Akhir Tak Bahagia S2 (#03)

6 0 0
                                    

Happy reading guys...

Kini waktu pun sudah menunjukan pukul 14.30 wib. Dimana Alanna sudah sampai di rumah charisa,dan sekarang mereka berdua sedang bermain musik di ruangan musik yang berada di sebelah kamar charisa.

Charisa yang tengah memainkan gitar,dan Alanna yang sedang bermain piano. Mereka memainkan alat musik dengan alunan nada yang tepat,dan tak lama kemudian mereka berdua pun bernyanyi,mereka menyanyikan lagu "Jangan Hilangkan Dia"  -  Rossa

Lirik lagu.

Ho-o-o-o

Kau yang terbaik yang pernah aku dapatkan
Dan terbaik yang selalu kudengar
Aku tahu kini takkan mudah
'Tuk bisa terus bersamamu

Karena malam ini
Saat yang terindah bagi hidupku
Oh Tuhan, jangan hilangkan dia
Dari hidupku selamanya
Ho-oo-o

Sungguh ku tak ingin
Hatiku jadi milik yang lainnya
Kubersumpah kau sosok yang tak mungkin
Kutemukan lagi

Apa jadinya jika tanpamu di sini?
Lebih baik aku mati saja
Bila harus melihatmu bersanding
Tapi bukan dengan aku

Karena malam ini
Saat yang terindah bagi hidupku
Oh Tuhan, jangan hilangkan dia
Dari hidupku selamanya
Ho-o-o-o

Sungguh ku tak ingin (ku tak ingin)
Hatiku jadi milik yang lainnya
Kubersumpah kau sosok yang tak mungkin
Kutemukan lagi

Karena malam ini, malam ini, malam ini
(Saat yang terindah bagi hidupku)
(Oh Tuhan, jangan hilangkan dia)
(Dari hidupku selamanya)
Ho-o-o-o

Sungguh, sungguh aku tak ingin
Hatiku jadi milik yang lainnya
Kubersumpah kau sosok yang tak mungkin
Kutemukan lagi

****

S

etelah menyanyikan lagu tersebut tiba - tiba charisa mengingat tentang fahri mantan kekasih nya itu.

Charisa pun sempat melamunkan hal hal yang pernah terjadi bersama dirinya dan fahri. "Fahri lagi apa ya? Apa dia udh punya cewek baru lagi yg lebih baik dari gua?"batin charisa.

Alanna yang melihat nya pun heran,mengapa charisa melamun seperti itu? "Tumben banget tu orang ngelamun"batin Alanna.

Lamunan charisa pun buyar seketika,dan ia pun segera pergi ke kamar mandi untuk mencuci mukanya,tak butuh waktu lama ia pun segera keluar dari kamar mandi lalu menghampiri Alanna.

"Al"ucap charisa seraya duduk di samping Alanna

Alanna pun menengok ke arah charisa "Kenapa?"jawab alanna

"Gua kangen mantan gua al"kata charisa sendu

Alanna pun menyerengitkan dahi nya heran,sejak kapan charisa pernah berpacaran? Setau alanna charisa adalah tipe orang yang tidak mau mengenal cinta

"Mksd lu?"tanya alanna heran

Charisa pun membuang nafas gusar "Huftt gua kangen first love and first ex gua al"jawab charisa lemas.

"L-lu pernah pacaran cha?"tanya Alanna hati hati.

Charisa pun menganguk "Iyaa pernah,tapi ending nya gua malah di tinggalin sama dia al"charisa pun tersenyum miris,jika ia mengingat kejadian saat fahri meninggalkan nya rasanya ia ingin sekali melumpuhkan ingatan nya agar tidak ingat lagi akan itu.

Alanna pun menganguk,iya faham bahwa situasi teman nya ini sedang gamon (gagal move on) dan ia harus berusaha menghibur charisa agar selalu tersenyum.

"Gimana kabar dia ya al? Apa dia udh punya yang baru selain gua?"tanya charisa sambil menatap lurus ke depan tanpa melihat Alanna.

"Ikhlasin aja ya cha,tuhan tau dia bukan yang terbaik buat lu mangkanya tuhan hendakin buat dia pergi dari lu,kalo dia adalah yg terbaik buat lu yaa pasti dia balik lagi ke lu kok"ujar alanna seraya mengelus pundak charisa.

Charisa pun mengangguk,setelah mendengar ucapan Alanna ia pun merasa lebih tenang,kini hati nya telah relax kembali "Iya al,makasi ya lu udh nasehatin gua"ucap charisa sambil tersenyum.

Dengan senang hati Alanna pun membalas dengan senyuman. Tidak terasa hari pun sudah mulai malam kini Alanna pun sudah kembali ke rumah nya.






Akhir Tak Bahagia S2 [COMPLETED]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang