Happy reading!
Kalau ada typo tandain aja ya
"Tuhan mengapa engaku kasih ujian seberat ini aku gak sanggup untuk melewatinya tuhan"
— mala —
•••••••
Setelah rakha dinyatakan sembuh walaupun masih rawat jalan ia sudah diperbolehkan pulang oleh dokter untungnya mala siap menemani rakha setiap saat. Meski rakha sudah melarang keras untuk ikut menemaninya tetapi mala tetap ingin merawat rakha hingga ingatannya kembali seperti semula
Ia tak mau menyiakan kesempatan ini untuk melakukan sebaik mungkin agar keluarga kecilnya kembali. Walaupun anak yang ada didalam kandungan sudah tidak ada mala sudah merelakan serta mengikhlas kan kepergian anaknya.
"Lu gak pulang? Entar dicari in keluarga lu gimana? Terus suami lu marah gimana?" Tanya rakha bertubi - tubi pada mala
"Suami gue gak pernah marah apalagi keluarga gue, karena gue itu anak rantau dari desa ke kota" jelas mala
Sebenarnya suamiku itu kamu rakha kenapa kamu gak sadar sih? Aku kangen pelukkan kamu kha... batin mala
Usai mendengarkan ucapan mala rakha mengganguk paham. Lalu mala dengan setia mendorong kursi roda rakha untuk sampai ke parkiran mobil, mereka dijemput menggunakan mobil
FYI : rakha masih sedikit lemas jadi rakha harus duduk dikursi roda supaya tak lemas saat berjalan
"Silakan tuan nyonya" sambut pak satria
Mala tersenyum tipis rakha yang kebingungan dengan pak satria ia langsung bertanya kepadanya
"Bapak siapa? Kok manggil saya tuan?" Tanya rakha pada pak satria
Pak satria menggaruk tengkuk lehernya yang tak gatal itu ia paham dengan keadaan rakha yang baru keluar dari rumah sakit akibat kecelakaan kemarin itu.
"Saya pak satria supir dirumah tuan, mengapa saya memanggil tuan? Karena tuan sendiri boss ceo yang terkenal dikota ini gitu tuan" jawab pak satria sambil menjelaskan•••••
Rakha mengganguk paham lalu tak terasa mereka sudah sampai diperkarangan rumah vero. Dengan perasaan bingung rakha berusaha mengingat tempat ini namun karena terlalu memaksa kepala nya terasa sakit ia tak bisa mengingat tempat ini
Mala dan sekeluarga setuju jika rakha kembali kerumah untuk mengingat atau mengobati ingatannya semua setelah sembuh total baru ia bisa kembali ke mansion bersama mala
"Assalamualaikum kita pulang" ucap mala
"Waalaikumsalam, ayo nak masuk mama udah buatin makanan untuk kalian berdua" ajak zea
"Siap ma"
Lalu mala membawa koper milik rakha untuk dibawa kekamarnya dan membereskan semua isi pakaian kotornya
//didalam kamar rakha
"Huh!! Dejavu sama tempat ini apalagi orangnya, kapan ya rakha inget semua nya?" Gumam mala
KAMU SEDANG MEMBACA
dijodohkan oleh ketos galak
Novela Juvenilmenceritakan seorang gadis yang dijodohkan oleh orang tua nya, jodoh nya adalah ketos galak disekolah galaxy school. Bernama raden rakha putra permana ia terpaksa dijodohkan karena keinginan orang tua nya, gadis yang dijodohkan bernama basmalah amo...