"saya rasa ara dan chika cocok dan akan saling melengkapi, jadi lebih baik segera kita carikan tanggal untuk mereka tunangan"suara wanita paruh baya itu jelas terdengar di ruangan yang hanya berisi beberapa orang saja.
sementara itu arayang cukup terkejut hanya bisa membulatkan matanya.
"gila, ortu gue sat set ga pake rem bjirr"batin ara
ya, sore hari ini adalah perjodohan ara dan chika, hal yang sudah di rencanakan jauh jauh hari akhirnya tiba hari ini.
perjodohan antara keturunan keluarga arneyva dan keturunan mahitala selalu terjadi sejak dulu.
namun perjodohan antara kedua keluarga ini sempat terhenti selama puluhan tahun, salah satu faktor nya adalah mereka hanya bersaudara tidak lebih dari dua anak.
dan juga leluhur mereka lebih memilih mempererat hubungan dengan keturunan Hestia (api) dan pawana (angin) dari pada mahitala (tanah).
bukan berarti tidak suka, tapi sejak dulu sudah banyak yang berhubungan dengan mahitala, maka saat itu mereka lebih memilih Hestia dan pawana.
seperti saat ini, setelah sekian lama nya akhirnya mereka memulai hubungan lagi dengan mahitala.
"kita cari tanggal nya hari ini saja bagaimana?"tanya shani kepada aya selaku orang tua Chika.
"boleh, kalian ara sama chika bisa jalan jalan ga papa, biar tambah akrab"ucap aya.
"iyaa sana raa, bawa jalan jalan"ucap Gracia.
"jangan di apa apain dulu loh ya Chika nya"ucap aya.
ara yang mendengar itu pun tersenyum dengan aneh nya.
"hehe iyaa tante, ga bakal ara apa apain kok, pamit dulu yaa bun, ma, tann"pamit ara.
ara dan chika pun meninggalkan tempat itu dan pergi mencari tempat yang damai untuk mereka nikmati.
beberapa menit mencari tempat, mereka pun akhirnya memutuskan berhenti di sebuah danau.
"makasii yaa araa, udah repot repot bawa aku ke sini"ucap Chika.
"sama sama chikaa, Chika suka di sini??"tanya ara.
"sukaa, aku suka banget sama danau"jawab Chika dengan excited nya.
"syukur deh Chika sukaa, Chika mau Ara tunjukin sesuatu gaa??"ucap ara.
"nunjukin apa ra?"
"nih liat yaa"
Ara memejamkan matanya dan mulai menggerakkan jari jari nya perlahan.
gerakan tangannya itu membuat air danau yang awal nya tenang menjadi berputar perlahan demi perlahan.
putaran air tersebut semakin tinggi di buat nya. di saat sudah cukup tinggi Ara membuat nya menjadi berbentuk love dengan sempurna nya.
"wahh araa baguss bangetttt"Chika yang melihat ituu kesenangan tentunya.
"Chika sukaa raa"ucap nya dengan senyum yang begitu merekah menampakan betapa senang nya dirinya.
"terakhir chikaa, jangan mangapp"ucap Ara yang setelah nya membuat air danau tersebut menyipratin mereka berdua.
"ahahaha seruu bangettt araaa, Chika suka main air"Chika masih kegirangan padahal baju nya hampir kuyup.
"Chika lucuu bangett sii, besok besok kita main yang lebih bagus yaaa"ucap Ara yang membuat Chika berbinar kesenangan
"mau mauu"jawab Chika dengan senangnyaa.
"maaf yaa Chika, baju Chika jadi basah"ucap ara.
"ga papa araa, kan Chika udah bilang, Chika suka"jawab Chika diiringi senyum manis nya.
KAMU SEDANG MEMBACA
ARNEYVA FAMILY
Randompasangan yang tidak cocok dan tidak saling melengkapi tentunya sulit untuk di satukan, lalu bagaimana dengan mereka yang memiliki banyak ketentuan dalam memilih pasangan. itu semua terjadi di kehidupan para keluarga yang memiliki kekuatan khusus, ya...