Select All
  • Kemelut Rumah Tangga
    591K 39.3K 45

    Biasanya ketika kabar kehamilan seorang istri terdengar, suami akan bahagia. Memeluk istrinya penuh sayang dan rasa syukur. Namun rumah tangga Binar dan Nata tampaknya agak lain, karena setelah Binar tahu dirinya hamil, yang di dapat Nata malah ... "Mas, ayo kita cerai!" "Nanti kalau anak kita udah nikah." "Kelamaan!"...

  • In The Name of Marriage Contract
    1.8M 84.7K 101

    Layla sama sekali tidak paham, kenapa pria yang menuduhnya sebagai simpanan kakek-kakek, tiba-tiba menawarkan pernikahan kontak? Terlebih, pria ini selalu datang seperti dewa penyelamat setiap kali Layla terkena musibah. Mulai dari ketika ia mabuk di bar, saat terkena gosip jelek di sekolah tempatnya bekerja, dan bahk...

    Completed  
  • The Marriage Cure
    1.6M 189K 56

    [TSDP #6] Part 2 Saat memutuskan untuk berpisah di usia pernikahan yang sudah menginjak tahun ketiga, Hakim dan Favita sadar bahwa memberi kabar tentang perceraian pada orang-orang terdekat sama halnya dengan menghancurkan kebahagiaan mereka. Jadi, demi menjaga kebahagiaan setiap orang agar tetap berputar pada porosny...

    Completed   Mature
  • Agency [END]
    1M 80.1K 49

    Sabrina sama Naka itu musuh abadi, orang satu kantor juga tau seberapa parah mereka saling membenci. Tapi siapa yang menduga kalau di balik rasa benci itu, Sabrina justru jatuh hati pada Naka? Di hari terakhir Naka bekerja di Plan B, Sabrina tanpa pikir panjang menyatakan perasaannya. Nasib naas, pernyataan cintanya h...

    Completed   Mature
  • Deep Talk Before Married [TAMAT]
    237K 20.8K 33

    Setelah kegagalan hubungannya dengan laki-laki yang tidak ingin menikah, Alma punya prinsip untuk tidak membuang-buang waktu untuk pacaran. Ia ingin bertemu dengan laki-laki yang mau dan siap menikah. Bara, seorang dokter spesialis penyakit dalam, datang tiba-tiba dan menyatakan perasaannya. Tak cukup, Bara juga meng...

    Completed  
  • I Think I'm Ugly
    1.8M 156K 47

    [completed] Seumur hidupnya Anindira merasa selalu menjadi bayangan sahabatnya--Irene. Membuat kepercayaan dirinya berada di titik terendah dan mati-matian berusaha menjadi secantik Irene. Namun sekuat apapun dia mencoba, nyatanya Anindira tak bisa menyaingi Irene.

    Completed   Mature
  • Malfeliĉa
    8.8M 619K 85

    (COMPLETED) . . Lucu. Takdir seakan sengaja menaruhku -yang tidak ada apa-apanya sama sekali, di tengah-tengah orang-orang super sempurna, seperti keluargaku yang lainnya. Dan membuat serangkaian kejadian yang membuatku semakin merasa tidak di butuhkan. Selesai di tulis tanggal 30 Desember, 2020.

    Completed   Mature
  • A MASTERPIECE OF TRAGEDY ✓
    3.1M 224K 64

    I want you. All of you. Your flaws, your mistakes, your imperfection, your happiness and sadness, everything.

    Completed  
  • DSM (Tamat)
    688K 93.1K 36

    ♥️Yuk Follow Dulu Sebelum Baca♥️ --- Bagi sebagian mahasiswa S-1, semester 8 adalah semester paling sibuk karena mengerjakan skripsi. Tapi berbeda dengan Melani Triana, mahasiswa cantik yang terpaksa sibuk sebagai komting mata kuliah DSM karena perintah dari Dosen bernama Dirga Putra Brahmana. Sebagai mahasiswa yang...

    Completed  
  • Minis(try)
    858K 53.2K 90

    "Akhirnya gue keterima magang, Bang!" Teriaku pada Bang Jeno, kakakku yang sampai sekarang belum bisa dibanggakan. Bang Jeno yang sedang bermain ponsel mendengkus, "Magang modal orang dalam aja bangga," "Ngakunya anti nepotisme, tapi mau magang aja minta bantuan bokap. Ke pemerintahan pula." Lanjutnya menyadarkan ku d...

    Completed  
  • Second Choice
    1.8M 108K 41

    Gaura Gyana harus menikah dengan Wirabadra Pangestu, karena sang kakak -Serena- menghilang tiba-tiba seminggu sebelum pernikahan dimulai. Gaura tidak bisa menolak, karena sebagai anak angkat, ia tidak berhak banyak menuntut. Ia bersedia menikah dengan Badra, meski gadis itu tahu jika bersamanya hanya sekadar pelampias...

    Completed  
  • Bitha for the Beast [Completed]
    1.3M 107K 36

    Menjadi putri dari pasangan pengusaha dan cucu seorang politikus terkenal membuat hidup Tsabitha Alisha Mahawira tidak bisa bebas. Perempuan yang biasa dipanggil dengan nama Bitha selalu memiliki pengawal yang selalu mengikutinya, mencegah dirinya agar tidak melakukan kesalahan sekecil apa pun. Sampai akhirnya suatu...

    Completed  
  • Bayangan (TAMAT)
    862K 57.7K 74

    Karena bayangan akan hilang setiap kali cahaya datang.. Kehadiran Bhanu Baskara di hidup Anantari Purnama mampu mengubah dirinya yang semula selalu berada di dalam bayang-bayang sang kakak. Pria itu mengajarkan Anantari bahwa dia berhak untuk memperjuangkan perasaannya, berhak untuk bahagia. Bayangan (Tamat) 2018-2024...

    Completed  
  • My Troublesome Husband
    1.9M 149K 86

    [Story 2] Pernikahan adalah hal yang paling didambakan perempuan. Menemukan pendamping hidup sesuai keinginan. Menikah dengan cinta. Aku, Sagina Tjahjana, juga pernah berpikir begitu. Ingin menikah dengan dengan lelaki yang aku cintai. Lelaki yang bersikap dewasa memanjakanku sebagai kekasihnya. Sayangnya, sekarang ak...

    Mature
  • NIRMALA
    5.7M 444K 96

    Jalan hidup Mala, janda dengan dua anak perempuan, berubah sangat drastis sejak hak asuh dua anaknya direbut oleh Agung, mantan suaminya. Dia merasa hidupnya tidak berarti lagi sejak dua putrinya tidak lagi tinggal bersamanya. Luapan kekesalannya malah dia curahkan ke perbuatan yang salah, yaitu bercinta dengan Damian...

    Completed   Mature
  • Backstreet
    2.5M 202K 38

    "Kok belum punya pacar kak?" "Kak, kriteria pacarnya yang kaya gimana?" "Spill tipe idealnya dong kak ..." Aku sudah terlalu lelah untuk menjawab pertanyaan semacam ini. Pertanyaan yang harusnya tidak lagi ditanyakan, yang sayangnya malah terus terulang dalam setiap kali live yang aku lakukan di instagram. Aku menco...

    Completed  
  • BORN TO BE OVERLOVE ✓
    2.1M 147K 62

    I can smile because we're together, i can cry because it's you. So what can't i do? - smile flower

    Completed  
  • Paper Hearts (SELESAI)
    1M 120K 36

    SELESAI Sequel High Shool Hits List "Pesawat, berhasil membawaku pergi, dari satu tempat ke tempat yang baru. Tapi gagal membuatku pergi meninggalkan kenangan-kenanganku dengan dia." Jingga Kiara ---- "Burung besi itu membawa dia pergi. Meninggalkan banyak pertanyaan. Menyisakan kekecewaan." Adimas Mahawira

    Completed  
  • Suatu Hari Nanti
    349K 37.6K 49

    Setelah memutuskan untuk merelakan Sangga pergi dari hidupnya, Kiana mulai membuka lembaran baru bersama Gading yang juga kakak kelasnya di SMA dulu. Merekapun akhirnya bertunangan dan berencana untuk menikah. Empat tahun berlalu nggak lantas membuat Sangga bisa melupakan Kiana begitu saja. Setelah pertemuannya kemba...

    Completed   Mature
  • Mendendam Rasa
    726K 55.2K 45

    Sembilan tahun telah berlalu, sejak Arsangga Narawangsa yang cuek membuatnya patah hati karena terlalu cuek. Nggak hanya itu, mantan Kiana itu malah kepergok jalan bareng Jelitha, sahabatnya sendiri, ketika mereka masih berpacaran. Sembilan tahun kemudian Kiana hampir saja menikahi Krisna, lelaki pilihan sang ayahnya...

    Completed   Mature
  • Happiness [Completed]
    4.5M 279K 38

    "Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-lak...

    Completed  
  • He Was My First Kiss
    1.9M 109K 55

    Jadi ART di rumah seorang laki-laki brengsek yang pernah menciumnya hanya karena kalah taruhan?? Aria rasanya ingin kabur saja saat tau siapa majikannya, tapi situasinya tak semudah itu, ia benar-benar butuh uang untuk bertahan hidup. _________ Semenjak kedua orang tuanya meninggal, Alexandria (Aria) terus mengalami k...

    Completed   Mature
  • Teka-Teki Saling [Tamat]
    281K 19.5K 38

    Sebelum meresmikan hubungan pacaran, sepasang anak manusia sudah mengetahui perasaan satu sama lain. Saling mencintai, saling menyayangi, saling mengagumi, dan saling-saling yang lainnya. Dipastikan tidak ada yang terpaksa di antara kedua pihak. Namun, sepertinya, itu sama sekali tidak berlaku untuk hubungan Haya dan...

    Completed  
  • DUDA PILIHAN BAPAK (End)
    3.5M 289K 57

    Ana, perempuan modern yang dipaksa pulang ke kampung halaman demi orang tuanya. Kepulangannya dikira akan menghadapi berbagai kendala yang membuatnya tertinggal jauh dari teknologi, tapi ternyata tidak. Desanya sudah maju dan berkembang pesat oleh seorang duda kaya berpendidikan. Tidak hanya sampai di situ, Janu nama...

    Completed   Mature
  • BOSS KAMPRET!! || END
    4.8M 159K 43

    Bekerja selama tujuh tahun sebagai seorang sekretaris dengan model bos seperti Zhafran Afandi, benar-benar membuat Rachel harus memupuk kesabaran seluas samudera. Bagaimana tidak? Zhafran adalah definisi bos menyebalkan, banyak mau, dan juga super duper merepotkan. Jika bukan karena gaji dan tunjangan hidup yang mahal...

  • Golden Hour
    136K 15.5K 30

    What is golden hour? The period of time just after sunrise or just before sunset when the light is infused with red and gold tones. Tepatnya, periode yang terjadi beberapa menit sebelum atau sesudah matahari terbit, sederhananya ketika bias cahaya merah langit yang tampak lebih hangat dengan corak emas memukau di atap...

    Completed   Mature
  • Somebody To You
    856K 89.5K 31

    Cerita pilihan @WattpadChicklitID - Mei 2023 (COMPLETED) Bisa dibilang kehidupan Nayanika Riyani Maurisa sangat jauh dari drama. Dunia dan bahagianya sederhana. Sesederhana self reward dengan gaji sendiri, work-play balance, punya keluarga cemara, she's just living her best life. Selama kurang lebih setahun bekerja...

    Completed   Mature
  • [#2] GUNTUR ASKA BUMI
    3.7M 195K 60

    Tiada yang rela mengurus Pasha setelah bapak meninggal. Gadis itu terpaksa ikut dengan Winda ke ibu kota. Putus sekolah, mencari pekerjaan dan harus membawa uang ke rumah adalah titah mutlak yang ibu tirinya berikan. Jika tidak, Pasha harus dengan pasrah seluruh tubuhnya di siksa tanpa belas kasihan. Ya, selalu sepert...

    Completed  
  • Undercontrol
    1.3M 86.2K 50

    Davinsha tak bermaksud mengkhianati persahabatannya dengan Mel. Segalanya terjadi begitu saja. Hubunganya dengan Giri bukanlah sesuatu yang ia rencanakan. Bertahun- tahun lamanya Giri mencoba melupakan kejadian di kamar kosnya bersama Davinsha. Lelaki itu tahu gadis itu merasa sangat bersalah dan mencoba untuk menghi...

    Completed   Mature
  • STRUMFREI✓
    2.1M 125K 74

    Ternyata memang benar, garis antara cinta dan benci itu nyaris tak ada. Dari yang bukan siapa-siapa bisa menjadi teman hidup.

    Completed