3. MPLS

11 3 4
                                    

PPDB telah usai, daftar ulang pun telah dilakukan, tibalah kini saat yang akan dilakukan semua siswa baru.

MPLS

MPLS merupakan masa pengenalan lingkungan sekolah yang biasanya akan dilakukan semua murid baru pada hari pertama masuk sekolah, kegiatan ini tentunya bertujuan untuk memperkenalkan lingkungan sekolah dan juga murid murid terdahulu (anjay).

Maya masuk kedalam barisan anak baru tersebut, mengikuti upacara pembukaan dengan khidmat sebelum memasuki kelas dan regunya yang telah terbagi.

Upacara pembukaan MPLS telah dilaksanakan, kini saatnya untuk melaksanakan agenda MPLS yang telah dirancang sedemikian rupa oleh para anggota OSIS.

Maya mendapati dirinya masuk dalam daftar kelas X C, dia sudah bertemu juga dengan anak yang telah mendapatkan kelas sama dalam satu kelompok (satu kelompok, ternyata sekelas gitu).

1

2

3!

Dalam hitungan ketiga mereka berdua berlari sesuai kesepakatan sebelumnya, bagaikan kelinci mereka pun lari dengan sekencangnya untuk mendapatkan bangku bagian depan.

Abel, ia merupakan teman sebangku Maya.

Mereka senang akhirnya bisa mendapatkan bangku paling depan sesuai yang mereka inginkan, detik berlalu mereka telah duduk sambil terengah setelah berlari dari gedung seberang.

Kini mereka mulai bercerita sambil tertawa, emosi dan sebagainya selagi menunggu walikelas yang akan datang.

Kringgg!!!

Bel berbunyi menandakan waktu masuk KBM telah tiba, yang artinya guru akan segera datang menempati kelas perwalian.

Perkenalan dan pembuatan struktur kelas dilaksanakan, Maya mengangkat tangan ketika wali kelas menanyakan siapa yang akan menjadi seorang Bendahara.

Pemungutan suara dilakukan, Maya berhasil mendapatkan suara terbanyak dan dirinya resmi menjadi bendahara kelas.

Semua struktur kelas telah terisi, dan setelahnya mereka akan menjalankan tugas masing-masing.















Aku tau kok eps nya pendek,mungkin lain kali bisa panjang
Tapikan susah soalnya sesuai kejadian *upss
Jdi ini bonus lah.
- Aya

Dia dan Pramuka Malam itu.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang