Rasa Tak Berwujud

0 0 0
                                    

Seperti angin yang tak tampak mata,
Rasa ini mengembara tanpa jejak.
Sepenggal cinta, entah dari mana,
Mengisi ruang tanpa kuasa mengikat.

Kau adalah nadi dalam keheningan,
Yang kutangkap dalam sepi malam.
Sepenggal perasaan tanpa bentuk,
Hanya ada dalam tiap desah nafas yang lambat.

Sepenggal perasaanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang