Select All
  • The Leuco
    2M 131K 21

    Stella telah membuat kesepakatan dengan seorang pria tua yang bersedia menyembuhkan penyakit ibunya, tetapi dengan syarat bahwa ia bersedia di kirim ke dimensi lain untuk membebaskan seorang pangeran dari kutukannya. Di sana, Stella hidup dengan identitas baru sebagai gadis terpilih yang bernama Lidio. Kehebatannya da...

  • The Magus Era [ END ] ✓
    114K 5.4K 152

    Dahulu kala, ada orang-orang yang berdiri di atas bumi dengan kepala terangkat tinggi. Mereka tidak pernah membungkuk kepada siapa pun karena semangat mereka yang gigih. Mereka mampu mengendalikan angin dan petir, dan menaklukkan naga dan ular. Mereka tampak cukup kuat untuk membelah bumi dan menghancurkan bintang-bin...

  • See You In Winter
    89.2K 2.4K 10

    [Romance] [Sudah Terbit/tersedia versi ebook dan buku] [C O M P L E T E D] _______________ sequel cerita Rebirth To Change The Emperor dan judul awal With You Again Clarista benar - benar tidak percaya jika mimpi yang dia alami sejak ia bangun dari koma akibat kecelakaan adalah kisah hidupnya. Kisah hidupnya di masa...

  • OPHELIX [COMPLETED]
    121K 8.6K 31

    [Amazing Cover By : MagicalLantern] [COMPLETED] [END] Menjadi keturunan terakhir sang ras terkuat bukanlah hal yang mudah! Bayangkan saja , kehidupan normal mu berubah dalam satu malam. Hanya karena suara yang berkata "Kau yang terkuat! Pulanglah! Kau adalah salah satu yang terpilih dari tiga yang terpilih. Kembalilah...

    Completed  
  • SEPARATED
    688K 85.7K 60

    [Sequel SWITCHED] (SLOW UPDATE) Mana yang lebih menyakitkan: Ditinggalkan oleh orang yang kau sayangi tanpa alasan atau tidak bisa mengingat siapa orang yang kau sayangi padahal kau menangisinya tiap malam? . . . DO NOT PLAGIARIZED MY STORY OR I'LL KICK YOU RIGHT ON YOUR FACE

  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • Project Legacy: Awakening
    61.9K 4.5K 50

    [Proses Editing] [Sebagian bab sudah dihapus] [Buku pertama dari seri Project Legacy] [komplit] [sudah direvisi] ... Apa yang kau pikirkan ketika kau secara tidak sadar telah kembali dalam dunia virtualmu setelah dua tahun tak menyentuhnya? Dan yang lebih baiknya lagi, kau bertemu dengan seorang gadis yang men...

    Completed  
  • F #1 : Axeleria Academy [END]
    893K 54.2K 38

    [END] Fia mendapat sebuah surat dari kepala sekolah Axeleria Academy. Academy yang khusus untuk anak yang memiliki kemampuan unik. Apakah Fia memiliki kemampuan itu? Warn: Cerita ini hanya iseng-iseng semata, jadi maaf jika tidak nyambung atau aneh

    Completed  
  • Wymond Academy [SUDAH DITERBITKAN]
    327K 19.6K 25

    The Hunter's Series Book 1 Chatrene--Kate--adalah seorang gadis yatim piatu yang mendapatkan beasiswa di sekolah supernatural Wymond Academy. Sekolah yang berisi penyihir, vampir, werewolf, dan peri. Terdapat praktik illegal sihir hitam yang merekrut anggota dari murid-murid sekolah itu. Kate dipaksa untuk memasuki or...

    Completed   Mature
  • ATTACHED
    446K 44.2K 35

    Buku Kedua dari empat buku dalam seri T.A.C.T. (Fantasy - Romance) Apa yang akan kamu lakukan saat mencuri dengar seorang penyusup sedang menantang majikan tuamu untuk bertarung? Atau ketika seseorang yang kau ketahui bukan manusia normal sedang mengancam nyawa majikanmu? Akankah kau mengorbankan diri dalam pertarunga...

    Completed  
  • The book of the elements : (The Rise Of Demons)[Belum Di Revisi]
    495K 33.3K 69

    Fantasy, action and minor romance in one story. Rank 16 in fantasy (18/1/2018) Masih amburadul gan. [REVISI HABIS HABISAN SETELAH TAMAT] Beberapa Part Di private. Follow untuk membaca keseluruhan ! ----- Banyak anak di dunia di lahirkan hanya untuk menjadi manusia normal,tetapi tahukah anda ada juga anak-anak yang di...

  • Time Explorer: Vastata
    110K 12.9K 34

    [Proses Revisi] Tumbangnya listrik malam itu menjadi pengawal petaka. Mesin waktu yang dicuri membuat para petinggi negara resah akan keamanan masa lalu dan dampaknya pada masa depan. Setelah melalui perdebatan sengit dalam rapat darurat, akhirnya parlemen memilih untuk mengutus tujuh orang yang akan tergabung dalam...

    Completed  
  • Magical Controller
    191K 11.9K 54

    {SEDANG REVISI! PERBAIKAN KATA-KATA DAN SEDIKIT PERUBAHAN ALUR CERITA} Rine Nethine Rylista adalah seorang gadis yang bersekolah di sekolah sihir. Ia dianugerahi sebuah kekuatan sihir, yaitu sihir cahaya. Perjuangannya untuk memaksimalkan potensi yang ada di dalam dirinya bukanlah sesuatu yang gampang. Ia harus mengha...

  • BRIGHTSTONE
    181K 18K 45

    🔥 Hiro mati muda pada usia dua puluh tahun. Tanpa diduga, ia terlahir kembali ke dunia lain sebagai salah seorang keturunan Dragonblood. Bersama ingatan dikehidupan sebelumnya, Artificial Intelegence yang ikut terseret bersamanya dan juga penemuan kebetulan pada perangkat komputer super canggih. Perlahan Hiro m...

  • Legenda Eiwa
    19.6K 1.2K 35

    Ada anak manusia yang dilahirkan dengan kecerdasan yang tidak biasa. Ketika orang lain mungkin berkata bahwa takdir tidak adil. Maka dia justru melangkah jauh dalam intrik yang tidak dilalui oleh anak-anak lainnya. Mimpinya adalah menjadi seorang Kesatria Magi. Penulis bisa didukung melalui PayPal: https://paypal.me/h...

    Completed  
  • HOLDER : Descendants of The Witch (END)
    810K 87.6K 39

    15+ (BOOK 1) *** Mereka hidup bersembunyi disebuah pulau. Pulau terpencil diantara lautan misterius segitiga bermuda. Hanya mereka yang memiliki tiket masuk yang bisa masuk kepulau itu. Apa yang mereka sembunyikan? Pastinya sesuatu yang tak biasa. Sesuatu yang tak normal, dan tak dimiliki oleh manusia pada umumnya. S...

    Completed  
  • Forewood Kingdom: Candinum [6]
    14.3K 1.2K 26

    Sebuah perjalanan untuk meraih pemulihan. • Azuranna Elizabeth adalah seorang pengelana, mengelilingi Dataran Terra sampai ke seluruh pelosok negeri, bertemu banyak orang dalam perjalanannya. Berguru pada banyak orang, dan terus menerus mengasah kemampuannya. Tetapi dia tidak selalu pengelana. Ada tujuan dari perjalan...

    Completed  
  • PANDORA: Iris
    82.7K 10.7K 44

    Keping mimpi, bekas luka di tangannya, dan sebuah penyerangan di malam ulang tahunnya yang ke-19. Pemandangan terakhir yang Iris lihat adalah kepergian orang-orang misterius itu dengan membawa serta paman dan bibinya. Setelah terbangun di markas Elpis Commander, Iris memulai penyelamatannya yang penuh sihir atas kelua...

    Completed  
  • Lucifer The Lightbringer
    931K 99.3K 73

    Spin-off Seraphim and the Nephalem "I'm Lucifer, The Lord of Hell." "I know." Venus Morningstar tidak mengira akan bertemu dengan pria bernama Lucifer. Bahkan pria itu tidak memiliki nama belakang. Venus mengira, dia adalah pria setengah gila yang percaya bahwa dirinya adalah seorang Lucifer, The Lord of Hell. Lucifer...

    Completed  
  • SERAPHIM AND THE NEPHALEM √
    3.3M 117K 25

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 25 April] Seraphina Chase seorang Demigod yang dapat melihat makhluk supernatural lainnya harus menyelamatkan umat manusia dari ramalan Armageddon yang membawa kehancuran. Tetapi, kunci dari semua itu ada pada Xander, Nephalem yang ditakdirkan untuk membunuhnya. ...

    Completed  
  • Secret Wings
    9.2M 305K 46

    Hailey always thought she had a pretty ordinary life. The only thing that could be called unusual in her life was that her mother had disappeared into thin air not long after Hailey's birth. Soon, though, her mother is not the most important thing on the young girl's mind as she discovers a hidden side of herself and...

    Completed  
  • X CLAN [[COMPLETED]]
    57.4K 8.3K 61

    Ketika semua itu terbalik.. maka bersiaplah untuk sebuah akhir yang besar. Jadilah besar, atau punah -Inspired by Hunger Game-

    Completed  
  • The Last Order
    35K 1.6K 68

    Dunia Utopia, dimana penduduknya mengenal akan 12 dewa dan dewi utama, Dalam perjalanan dunia tersebut, telah terjadi perang besar yang melibatkan semua ras. Hingga akhirnya bangsa Human berkuasa. Hingga Manusia di panggil ke dunia Utopia, menurut sisilah bangsa Human, ras Manusia adalah ras nenek moyang, Dan catatan...

    Completed   Mature
  • The Blue Crystal ✔
    48.4K 2.1K 44

    Wonderland atau negeri ajaib, sebuah tempat ajaib yang dipenuhi keajaiban yang mungkin tidak semua orang dapat merasakan keajaiban dan mengetahui tempat ini. Tempat yang tentram,damai dan penuh keajaiban tak terduga. Dan disana tinggalah Princess Alin atau yang lebih dikenal White Princess anak dari Raja Greville Mitc...

    Completed  
  • Penyihir Buta Aksara (Hans)
    71.5K 9.1K 91

    [15+ Rated Stories] Sebuah kisah petualangan bocah yatim piatu, tak bisa membaca, diseleksia. Kesepian dan diremehkan, ia seolah sendirian melawan kebingungan. Satu-satunya peninggalan orang tuanya, yang mungkin menyimpan rahasia tentang keduanya adalah sebuah buku lusuh yang tidak bisa ia baca. Pertemuannya dengan p...

  • NOCEUR: LIGHTS
    5.8M 639K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed  
  • Avrora : Water Voice
    655K 9.6K 5

    [Selesai pada tahun 2014] dan [Perbaikan dari 1/4/2018] Tahukah kalian dengan 'Alam'? 'Alam' adalah energi yang dimiliki manusia agar dapat mengendalikan kekuatan. Ada banyak jenis 'Alam' di dunia ini dan Akademi Tessera adalah salah satu dari beberapa sekolah yang dikhususkan untuk melatih energi 'Alam'. Tidak hanya...

    Completed  
  • MIRROR: The Cracked Mirror
    139K 14.3K 34

    II. Chapter Two Hari ulang tahunnya menjadi buruk setelah kotanya, Paris, di serang oleh segerombolan mahluk aneh bersayap. Selama berminggu minggu semua orang diam di rumah dan merasa ketakutan. Ini sudah terlalu lama. Ia harus pergi ke Los Angeles untuk bertahan hidup, mahluk mahluk itu terasa semakin mengerikan. Di...

    Completed  
  • MIRROR: Reflection
    337K 30.8K 42

    I. Chapter One Cara Nicole hanyalah gadis biasa yang menjadi kunci kedamaian Dixie Mirror. Dunia Cermin itu terhubung dengannya melalui cermin yang ada di kamarnya bahkan sejak ia belum lahir. Ia tertahan di sana karena tugasnya untuk menyelamatkan Putri Malaikat. Karena itu, ia harus menghadapi banyak hal aneh ya...

    Completed  
  • Emperor's Consort
    1.9M 150K 14

    Cerita ini sedang dalam Proses Penerbitan Akan tersedia di seluruh Gramedia, Gunung Agung dan TM Bookstore Akhir Oktober 2017 Part 1-10 Free Publish untuk umum Part 11 ke atas Privat Publish hanya untuk follower Kingdom Series by Saira &Akira For 18+, romance, fantasy, kingdom Hanya diterbitkan di wattpad Dilarang mem...