Select All
  • Copycat [END]
    467K 61K 34

    Gimana rasanya kalau ada orang yang ngikutin gaya kita? Dari fashion, potongan rambut, sampai gaya bicara, diikuti juga! Kesal, nggak, sih? Itulah yang dialami Prisa. Kebaikannya membantu Gista, rekan kerjanya malah jadi bumerang buat dia. Gista menirunya dalam berbagai hal. Bahkan, cowok Prisa ikut direbut juga! Kira...

    Completed  
  • BEAUTIFLU (LAGI REVISI)
    3K 446 12

    Ya ampun! Gara-gara nggak sengaja bersin keras-keras tepat di muka Jore, ketua klub Pencinta Alam SMA Lentera Victoria, Shika jadi ditugaskan untuk meliput kegiatan kemping klub itu di gunung. Padahal Shika punya alergi dingin yang nggak main-main, sampai dia dijuluki Shibel alias Shika Beler di sekolah saking serin...

  • A Day Without Dream
    4.2K 1.1K 11

    [SETIAP HARI SELASA DAN JUM'AT] Alder tak habis pikir, bagaimana bisa murid sekolahnya percaya akan sebuah kutukan aneh di ruang musik. Katanya kalau kamu tanpa sengaja membuka pintu ruang musik bersama lawan jenis pada pukul 4 sore, maka kalian akan menjadi pasangan kekasih. Sebuah kutukan yang sukses membuat ruang m...

  • PODCASE (EDITED VERSION)
    302K 40K 23

    "Tolong..." Suara rintihan minta tolong terdengar jelas di salah satu episode podcast milik Briska. Gara-gara itu, podcastnya jadi viral! Ada yang berteori kalau itu suara Sofia, seorang siswa yang mati di SMA Lentera Victoria dan konon sering bergentayangan di kawasan sekolah. Namun banyak juga yang bilang itu hanya...

  • Timeless : Doyoung X Sejeong FF (COMPLETED)
    31.7K 3.4K 23

    Bagi seorang Kim Doyoung, memiliki seseorang untuk dikasihi bukanlah hal yang penting. Entah mengapa hal itu menjadi penting sejak ia bertemu dengan Kim Sejeong, pelayan café yang tak sengaja pingsan di pelukannya. Terlalu nyaman dengan diri dan dunianya sendiri membuat Doyoung berubah drastis menjadi seseorang yang l...

    Completed  
  • BLOSSOM
    186K 35.1K 14

    Ini semua hanya karena kesalah pahaman. Si cowok overthinking takut rahasianya ketahuan. Si cewek polos tidak merasa itu masalah besar. Entah angin darimana, muncul berita gembar keduanya berpacaran. Mereka belum tau saja. Keduanya ada dari dua kubu berlawanan. 'Perang' yang mereka rahasiakan.

  • Kesembilanan
    3.8K 388 11

    Karena Surabaya bagi mereka, bukan cuma sebuah kota. Ini perihal jurnal penuh cerita, asa, cinta dan cita, serta cara-cara melukis bahagia. Kesembilanan, dua ribu dua puluh satu, bersama para insan kelahiran dua ribu. ©seanandika

  • Janji Seribu Bulan ✓
    2.9M 366K 78

    Kalinda yang akan dinikahkan dengan kerajaan musuh tiba-tiba dibunuh dan saat dia membuka mata kembali, jiwanya berada di masa depan dalam tubuh seorang gadis kecil berusia 11 tahun yang baru saja dijual. Kini dia harus mencari alasan kenapa jiwanya bisa berpindah, sebelum waktu yang diberikan habis dan dia akan mengh...

    Completed  
  • Stalker Community #YOURKIDUCE
    28.5K 2.3K 5

    [ROMBAK TOTAL] Dua orang yang tidak saling mengenal, dipertemukan dalam sebuah komunitas. Komunitas stalker. Komunitas yang terdengar tidak masuk akal, tidak berguna, dan terdengar sedikit menyeramkan. Junatan, cowok berwajah datar yang ternyata diam-diam mempunyai kebiasaan tidak berguna. Stalking instagram gebetan. ...

  • 2A3: Perfect Classmates (hiatus)
    10.9M 1.2M 86

    #EpikHighschoolSeries #2A3SeriesTeenfictVersion Jangan tanya kenapa satu kelas kini jadi bobrok semua. Karena seorang sahabat baik tak akan membiarkanmu terlihat bodoh sendirian. ++ ++ #1 in Humor 31/01/2018 [!!!] R15+ MENGANDUNG KATA-KATA KASAR DAN MAKIAN UNTUK HUMOR [ CERITA MERUPAKAN ADAPTASI DARI FANFICTION 2A3SER...

  • K 0.1✔ ✔
    1.8M 300K 44

    Di Jepang, ada tiga cara untuk mengupkapkan perasaan cinta. Daisuki, untuk teman atau orang yang kamu suka. Aishiteru, untuk hubungan spesial yang lebih serius. Dan Koishiteru. Untuk orang yang ingin kamu habiskan hidup bersamanya. [ cerita mengadung harsh words untuk keperluan cerita dan karakter ] - Epik Highschool...

    Completed  
  • Eraser #YOURKIDUCE ✔
    271K 41.1K 37

    "Katanya, kalau kita nulis nama orang yang kita suka diatas penghapus, terus pake penghapusnya sampai habis, cinta kita akan berhasil." Rachel masuk sebagai jajaran cewe mungil yang ganas dan tidak bisa diam. Kata Gemilang Raja si tetangga, Rachel tidak boleh jatuh cinta dengan Junario. Gemilang Raja cuma cowo kalem p...

    Completed  
  • HAGO #YOURKIDUCEEHS
    159K 22.7K 33

    "Cinta itu datangnya dari download aplikasi HAGO, nge-game sama lawan jenis, ngobrol, ketawa-ketawa bareng, ngepoin profil, barulah turun ke hati." YENA ㅡ Kpopers akut yang sok gaul. Rela ngabisin quotanya buat main HAGO demi satu tujuan, dapet pacar. ROBIN ㅡ Yang ngakunya sih Playboy, tapi sulit jatuh cinta...

  • 2A3: Haughty-boy✔ ✔
    3.4M 377K 33

    Series Kedua #2A3Series Tentang gadis receh yang harus berhadapan dengan si ketua ekskul judesnya. "Dari jutaan manusia di dunia kenapa gue naksirnya sama elo sih dasar gigi dugong" [CERITA SUDAH PERNAH DIPUBLIKASIKAN 6 JUNI 2016 - 20 JULI 2016] [CERITA SUDAH DITERBITKAN OLEH RAINBOWBOOKID DAN DAPAT DITEMUKAN DI SEL...

    Completed  
  • 2A3: 4 Menit 9 Detik ✔ ✔
    5.9M 650K 45

    Kalau anak olimpiade berantem sama anak hits gara gara masalah vlog doang.... bakal baper nggak sih? - Yena awalnya termasuk para cewek yang sering menggoda Alveno, si cokiber -cowok kita bersama. Tapi karena Eno yang muncul di vlog adik kelas, Yena justru merasa tak terima. Yang tak lama hal ini berlanjut. Sikap mis...

    Completed  
  • Playboy Next Door | ✔ #YOURKIDUCE
    227K 31K 50

    Namanya Aro. Dia ganteng. Dia pinter. Dia tinggi. Dia jadi favorit cewek-cewek. Tapi Kiara nggak suka sama dia. Karena dia playboy. Dia songong. Dia sok. Dia temen sekelas Kiara. Dan yang paling bikin Kiara enek sama dia, karena dia tetangga Kiara. . . . . . . . . . "Hidup itu cuma sekali. Satu pasangan sampai mati. B...

    Completed  
  • 2A3: 11.11 ✔ ✔
    2.6M 350K 34

    "Emang kenapa kalau jam sebelas kembar?" "Katanya bisa ngabulin permohonan. Lo nggak tahu?" "Nggak, nggak suka percaya gituan." Jaebi Immanuel si waketos idaman itu terkenal kalem dan dewasa. Tapi siapa sangka setiap jam malam adalah jam-jamnya cowok itu jadi random dan tengil. Semua orang diisengi oleh dia. T...

    Completed  
  • I LO(lea)VE YOU! [COMPLETED]
    474K 79.5K 41

    Altair, Amerta. yang sama-sama tak pernah nyata. *** Ada yang harus ditinggalkan, ketika semua sudah tak lagi sejalan. Ketika semua rahasia pelan-pelan terkuak, meninggalkan bukan masalah besar, kan? Ini bukan tentang kita yang sama-sama terluka. Tapi tentang manusia yang mencoba memanusiakan manusia lainnya. Tentang...

    Completed  
  • My Psycopath Man (Sudah Terbit)
    1.5M 99.6K 50

    SEBAGIAN PART TELAH DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN! #1 in psycopath 10 agustus 2020 #1 in disa 14 mei 2020 #3 in gray 12 mei 2020 #1 in dendra 27 mei 2020 #2 in bestseller 13 juni 2020 #1 in bestseller 20 juli 2020 #3 in teenlit 22 september 2020 Disa aulia wirdana gadis cantik dan penyayang, mempunyai keluarga...

    Completed  
  • Married By Accident
    17.1M 1.2M 59

    Pernikahan yang dilakukan karna sebuah Accident konyol. Biasanya pernikahan dilakukan atas dasar cinta atau perjodohan, tapi lain dengan Saga dan Disya. Mereka harus menikah karna kepergok mesum disekolah, tapi semua itu adalah sebuah kesalah pahaman yang membuat Disya benar-benar menikah dengan kakak kelas nya yang c...

  • Remedy
    23.6K 5.1K 20

    Marcello Dimitry. Cowok populer di sekolahnya dengan tingkat keabstrakan yang tinggi. Agak aneh memang, terkadang Dimitry terlihat sangar, terkadang gesrek, terkadang menyebalkan dan lain sebagainya. Menjabat sebagai ketua geng membuat dia sedikit semena-mena terhadap orang lain. Dangdut adalah makanan sehari-hari Di...

  • Dear Past, Let Me Go
    207K 19.6K 44

    Sekuel DRAMA. Anka hidup dalam bayangan masa lalu yang terus membuatnya terlarut dalam penyesalan. Baginya, bayangan bisa mencekik begitu kuat, sampai rasanya sulit melepaskan diri, bahkan sekadar untuk bernapas. Lalu hadir seseorang yang baru di hidupnya, Brav. Cowok itu datang dan mengatakan akan terus mengikutinya...

  • Hanya Tiga Kata
    804K 71.8K 70

    Dia sahabatku. Tapi, melihat kedekatan kami berdua, orang lain tidak ada yang percaya bahwa kami hanyalah teman biasa. Aku mungkin tidak menyimpan rasa apa-apa. Dia juga tidak menyembunyikan perasaan apapun. Namun, mengapa amarahnya memuncak, ketika dia tahu ada pria lain yang mencoba mengisi hatiku? Dan, mengapa aku...

  • Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT)
    2.1M 249K 44

    Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas bange...

    Completed  
  • Naga, Jangan Bucin!「SUDAH TERBIT」
    2.1M 206K 53

    Story by @andhyrama [Sudah tersedia di berbagai toko buku!] Aku Naga yang ingin bebas! Bagaimana tidak? Aku yang hobinya memasak di dapur dan tidak suka olahraga justru terjebak di klub sepak bola. Bukan hanya itu, aku juga terpaksa ikut turnamen yang mengharuskanku latihan setiap hari. Andai saja aku bisa membelah di...

    Completed  
  • The Girl From Tomorrow [COMPLETE]
    1.3M 158K 45

    #𝕱𝖆𝖓𝖙𝖆𝖘𝖎 #𝐒𝐢𝐜𝐤𝐥𝐢𝐭 Juno tidak punya banyak pengalaman soal cinta. Tapi begitu dia jatuh cinta dunianya ikut jatuh semua. Si Ganteng kalem yang melankolis ini tak pernah menyangka akan terjebak dalam cinta yang begitu fantasi. Cinta memang tidak bisa memilih di mana dia akan tumbuh dan mengakar. Namun keti...

    Completed  
  • TRAUMA
    132 25 4

    Love can destroy you Love can erase you Love can heal you Love can reinvent you, And, if you are lucky enough, Love can make you whole again © Asterionita - 2020

  • Spring • Junhui ✔
    92.6K 11.5K 43

    "Musim semi itu musim kesukaanmu, ingat?" -wjh

    Completed  
  • Siap Jendral 🍃 Wen Jun Hui ✔️
    96.6K 13.9K 22

    [END] Namanya juga anak jendral. Gampang gampang susah ngedeketinnya. ➖ WEN JUN HUI'S BOOK ➖ #stradaseries #17series Note: Dapat dibaca tanpa harus membaca series lainnya. © copyright 2017 by junwookshi

    Completed  
  • [✓] PRIORITAS
    10.7K 1.2K 20

    ❝Karam di laut boleh ditimba, karam di hati bilakah sudah.❞ Starting with, Han Jisung & Jeon Heejin. © Sarasloka, 2019.

    Completed