Perkenalkan, mereka Bimantara dan Biantara, dengan bermarga 'kan Kalangga dan Kalingga. Mereka anak kembar yang hanya berbeda sepuluh menit, Bima lahir terlebih dahulu di bandingkan dengan Bian. Bima anaknya sedikit nakal, Bian sebaliknya, anaknya hanya diam saja.
Itu di karenakan mereka berbeda. Bima yang sempurna tanpa cacat sedikitpun, dengan Bian yang tunarungu, dia bisa mendengarkan asal alat bantu dengar itu selalu terpasang di telinganya, dia juga menguasai bahasa sehari-hari, berucap selayaknya manusia biasa. Karna tunarungu Bian terjadi sewaktu dirinya kelas 3 SD, penyebab itu di sebabkan oleh suara dengungan yang sangat kencang, Bian di sekap dan di berikan suara seperti itu sehingga telinganya mendengung dan sakit yang sangat luar biasa.Untuk orang yang sudah menyebabkan Bian seperti itu sudah di ketahui, mereka adalah teman dari Bima yang katanya mereka di suruh oleh dengan Bima untuk melakukan hal itu pada saudara kembarnya.
Bian yang dulu terkenal dengan lemah membuat Bima tak mau menganggap bahwa Bian itu sebagai saudara atau adik kembarnya. Bian sudah memaafkan kelakuan Bima tapi Bima yang belum bisa kembali menerima Bian sebagai saudranya kembarnya.Bima juga menjadi bahan olokan oleh teman-teman Bima. Terlebih mereka suka jikalau alat bantu pendengar milik Bian itu rusak dan Bian tidak lagi dapat mendengarkan.
Mereka berumur 17 tahun, kelas sebelas semester dua. Mereka lahir pada 17-oktober-200*, makanan kesukaan mereka adalah sup ayam buatan bunda, roti bakar selai coklat, dan juga es kopi.
..
" Lo itu tuli! Budek! Nggak bisa denger! Sialan! Kenapa lo harus jadi saudra kembar gue! "
- Bimantara Kalangga...
" Aku cuma mau niat nolong kamu Bim! "
- Biantara Kalingga...
" JANGAN MUNCULIN WAJAH BUSUK LO ITU DI HADAPAN TEMEN GUE! "
- Bimantara Kalangga...
" Mama... Bian nggak kuat, rasanya pengen nyerah "
- Biantara Kalingga...
" TULI BANGSAT! "
- Bimantara Kalangga...
" Sesuai janji aku ke kamu Bima, aku pergi "
- Biantara Kalingga...
KAMU SEDANG MEMBACA
Bian - Bima.
Fanfictionbenar, penyesalan selalu datang di akhir. .. " Kenapa harus manusia modelan lo yang jadi saudra kembar gue? " - Bimantara Kalangga. " Bim! Jangan ngelunjak! " - Biantara Kalingga. © rawnbtczcandyy start: 11-10-2024 end: -