Prolog

1.4K 110 33
                                    

Disebuah kerajaan yang megah dan damai dengan pemandangan yang indah...

di balik keindahan itu semua ternyata kerajangan itu menyimpan memori atau kenangan yang menyedihkan

Sebut saja itu kerajangan moniyan empire

Terlahir lah keturunan dari sang raja aurelius pertama keturunan kali ini adalah masa depan untuk moniyan empire ya itu pangeran aurelius ke 2 yang akan mebangun kerajaan moniyan empire dan akan melindungi kerajaan ini di masa yang akan mendatang

Putri kerajaan moniyan empire yang bernama silvanna dia adalah anak pertama dari raja aurelius pertama dia sangat senang mendapatkan adik laki-laki dan ia sudah berjanji pada dirinya sendiri akan melindungi dan menjaga adiknya yang lucu ini dengan sekuat tenaga yang ia bisa jika taruhannya adalah nyawa ia akan tetap melindungin adik ya ini

Adiknya sudah seperti permata yang sangat berharga untuknya

Tapi kebahagiaan itu tidak berlangsung lama...

Disebuah malam adalah malam yang akan menjadi malam yang meriah karena perayaan telah terlahirnya keturuan dari raja aurelius pertama dan akan menjadi raja untuk mereka di masa yang akan mendatang

Tapi tiba-tiba malam itu berubah menjadi malam petaka dan penuh dengan darah di saat ratu aurelius selesai menaru sang pangeran di kamarnya tidak berselang lama hal yang tidak di inginkan terjadi

Kamar sang pangeran telah di masukkan iblis dengan kekuatan yang bisa menggelapkan sekitar membuat penjaga di kamar sang pangeran jadi kebingungan dan alhasil mereka mati dengan tragis dan di waktu yang sama pangeran aurelius ke 2 hilang dengan keadaan ranjang yang penuh darah

Ada yang mengatakan bawah putra aurelius calon pemimpin kerajangan moniyan empire yang ke 2 di culik oleh iblis..

Humor ada yang mengatakan bahwa putra aurelius diculik oleh iblis dengan rupa seperti seekor harimau dengan cakar yang besar dan lincah seperti kucing

ada juga yang mengatakan bawah putra aurelius telah dibunuh atau di makan oleh iblis itu karena saat penjaga melihat atau mengecek kamar sang pangran hanya di temukan 2 penjaga pangeran yang mati dengan kepala yang terpisah dari tubuhnya dan tempat tidur sang pangeran di temukan ada bekas cakaran dan darah disana

Maka dari itu mereka menyimpulkan bahwa sang pangran di culik atau di bunuh oleh sang iblis

Tapi jika memang dibunuh kemana kah jasat sang pangeran?

Apakah Humor yang mengatakan pangeran di culik itu benar?

Atau Humor yang mengatakan sang pangeran dimakan itu memang benar?

Sampai sekarang itu menjadi mister
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.

Mari kita cari tahu kebenaran ya..
.
.
.
.
.
TBC OR END
.
.
.
.

Halo guys gimana bagus? Ya ini baru awalan sih jadi ya.. Maaf kalo ada typo atau salah kata

Ya..author tau awalannya garing banget :v jadi maaf ya kalo ga sesuai sama ekspektasi :v

Yuk bisa kasih vote buat cerita kali ini kalo ada kekurangan atau apa Bisa komen aja ya.. ^^

Mungkin segituh aja dulu pertemuan kita kali ini semoga kalian puas sama karya author kali ini :3

Byeee <3

Bonus foto dedek dirot (dyrroth) dengan tatapan polosnya >\\\<

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Bonus foto dedek dirot (dyrroth) dengan tatapan polosnya >\\\<

Kata : 477
Tanggal : 2 mar 2023
SarahAmberla

Takdir? (Gusion X Dyrroth) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang