PROLOG

1.4K 88 2
                                    

Park Chae Young (Roséanne Park) adalah wanita cantik berumur 25 tahun yang berambisi untuk menjadi orang yang sukses

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Park Chae Young (Roséanne Park) adalah wanita cantik berumur 25 tahun yang berambisi untuk menjadi orang yang sukses.
Karena kedua orangtuanya telah meninggal,  iapun hanya tinggal bersama saudara laki -  lakinya yang bernama Park Sehun, sehingga iapun harus menunda keinginannya untuk masuk ke perguruan tinggi.

Setelah 3 tahun bekerja, Chae Young pun bisa masuk perguruan tinggi di Universiats Negeri Seoul,  iapun bisa masuk dengan uang hasil kerjanya dan di bantu oleh Sehun, hingga saat ini di umurnya yang ke 25 tahun, ia sudah hampir menyelesaikan kuliahnya.

Chae Young tidak berfikir bisa menikah dengan Chan Yeol, seorang penerus CEO Park Crop. Semua ini karena Sehun yang menjual dirinya hanya untuk kenaikan jabatan di perusahaannya. 

Park Chanyeol adalah pria tampan yang diperkirakan kekayaannya tidak akan pernah habis sampai 7 turunan

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Park Chanyeol adalah pria tampan yang diperkirakan kekayaannya tidak akan pernah habis sampai 7 turunan.  Di usianya yang ke 30 tahun, ia terpaksa harus menggantikan Appanya sebagai CEO. Dia sangat berambisi untuk mengembangkan perusahaannya,  bahkan ia sampai lupa untuk jatuh cinta.  Iapun menikah dengan tujuan hanya ingin memenuhi keinginan Eomma nya, yaitu untuk memiliki pewaris Park Crop.

~~~~~

Roséanne (chanrosé)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang