini karna alasan kamu" ucap Diyo "Alasan pertama, aku cuma mau sama kamu, alasan kedua aku cuma mau tinggal sama kamu, alasan ketiga aku mau hidup sama kamu, alasan ke empat aku mau jadi teman hidupmu, alasan kelima aku cinta sama k...

    Completed  
  • Escape Plan
    11.5K 557 9

    Aya nekat melepaskan tiket kelulusannya di Jurusan Arsitektur ITS hanya karena tidak mau satu kampus dengan Rena. Ia merasa bersalah karena Rena yang sudah ia anggap sebagai kakak sendiri menuduhnya merebut Allen. Sejak Rena putus dengan Allen, ia jadi memusuhi Aya. Awan kelabu menyelimuti dunia Aya. Ia ingin kabur sa...

    Completed  
  • Class Clown
    8.3K 1.4K 1

    [1/1] Tidak ada yang tahu kalau dibalik tawanya, Raden menangis. © 2016 by Hilly Ecclesiana. All rights reserved.

    Completed  
  • KJDA (Kita Jalani Dulu Aja) (Preview)
    77K 2.4K 4

    "Ketika perbedaan jurusan menghalangi cinta kita" KJDA (Kita Jalani Dulu Aja) Jurusan IPA dan IPS SMA Bhakti Ananda nggak pernah akur. Perselisihan semakin memanas ketika Arsen, dari jurusan IPS, terpilih menjadi salah satu kandidat ketua OSIS. Belum pernah ada dalam sejarah, siswa IPS masuk ke jajaran kandidat. Apala...

  • Cold eyes》H.S.
    71K 5.2K 34

    "I'm scared of losing you. But then again youre not even mine."

    Completed  
  • Dilema
    962K 21.1K 14

    Lima tahun memendam perasaan sendiri, membuat Naya cukup puas terjebak dalam bos-karyawan-zone. Alih-alih menarik perhatian pria pujaannya, Naya lebih suka menikmati perasaannya dalam diam. Tapi tentu rasa sukanya terhadap Prima tidak luput dari perhatian teman-temannya, terlebih Kafka. Manusia pecinta monyet dan laut...

    Completed  
  • My Ice Girl [SLOW UPDATE]
    1.8K 52 2

    Gue nggak kenal dan gue juga gak kepengen bisa kenal sama lo. Karena gue emang ga suka sama lo. Jadi, nggak usah berharap sama gue. -Alexa Karen Skylight- Gue malah berharap sebaliknya. Gue pengen banget kenal sama lo. Karena gue suka sama lo sejak awal kita ketemu. Dan, gue pengen lo jadi milik gue sepenuhnya. -Steve...

  • Cinta dalam Kalimat Syahadat
    8.6K 352 6

    Kisah perjuangan Aliya, seorang gadis baik, solekha, rajin, dan cantik. Dan kisah cintanya dengan Yudha yang ternyata berbeda keyakinan dengan Aliya. "gimana jika suatu saat nanti kak Yudha akan mengucapkan kalimat syahadat di depan kamu Al?"tanya Yudha. Apakah Aliya akan tetap mau dekat dengan Yudha? Apakah Aliya mau...

    Completed  
  • Feel Something (Sequel Feel Real)
    1M 130K 22

    CERITA INI DAPAT DIBACA SETELAH MEMBACA BUKU PERTAMA: FEEL REAL (tersedia di Karyakarsa) https://karyakarsa.com/radinazkia/series/feel-real-radins-version Copyright © 2017 by radin azkia

    Completed  
  • Surat Untuk Raka (SUDAH TERBIT)
    3.2M 137K 27

    [Pemenang Wattys 2019 kategori Young Adult] (Novel sudah bisa dibeli di toko buku) Raka menerima sebuah surat yang berisi kata putus. Tapi masalahnya Raka tidak punya pacar. Dia pun tidak kenal nama pengirim surat tersebut. Bagaimana bisa dia diputusin oleh orang yang tak dikenalnya?

    Completed  
  • -Silent Love- TS(2) SUDAH TERBIT
    11.4M 179K 10

    [[ TELAH TERSEDIA DISELURUH GRAMEDIA INDONESIA]] Highest Rank: #1 in Teenfiction [13 Mei 2017] OPEN PO 26 September 2017 ⛔Beberapa part di privat, follow akun aku untuk melanjutkan membaca. #2 in Teenfiction [01-05-2017] #3 in Teenfiction [22-04-2017] Sekuel: Amor est poena ----- Untuk kamu yang tidak pernah menyad...

    Completed  
  • Saudade
    24.9M 1.8M 72

    cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang...

    Completed  
  • Humor Ngakak [COMPLETED]
    2.7M 132K 82

    "Tertawa lah sebelum tertawa itu dilarang" Di cerita ini ada kumpulan beberapa humor yg bikin kmu ngakak abiz

    Completed  
  • R: Raja, Ratu & Rahasia
    27.3M 1.7M 75

    Sudah Difilmkan, 12 Juli 2018 💝 #1 Fiksi Remaja - 3 Januari 2016, 7 Februari 2016 "Raja marah?" meski seratus persen yakin dengan jawaban cowok itu, Raja, cewek itu tetap bertanya. Tetapi Raja tidak pernah menunjukkan amarahnya di depan cewek itu. Raja hanya mengulurkan tangannya dan berkata, "Ayo pulang, Ratu." Cewe...

    Completed  
  • Bintang Yang Redup Kembali bersinar <<Ariirhamm
    11.8K 530 4

    ⭐⭐⭐⭐⭐⭐ Seperti bintang yang selalu bersinar di malam yang indah. Seperti itu juga hidup ku yang selalu bersinar bila bersamanya ⭐⭐⭐⭐⭐⭐

    Completed  
  • ELNATHANIAL
    2.8M 177K 34

    Nathanial, ketua OSIS yang banyak disukai orang karena sikapnya yang baik. Namun sayangnya, Adisty yang dia cintai tidak menaruh hati padanya. Melainkan Adisty malah mencintai Elnathan, adiknya yang terkenal dengan segala kebiasaan buruknya. Elnathan yang terkenal dingin pada semua gadis perlahan berhasil membuka hati...

    Completed  
  • SLS [2] MeloDylan [Completed]
    37.2M 1.5M 56

    5 part terakhir di private, silahkan Follow dulu kalau mau baca. #1 in teenfiction 15 Februari 2017 [SELESAI] Aku adalah pemilik dari hatiku. Aku berhak menyukai siapa saja semauku, termasuk kamu. Tapi, aku tidak akan memaksamu bertanggung jawab atas perasaanku, jadi tolong jangan memintaku untuk berhenti menyukai...

    Completed  
  • My Ice Girl [Sudah Terbit - SEGERA DISERIALKAN]
    22.3M 1.4M 76

    #1 in Teen Fiction [28-08-17] #1 [3 bulan berturut-turut, Nov 17 - Jan 18] [Sudah Terbit - sebagian part sudah dihapus] "Gue jamin, lo nggak akan nolak ketika gue nembak lo sekali lagi!" -Malik- ____ Bantu Malik menyelidiki kasus kematian adiknya yang misterius. Note: Nantikan MIG dalam bentuk series hanya di vidi...

  • My Ice Boy [Completed]
    24.7M 1.9M 54

    [SUDAH TERBIT - sebagian part sudah dihapus] #1 in Teen Fiction [11-02-18] "Karena beku adalah cara gue bertahan" _________ "Kalo si Kutub Es itu natap lo lebih dari lima detik, cuma ada dua kemungkinan. Yang pertama, dia marah besar sama lo. Dan yang kedua, dia jatuh cinta sama lo." __________ Warning: cerita ini buk...

    Completed  
  • Honestly Hurt [COMPLETED]
    1.6M 162K 39

    Honestly Hurt "Luka hatiku karena kamu..." a story by ELSA PUSPITA Bagi Velya, Chiko dan Gusti mewakili sosok kakak yang tidak pernah dimilikinya. Dia menyukai seluruh waktu yang dihabiskan bersama mereka. Mulai dari perhatian yang didapat sampai keusilan yang sering diterimanya. Hingga ketika mereka remaja, perhatian...

    Completed  
  • Fluttering Hearts
    398K 34.5K 24

    Fluttering Hearts "Haruskah aku menyatakan cinta?" a novel by NUNIK UTAMI Ah, sebalnya jadi cewek. Kalau naksir cowok, nggak bisa nembak. Hmm ... sebenarnya bisa, sih. Tapi, ribet banget. Gimana cara nembaknya? Langsung aja bilang suka, gitu?Atau, lewat LINE? Video call? Belum lagi ada anggapan kalau cewek yang nembak...

  • Extended Goodbye [Sudah Terbit]
    297K 14.8K 37

    Extended Goodbye "Sekeping hati yang pergi sebelum berpisah" a novel by Clara Canceriana Samuel Christian Bailey yakin kalau dia tidak akan bisa melupakan kenangan tentang seorang malaikat kecil bernama Mika Angelique Setiawan . Si penggila sayap putih yang bercita-cita terbang. Si sok jagoan yang takut han...