Kls : IPII 5 B
Otomasi perpustakaanBab 4: permasalahan evaluasi train dalam perangkat lunak otomasi perpustakaan
Penerapan teknologi informasi untuk semua kegiatan di perpustakaan di mana efisiensi yang
mengurangi beban kerja dan tekanan stress membuka era baru perpustakaan dalam mengontrol
bibiografi dan mengakses database di manapun.Masalah yang ada pada perangkat lunak dalam otomasi perpustakaan:
• Belum dapat menentukan apakah mereka mampu secara finansial
• Pemilihan perangkat lunak yang baik
• Memastikan standar dalam pembuatan
• Memelihara dan memperbarui database
• Meningkatkan kinerja sistem penyimpanan
• Bertukar data sistem
• Migrasi dari satu perangkat ke perangkat yang lainnya
a. Masalah teknologi
• Perangkat keras : di mana komputer sebagai instrumen untuk proses penginformasian
• Perangkat lunak : metode yang diterapkan dalam memberikan
b. Masalah ekonomi
Biaya awal untuk membangun komputer atau jaringan di perpustakaan membutuhkan dana untuk
penggandaan software agar informasi terus berjalan. Oleh sebab itu dana yang diperlukan tidak
hanya sedikit agar dapat membeli software sesuai dengan apa yang dibutuhkan.
c. Masalah sikap
Beberapa kesenjangan komunitas antara pustakawan dan spesialis komputer adalah hambatan utama di mana dalam membangun sistem otomasi yang efektif di perpustakaan seringkali ada ketidakcocokan antara pustakawan dan analisis sistem.Kriteria evaluasi software otomasi perpustakaan
• Validasi vendor
• Daftar periksa ketersediaan layanan di mana di dalamnya terdapat layanan inti, layanan yang
disempurnakan dan layanan bernilai tambah
• Daftar periksa fungsional
• Konversi data dan utilitas cadangan
• Pelatihan, dokumentasi dan dukungan pelanggan
• Persyaratan perangkat keras dan lunak
• Pengujian performaTrend dan masa depan perangkat lunak atau masih perpustakaan
Unicode
• Protokol pengambilan informasi ZERO.50
• Arsitektur yang berpusat pada web
• Akses antarmuka terintegrasi
• Model data bibliografi berbasis frbr
• RFID dan smart based
• Open source showerDISKUSI
1. Nama penanya : Sifa Aulia Irfana_126310202053
Pertanyaan : Bagaimana cara menangani terkait masalah sikap yang timbul dalam membangun
sistem otomasi di perpustakaan?
Jawaban :
• Luvi luthfiyah _126310202056
Pustakawan perlu memberikan pembekalan terhadap seluruh staff di perpustakaan seperti:
1. Pengelolaan kepribadian meliputi pengelolaan yang berhubungan dengan sifat, sikap,
perilaku dalam melayani pemustaka.
2. Pengelolaan pengetahuan dan keterampilan teknis kepustakawanan.Pustakawan perlu
memperoleh pengetahuan dan pelatihan untuk mengaplikasikan teknologi-teknologi yang
sedang berkembang di perpustakaan. Teknis pengelolaan perpustakaan seperti inventarisasi,
pengolahan, dan layanan tentunya juga disesuaikan dengan teknologi yang sedang
berkembang.
• Istiqosah aynun fatiha_126310203086
menurut kelompok kami dengan mengoptimalkan fasilitas yang ada di perpustakaan, serta
selalu melakukan pengembangan sistem otomasi2. Nama penanya : Nina safira safitri-126310202067
Pertanyaan : Dalam menentukan kriteria software untuk pengotomasian perpustakaan, di poin no.7
tertulis pengujian performa. Performa software yg bagaimana yg lolos seleksi kriteria tsb?
Jawaban :
• Hasna Imtinan_126310203079_menjawab
Jika fungsi sistem otomasi perpustakaan yang sudah jadi tersebut tidak terdapat error atau
bug dan jika fungsi-fungsi sudah sesuai seperti pada tahapan analisa kebutuhan sistem.
• Eva Marga Muliana_126310202065_Menambah
Evaluasi dan pemeriksaan dalam pengujian performa salah satu diantaranya meliputi;
Kapasitas throughput besar dan waktu respons yang cepat. Semakin cepat performa maka
akan semakin meningkatkan efisiensi kerja dan pemuatan data akan semakin cepat. Namun,
semuanya kembali lagi pada compability antara software dan hardware.3. Nama penanya :Tiara Melinda_126310202063
Pertanyaan : Dari beberapa Tren dan Masa Depan Perangkat Lunak Otomasi Perpustakaan yang
telah disebutkan, manakah yang lebih populer dan jelaskan alasannya!
Jawaban :
• Dea Roudhotul Jannah _126310202048
Menurut kelompok kami Semua digunakan tapi yang lebih tren atau sering digunakan adalah
OSS . OSS merupakan perangkat lunak yang kode sumbernya tersedia secara bebas (
browser web mozila).
Karena pada OSS dilisensikan dengan cara lisesnsi umum yang sedikit dikenakan biaya atau
hampir tidak ada saat digunakan serta sistemnya hampir sama dengan GPL (General Public
License).4. Nama penanya : Siti Nuril Basiroh_126310202057
Pertanyaan : Jelaskan maksud dari Layanan inti,Layanan yang disempurnakan, Layanan bernilai tambah??
Jawaban :
• Eva Marga Muliana_126310202065_Menjawab
1. Layanan inti merupakan layanan utama di perpustakaan yang meliputi: Akuisisi,
katalogisasi, sirkulasi, OPAC, kontrol serial, dukungan format bibliografi, dukungan format
pertukaran data, pengindeksan artikel, konversi retro, laporan standar, dan sistem
administrasi, dll.
2. Layanan yang disempurnakan, meliputi: fasilitas reservasi, modul pinjaman antar
perpustakaan, dukungan multi-bahasa, katalog serikat pekerja, dukungan file otoritas,
bantuan dan tutorial online, fasilitas pencarian, dukungan intranet, OPAC akses web ,
antarmuka multimedia, dukungan barcode, utilitas cadangan, dll.
3. Layanan bernilai tambah meliputi: RFID dan kartu pintar (sirkulasi mandiri, reservasi
mandiri, dll.), Pelatihan/orientasi pengguna online, fasilitas verifikasi stok, kartu id foto
anggota, pembuatan kode batang, pembuatan gate pass, layanan papan buletin dan laporan
email, dll.5. Nama penanya : siti nur fatihah_126310202050
Pertanyaan : bagaimana cara mengatasi masalah sikap ketika ada ketidaksepakatan antara
pustakawan, pemrogram dan analis sistem?
Jawaban :
• Nurul Hidayatunningsih 126310203082 izin menjawab
Sebelum kita menemukan titik solusi, kita harus mengetahui terlebih dahulu letak
permasalahannya lalu kita bisa menyikapinya dan mencari solusi sesuai dengan
ketidaksepakatan antara pustakawan, pemrogaman dan analisis sistem, lalu sikap menurut
saya harus mensinkronkan terlebihh dahulu antara pemrogaman dan analisis sistem yg ada,
setelah itu maka pustakawan bisa untuk menyesuaikan dirinya.
KAMU SEDANG MEMBACA
RESUME OTOMASI PERPUSTAKAAN
غير روائيMateri Tentang Jurusan Ilmu Perpustakaan Dan Informasi Islam