Azzalea memiliki keinginan seperti wanita lain yaitu menikah, namun disisi lain ia takut seperti ibunya yang tidak diterima dengan baik dalam keluarga ayahnya. Selain itu, pengkhianatan ayahnya dan seseorang di masa lalunya pun menambah ketakutan Azzalea.