Hallo, lagi-lagi dengan cerita baru lagi..
Kali ini giliran TutorYim yang tampil, KengNamping juga masih ada disini. Tapi NetJames hanya bakal muncul sesekali..
Untuk karakter yang agak 'antagonis', aku memilih pakai nama karakter di drama/series untuk menghindari ketersinggungan ya. Dan kalau ada kemiripan jalan cerita, peristiwa, itu ketidak sengajaan.
Seperti cerita sebelumnya, ini masih 1 universe dengan 'RivaLove' dan 'Our Fate'. Jadi buat pembaca baru, kalau bingung bisa mampir ke dua judul ini dulu ya.. 😊
Akhir kata, selamat membaca..
With love,
Yan's Baby (James's JSY)
![](https://img.wattpad.com/cover/379815445-288-k566800.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Me, You, and Everything Between..
RomanceTutor dan Yim bukan sekedar partner kerja. Dua anak manusia itu saling jatuh cinta, tapi entah kenapa dunia di sekitar mereka seolah tak mendukung. Apa mereka harus bertahan? Atau harus dipisahkan?