N amanya Putri
O rangnya baik
V ersi orang itu beda-beda
I lmunya mengajarkan ku banyak hal
A walanya kita hanya sekadar teman
masa kecil
N amun, sampai ketika dewasa
I a putri yang aku kenal lagiP ada akhirnya kita kembali bertemu
U ngkapan ku melalui Instagram
T api, tidak seperti dulu
R umah ku dan rumahnya tidak dekat
I ya, aku hanya bisa melihatnya
melalui siaran langsungP erasan rindu seorang teman pasti
ada
R asanya hampa
A ku ingin bertemu, meskipun itu
sulit
T erlepas darimu bukanlah hal yang mudah
A ngin menerjang seolah-olah
menjawab pertanyaan ku
M engerti bahwa semua hanyalah
ekspetasi
A ku senang ia baik-baik saja.N amanya ima
U dah lama kenal di SMA
R angkaian kata ingin ku ucapkanA ku hanya bisa mengungkapkan
melalui puisi
I ni kisah antara aku dan kamu
S emesta mempertemukan kita
dengan tawa
Y ang membuatku merasa penasaran
dengan mu
A ku terdiam
T anpa ajukan pertanyaan
U ntaian kata demi kata dan kau
L ucu dan menggemaskanH ingga tiba saat kau pergi
I ni mungkin terdengar lebay
K etika hujan datang, aku merindukan tawa
M u
A pakah kau sama dengan ku ?
H ilang bagi ditelan ombak.C harles namanya
H ari-harinya bekerja dan
mengedesain
A ku dan dia teman ngebolang
R umahnya juga tidak terlalu jauh
L ama tak berjumpa
E nggan tuk menyapa
S atu sekolah duluT api, sekarang ia fokus dengan masa
depan._ Helmi Amanda
*
*
*
*
Lagi belajar membuat puisi Akrostik walaupun masih ada yang kurang dari tulisan tersebut, aku mungkin terlalu formal bukan formula 44.InsyaAllah lebih giat lagi menulis puisi dengan indah selamat baca, silakan komen, subscribe akun ini dan jangan lupa untuk vote.
KAMU SEDANG MEMBACA
Nabastala
PoetryYang ku pilih adalah puisi Akrostik karena semua kata terdapat kalimat indah, meskipun kita tidak tahu yang mana terdapat kalimat sederhana nan indah.