Select All
  • Double El
    193K 21.7K 22

    ALDEBARAN SERIES (Bagian dari Kali Kedua dan Cool Boy) Sudah terbit Berawal dari pertemua pertama yang menyebalkan. Elana dan Elrach jadi harus sering berurusan apalagi mereka satu kelas. Elana yang baru patah hati dari Geo tak begitu tertarik dengan Elrach yang notabene anak baru, keren, dan cakep. Menurut Elana, E...

    Completed  
  • Eh, Mars!
    2.4M 134K 62

    Venus membenci Mars tanpa penolakan. Tak ada yang lebih menyebalkan selain melihat sosok cowok dingin, ketus dan angkuh itu di matanya. Baginya, Mars hanyalah cowok yang selalu membuat matanya mendadak perih setiap kali melihatnya. Sampai akhirnya saat Venus sedang berdamai dengan dunia sekolah menengah atasnya, dunia...

    Completed  
  • Not in Wonderland
    2.7M 373K 45

    Pada dimensi yang berubah ketika patah hati, aku hanya ingin mengakhiri. Apa ada cara lain selain menyakiti diri sendiri agar semuanya berhenti? Beritahu aku, karena sindrom Alice in Wonderland yang menurutku bodoh ini semakin lama semakin tidak tahu diri. Untuk kamu yang membawa sindrom ini hadir lagi, Terimakasih k...

  • Seikhlas Langit [SUDAH TERBIT]
    449K 12.1K 18

    Tumbuh bersama, tawa, tangis dan bahagia sejak kecil mereka bagi bersama. tapi usia memberi tahu sampai kapanpun mereka bukan lah satu. juga rasa yang tak mungkin bisa di bohongi, tumbuh subur namun selalu berusaha di bunuh dengan kekejaman jarak. sampai saat itu tiba, tak hanya satu tapi semuanya harus terluka. yang...

  • Erlan (Spin off Lavina)
    826K 35.9K 12

    Kamu yang selalu kurindu Tapi dia yang selalu ada di matamu Kamu yang selalu jadi prioritasku Tapi dia yang selalu kamu tuju Kamu segalanya buatku Tapi dia segalanya di hatimu ~~~~~~~ Ini tentang Erlan yang selalu suka pada cewek yang hatinya milik orang lain. Ketika dia menyadari hatinya telah berganti. Justru cewek...

  • Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT)
    2.1M 249K 44

    Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas bange...

    Completed  
  • Extended Goodbye [Sudah Terbit]
    297K 14.8K 37

    Extended Goodbye "Sekeping hati yang pergi sebelum berpisah" a novel by Clara Canceriana Samuel Christian Bailey yakin kalau dia tidak akan bisa melupakan kenangan tentang seorang malaikat kecil bernama Mika Angelique Setiawan . Si penggila sayap putih yang bercita-cita terbang. Si sok jagoan yang takut han...

  • Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN]
    29M 812K 53

    (NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 F...

    Completed  
  • ISSABELA [MEMELUK HUJAN]
    322K 26.6K 12

    [SEQUEL KETIKA HUJAN MENANGIS] [Bisa dibaca terpisah, tanpa mebaca yang pertama] ** Issabela Queen, kini sudah meraih kebagaiaan bersama Ayahnya. Masa lalu yang kelam membuat Bella ingin membuka lembaran baru dan memulai kembali kehidupannya dari awal. Tapi ketika dia ingin melupakan segalanya, ada Raditya Altezza. Ti...

  • Fluttering Hearts
    398K 34.5K 24

    Fluttering Hearts "Haruskah aku menyatakan cinta?" a novel by NUNIK UTAMI Ah, sebalnya jadi cewek. Kalau naksir cowok, nggak bisa nembak. Hmm ... sebenarnya bisa, sih. Tapi, ribet banget. Gimana cara nembaknya? Langsung aja bilang suka, gitu?Atau, lewat LINE? Video call? Belum lagi ada anggapan kalau cewek yang nembak...

  • Too Far to Hold [COMPLETED]
    1.3M 79.7K 48

    [Proses Terbit] "Kamu sangat dekat hanya dalam mimpiku" Novel dua sudut pandang by Fifi Alfiana Alana You just can help someone that he wants to be helped. Trust me, semua orang yang berusaha membantunya akan gagal. I can't believe even to my self, kenapa bisa jatuh cinta padanya? Wingga Those who were dam...

    Completed  
  • Dear Heart, Why Him?[Completed]
    18.8M 1M 54

    Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta it...

    Completed  
  • I am fine (Sudah Penerbitan)
    10.4M 74.1K 17

    BEBERAPA BAB DI HAPUS KARENA KEPINTINGAN PENERBITAN Jangan lupa follow author... Kisah dua orang gadis yang memiliki wajah yang sangat mirip, tapi memiliki sifat yang bertolak belakang. Mereka terlahir di keluarga yang berada dan harmonis. Kayla Ashifa Alinsky. Gadis cantik yang bisa di panggil kay. Memiliki otak cerd...

    Completed  
  • Overmorrow
    1M 98.9K 69

    Abstrax Series [3] : Michael Diraksana Entah bagaimana ceritanya, Zanna bisa tiba-tiba suka dengan Mike, lelaki menyebalkan yang membongkar rahasia Zanna sejak pertama kali bertemu. Gadis itu berusaha keras supaya bisa dekat dengan lelaki itu. Hanya saja Mike tidak pernah memedulikan perasaan Zanna. Ia juga tidak bern...

    Completed  
  • Planet Luna
    979K 93.7K 37

    Nawang itu paduan sempurna atas apa yang tidak Luna miliki. Tidak hanya pintar dan baik hati, tetapi juga berprestasi dan punya banyak teman. Sementara Luna tak pernah berhasil meskipun setengah mati ingin bisa bergaul dan punya sahabat. Dia justru dirundung dan dijauhi orang-orang yang dia kira akan menjadi temannya...

    Completed  
  • The Memories of Algebra (SUDAH TERBIT)
    1.8M 235K 44

    Davia pernah begitu mencintai angka, sampai ia tiba-tiba terjebak di dalam dunia Roleplayer-dunia kedua yang mampu mengabulkan apa pun yang ia inginkan. Devan-kakak kelas sekaligus rekan tim olimpiade matematikanya-memaksa Davia untuk kembali pada kenyataan dengan menawarkan Davia satu kesepakatan. Ia akan membantu Da...

  • Fake Friends
    54.3K 1.8K 19

    Makin dewasa, makin susah buat gue nyari temen yang bener-bener temen. "Gak tau malu banget ya lo, " "Lo salah paham, Ra." "Gue ngeliat pake mata gue sendiri ya. Jadi lo gak usah ngeles lagi."

    Completed  
  • Aku, Kau, dan Hujan. [COMEBACK FULL VERSION]
    1.6M 47K 88

    [Cerita ini sudah resmi dipublikasikan kembali di Wattpad pada tanggal 1 September 2021 dengan keadaan full version - bisa baca chapter "AKdH BALIK LAGI KE WATTPAD! FULL VERSION!!!"] Iluvia dan Arkan. Kedua lawan jenis yang sudah lama bersahabat, namun apakah sebuah kesalahan jika salah satu dari mereka menaruh perasa...

    Completed  
  • ALKANA [SUDAH TERBIT]
    18.8M 618K 71

    [FOLLOW SEBELUM BACA, ADA BEBERAPA PART YG DI PRIVATE] Alka hanya perlu WAKTU. Dan Nayya hanya KECEWA. Sama halnya dengan Alka, Nayya juga memerlukan ruang. ------------//------------ Kisah kedua remaja yang menjadi korban dari masa lalu keluarga mereka. Berdampak sangat buruk bagi kehidupan ked...

    Completed  
  • Pelet Online [SUDAH pernah TERBIT]
    3.7M 319K 34

    GENRE : FANTASI / HUMOR [Story 8] Psstt ~ masih cerita pernikahan. SINOPSIS Kata orang " Cinta di tolak, dukun bertindak" OK sip! Udah bertaun-taun suka sama doi tapi malah bertepuk sebelah tangan? Biar mbah dukun yang turun tangan. Salmonella, biasa di panggil Salmon si bakteri. Gadis awut-awutan yang cintan...

  • Ayah, Kembalikan Senyumku
    47.1K 2.3K 1

    Ayah, kini aku sudah tumbuh dewasa. Maukah kau duduk sebentar bersamaku dan dengarkan kisahku yang memilukan setelah kau meninggalkanku? Aku tidak akan membencimu atau bahkan menghardikmu dengan kata-kata kasar. Cukup dengarkan aku bercerita tentang hidupku, tentang perasaanku, tentang kesakitan ku dan tentang segala...

  • SEMESTA
    1.8M 187K 76

    Bintang, kerlap-kerlip yang menghiasi malam. Bintang dengan cahayanya yang terang dan Bintang yang selalu menghangatkan. Namun Bintang yang satu ini berbeda. Centaury Bintang Techa. Baginya hujan itu mengerikan, ia akan bersembunyi ketika rinai itu datang. Hujan adalah musuh bebuyutan, sinarnya yang membentang akan re...

  • FRIENDZONE
    737K 14.6K 7

    VERSI TERBARUNYA ADA DI DREAME YA GO CHECK THIS OUT 🥰 Kisah seorang gadis yang berjuang demi mendapatkan hati seseorang yang ia cintai, berbagai macam kode yang ia berikan tapi tidak membuatnya sadar. Sampai suatu ketika gadis itu lelah dengan apa yang ia lakukan ia menganggap bahwa apa yang ia lakukan itu sia-sia. J...

    Completed  
  • TELUK ALASKA [SELESAI] ✅
    69.8M 3.9M 88

    #1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Ali...

    Completed  
  • KETIKA HUJAN MENANGIS [RAIN SERIES I]
    5.9M 485K 60

    UPDATE SETIAP HARI!! Isabella Queen, Seorang penulis terkenal yang tidak pernah tersenyum. Semua orang menyukai karyanya, tapi semua orang membenci sifatnya. Tidak ada yang mau berteman dengannya karena sifatnya yang angkuh, dingin dan tak tersentuh sedikitpun. Hingga suatu saat dia menghilang di tengah hutan. Tak ada...

  • KISAH UNTUK GERI
    3.9M 190K 26

    (Telah Terbit dan Di-Serieskan) Dinda memiliki semua yang diidamkan remaja dalam kehidupannya; tajir, cantik, populer dan dipuja oleh banyak cowok di sekolah hingga akhirnya dia kehilangan semua yang dia miliki dalam waktu secepat kedipan mata. Dinda mencari cara untuk mengembalikan reputasinya, yakni mengikrarkan dir...

    Completed  
  • THANK YOU SALMA
    1.3M 108K 14

    TRILOGI DEAR NATHAN (TELAH TERBIT DAN DIFILMKAN) "Jadi saya harus bantu gimana biar ceritanya selesai? Bantu doa aja gimana, Sayang?" Aku mendelik ketika dia memanggilku, 'Sayang'. "Ceritain semuanya, aku mau dengar." Mendengar dia bercerita adalah salah satu hal yang paling aku suka di dunia. "Oke, kamu dengar baik-b...

    Completed  
  • Kumpulan Puisiku
    36.3K 567 35

    Kamu bagaikan batu karang Yang slalu di terjang ombak oleh beribu hempasan Dirimu yg lemah membutuhkan kekuatan Untuk terus berdiri dngn kokoh agar menjadi andalan Bahagia mu adalah bahagia ku Jika kamu yg tersakiti aku yg menanggung perih nya Jika kamu yg menangis aku yg menanggung deritanya Dan jika kamu bahagia ak...

  • Puisi Sahabat
    26.1K 489 13

    Seluruh cerita ini buatan aku.. Semoga yg baca ini pada suka ya puisi nya. Jangan lupa klik like dan comment Oh iya 1 lagi jangan lupa Follow aku ya dan nnti aku Followback kalian... Sampai Jumpa... Semoga kalian tertarik dengan cerita tersebut.. Sampai jumpa dan selalu untuk membaca ceritaku ini sesempat sempat nya...

  • La-Luna (Selesai)
    83.1K 4K 68

    [Fiksi Remaja] -- Alkana Febiola Alfarieta, gadis yang biasa disapa Kana adalah seorang gadis yang belum mengetahui kehidupannya yang sebenarnya. Gadis itu memiliki wajah cantik. Berkulit putih, hidung cukup mancung, bulu mata lentik, dan mata cantik. Tetapi sayangnya, aura kecantikan wajahnya harus tertutupi oleh pen...