Saat selesai dari minimarket, mereka
berdua melanjutkan perjalanannya. Mereka menentukan bahwa mereka akan menuju sungai Han, yang letaknya juga tak jauh dari penginapan mereka.Dijalan mereka sambil menghabiskan makanan yang mereka beli tadi. Mereka melewati jalanan mobil tapi jalanan tersebut sudah mulai sepi karena sudah malam.
Saat mereka sedang berjalan Lia langsung berhenti karena melihat seekor anak kucing di tengah jalanan.
''eh Len bentar bentar ada kucing itu'', ucap Lia sambil menunjuk ke arah anak kucing di tengah jalan itu.
Lia pun langsung pergi mengambil anak kucing itu.
"Eh Lia hati hatii", ucap Lenza spontan saat melihat sahabatnya itu langsung pergi begitu saja mengambil kucing di jalanan.
Lia pun langsung mengambil kucing yang ada di jalanan itu, saat Lia sudah menggendong kucing itu dan saat dirinya membalikkan badan untuk kembali, ada mobil lewat dengan laju yang lumayan kencang.
Lia yang baru saja ingin melangkah, terkejut, tiba tiba saja ada mobil lewat di depannya, Lia tidak melihat kedepan karena ia sedang melihat ke kucing yang digendong nya.
"Liaa", reflek Allenza saat melihat mobil dengan laju kencang itu.
Untungnya Lia belum melangkah kan kali, kalo sudah melangkah pastinya dia sudah tertabrak mobil itu.
Lia pun langsung menghampiri Allenza, '' nih gue udah bawa kucing nya", ucapnya tersenyum sambil menyodorkan anak kucing tersebut.
'' anjir bisa bisa nya Lo tenang tenang ajaa", ucap Allenza kesal saat melihat Lia terlihat tenang tenang saja padahal dirinya tadi hampir tertabrak.
"Ya terus gue harus kaget gitu?", Ucapnya.
"Kalo Lo ketabrak siapa yang ribet coba? Gue tanyaa".
"Heheheh, ya maap lagian gue ga liat tadi kalo ada mobil".
"Makanya gue bilang hati hatii".
"Iyaiya, nih anak kucingnya gue udah ambil, terus kemana in dong?",ucapnya sambil menyodorkan kembali kucing tersebut.
''ihh anjir anjir, apa si Lo kenapa ngasih ke gue'', ucap Allenza sambil melompat lompat menghindar kucing yang disodorkan Lia tersebut.
''hahhahaaha, lupa gue kalo Lo takutt kucing'', Lia pun tertawa sangat senang saat melihat sahabatnya itu ketakutan.
''terus ni kucing taro di mana dong?".
''udah taro aja tuh di pinggir jalan, yakali Lo mau bawa kucing itu ke penginapan".
''iih kalo nanti dia jalan lagi ke tengah jalan gimana coba?? Udah ya gapapa bawa aja ke penginapan nanti gue taro di luar deh biar dia pergi sendri",ucap Lia sambil tersenyum.
"Ga ga, yakali Lo sepanjang jalan bawa kucingg".
Ya gapapa, lagian kucing nya juga lucu tauu".
Kucing tersebut memang mempunyai warna bulu yang bagus, seperti anak kucing dari hasil kucing anggora dan kucing biasa.
''yaudah yaudahh terserah Lo dehh, yang penting jangan kasih gue kucingnya''.
KAMU SEDANG MEMBACA
Korsel, I'm Coming!!
FanfictionTentang perjalanan dua orang sahabat yang pergi bersama ke korea untuk menonton konser idol kesukaan mereka yaitu ASTRO, saat berada di sana kejadian-kejadian memalukan mulai berdatangan. Membuat mereka dekat dengan member ASTRO, bagaimana perjalana...